Topik Terkait: Doa Minta Hujan (halaman 29)
Tausyiah
Rabu, 13 September 2023 - 21:14 WIB
Setiap muslim dan muslimah hendaknya tidak meninggalkan doa saat melepas pakaian. Sama halnya ketika memakai pakaian, Rasulullah juga mengajarkan doa ketika melepas pakaian.
Tips
Rabu, 03 Januari 2024 - 07:46 WIB
Ada banyak amalan sunnah di saat turun hujan yang bisa diamalkan, di musim penghujan sekarang ini. Salah satunya berwudu dengan air berkah dari langit tersebut, yang selama ini amalannya sering dilalaikan.
Tips
Selasa, 11 Juli 2023 - 21:32 WIB
Doa orang tua untuk anak bukti curahan hati orang tua kepada anak untuk terus berbuat tanpa henti meluruskan jalan si anak agar semakin baik terhadap lingkungan dan taat kepada Allah Subhanahu Wa Taala.
Tips
Senin, 23 Oktober 2023 - 15:45 WIB
Doa setelah membaca surat Yasin untuk orang meninggal berikut ini dinukil dari buku Kedahsyatan Membaca Al Quran yang ditulis oleh Amirulloh Syarbini, Sumantri Jamhari dan Randi Renggana.
Tips
Selasa, 08 Februari 2022 - 16:05 WIB
Berdoa sebelum masuk kamar mandi atau WC adalah salah satu anjuran agama yang mungkin banyak mengamalkannya, begitu juga meninggalkannya.
Tips
Selasa, 05 Oktober 2021 - 09:48 WIB
Bagi yang ingin mendapatkan rezeki melimpah hingga ke tetangga dan kerabat, silakan mengamalkan doa pendek ini ketika hendak masuk rumah.
Hikmah
Selasa, 02 Mei 2023 - 18:12 WIB
Doa ini merupakan wujud syukur Nabi Yusuf setelah Allah menyelamatkannya dari dalam sumur, membebaskan dari fitnah istri al-Aziz dan perempuan-perempuan lainnya.
Tips
Kamis, 23 Maret 2023 - 09:34 WIB
Doa berbuka puasa yang diamalkan selama ini ada dua. Pertama Allhumma laka shumtu wa bika mantu wa al rizqika afthartu. Kedua adalah: Dzahabaz zhamau wabtallatil urqu wa tsabatal ajru, insy Allah.
Tips
Senin, 24 Juli 2023 - 15:43 WIB
Doa malam 10 Muharram cukup singkat dan mudah diingat. Doa ini sebaiknya dibaca setelah salat Maghrib. Doa malam 10 Muharam atau malam Asyura itu adalah sebagai berikut:
Tips
Jum'at, 25 November 2022 - 09:18 WIB
Dalam Islam, seorang muslim yang baik dianjurkan selalu melakukan amalan baik, seperti berdoa, berzikir dan wirid. Namun, mungkin sebagian dari kita tidak banyak mengetahui bahwa ada perbedaan antara doa, zikir dan wirid tersebut.
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 19:01 WIB
Ada banyak keutamaan dalam berdoa atau memanjatkan doa kepada Allah Taala. Namun, manfaat dan keutamaan berdoa ini, seringkali diabaikan atau jarang diperhatikan
Tips
Senin, 12 Juni 2023 - 09:21 WIB
Setiap orang tua pasti menginginkan hal terbaik untuk anak-anaknya. Salah satunya, orang tua berharap anak-anaknya bisa hidup berkah dan kaya.
Tips
Sabtu, 29 Mei 2021 - 17:02 WIB
Tak lama lagi, umat Islam akan melaksanakan ibadah kurban pada Hari Idul Adha 20 Juli 2021. Berikut bacaan doa dan niat berkurban yang harus diketahui kaum muslimin.
Dunia Islam
Selasa, 27 Juni 2023 - 11:31 WIB
Prosesi puncak ibadah haji yang jatuh pada 9 Zulhijah 1444 H atau Selasa, 27 Juni 2023 ini jemaah diimbau memperbanyak membaca doa.
Tips
Senin, 29 Mei 2023 - 08:34 WIB
Umar bin Khattab senantiasa berdoa agar selamat dan terhindar dari fitnah dan aib: Rodhinaa billahi robban wa bil islaami diinan wa bi muhammadin rosulan, nauudzu billaahi min suu-il fitani.
Tips
Jum'at, 16 Agustus 2024 - 07:20 WIB
Beberapa contoh teks doa 17 Agustus atau kerap disebut Agustusan ini bisa dipakai sebagai bentuk rasa syukur terhadap segala nikmat yang telah diberikan Allah SWT.
Tips
Jum'at, 20 September 2024 - 17:10 WIB
Pengin bisa bertemu kembali bulan Ramadan tahun depan? Ada doa-doa pendek yang bisa kita amalkan agar bisa disampaikan ke bulan suci tersebut.
Tips
Senin, 03 April 2023 - 09:00 WIB
Selama bulan Ramadan, setidaknya ada 5 bacaan penting yang hendaknya dihafalkan karena sangat berkaitan dengan kegiatan ibadah d bulan Ramadan yang datangnya setahun sekali ini
Hikmah
Minggu, 02 Juli 2023 - 23:58 WIB
Mungkin ada yang bertanya mengapa awan bisa menghasilkan hujan, padahal awan hanyalah massa yang menggantung di atmosfer. Mari simak penjelasan Al-Quran dan Sains berikut ini.
Tips
Senin, 13 November 2023 - 13:46 WIB
Bacaan Surat Yasin dan doa ziarah kubur, merupakan amalan yang dapat dilakukan ketika akan ziarah ke kuburan atau area pemakaman. Bagaimana manfaat Surat Yasin saat ziarah kubur ini?