Topik Terkait: Doa Musibah (halaman 2)
Tips
Selasa, 19 Oktober 2021 - 19:15 WIB
Semua pasangan menikah, pasti ingin memiliki hubungan yang baik dengan keluarga baru tak terkecuali dengan bapak dan ibu mertuanya. Tetapi terkadang, selalu ada masalah yang dapat muncul dalam hubungan itu.
Tausyiah
Kamis, 14 Januari 2021 - 16:09 WIB
Beberapa bulan terakhir Indonesia kehilangan ulama-ulama saleh yang lurus. Sebagian tanda datangnya hari Kiamat adalah diangkatnya ilmu dan tinggallah kedunguan (kebodohan).
Tausyiah
Kamis, 30 April 2020 - 23:09 WIB
Musibah dan kesusahan hidup sering kali dikeluhkan oleh banyak manusia. Apalagi di zaman sekarang, musibah demi musibah terus terjadi tidak kenal waktu dan tempat.
Tips
Sabtu, 20 Januari 2024 - 14:14 WIB
Ada banyak doa yang bersumber dari ayat-ayat Al-Quran, salah satunya doa agar mendapatkan jodoh dan dilapangkan rezeki. Apa saja doanya dan di surat apa saja?
Tips
Jum'at, 24 November 2023 - 18:59 WIB
Ada sebuah doa agar memiliki keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah (Samawa). Doa ini baik sekali dibaca setiap hari, bahkan dalam berbagai kesempatan.
Tips
Senin, 17 Januari 2022 - 15:20 WIB
Ketika akan bepergian baik jauh maupun dekat, pastinya kita ingin senantiasa berada dalam lindungan Allah dan selamat selamat sampai di tujuan.
Hikmah
Jum'at, 28 Maret 2025 - 07:21 WIB
Doa sapu jagat adalah doa yang sering dibaca Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam, doa ini juga sangat populer dan banyak diamalkan kaum muslim.
Tips
Senin, 21 Oktober 2024 - 10:29 WIB
Ada beberapa doa yang dipanjatkan Nabi Yusuf alaihissalam untuk mengatasi berbagai peristiwa dalam hidupnya. Doa Nabi Yusuf ini bisa juga diamalkan oleh kaum muslim dalam kehidupan sehari hari
Hikmah
Rabu, 29 Januari 2020 - 05:15 WIB
Dai yang juga Founder Syameela, Ustaz Oemar Mita mengatakan dalam tausiyahnya bahwa musibah adalah hal yang pasti dialami seseorang. Namun, tak seorang pun tahu kapan ujian itu datang.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 11:03 WIB
Banyak doa untuk kedua orang tua yang bisa kita amalkan setiap hari. Berdoa untuk mereka, merupakan wujud berbakti yang diperintahkan Allah subhanahu wa taala dalam Al-Quran maupun hadis.
Hikmah
Jum'at, 10 Januari 2025 - 11:57 WIB
Ada doa-doa istimewa yang dianjurkan diamalkan pada hari Jumat, karena berdoa di hari Jumat adalah mustajab. Doa-doa istimewa apa saja itu dan apa dalilnya?
Tips
Jum'at, 23 Agustus 2024 - 11:20 WIB
Ada beberapa doa yang dipanjatkan Nabi Yusuf Alaihissalam untuk mengatasi berbagai peristiwa dalam hidupnya, bahkan doa-doa tersebut menjadi doa yang banyak diamalkan dalam kehidupan sehari-hari.
Muslimah
Jum'at, 15 Januari 2021 - 07:42 WIB
Wilayah Indonesia berada dalam kawasan yang rentan bencana alam. Salah satunya adalah bencana gempa bumi. Dalam pandangan Islam gempa bumi ini merupakan bagian dari tanda kekuasaan Allah Subhanahu wa taala di alam semesta ini.
Tausiyah
Senin, 23 Maret 2020 - 05:15 WIB
Waspada itu baik namun jangan sampai kekhawatiran berlebihan sehingga membuat kita tidak tenang dan nyaman dalam menjalani ibadah.
Tips
Sabtu, 20 Mei 2023 - 09:57 WIB
Ketika keluar toilet atau jamban usai buang hajat, kita dianjurkan berdoa agar segala penyakit yang berasal dari tempat itu tidak menempel dan juga sebagai tanda syukur kita kepada Allah SWT.
Tausyiah
Kamis, 22 September 2022 - 10:16 WIB
Terjadinya musibah, bencana dan malapetaka yang terjadi pada diri seseorang, keluarga, hingga masyarakat, bisa jadi karena adanya dosa-dosa yang diremehkan oleh manusia.
Tips
Senin, 15 Mei 2023 - 11:17 WIB
Doa saat melihat awan hitam pekat atau mendung tebal bisa diamalkan ketika menghdapai cuaca ekstrem seperti saat ini.
Tips
Sabtu, 28 September 2024 - 17:02 WIB
Kumpulan doa agar dagangan laris bisa diamalkan umat Muslim dalam kehidupan sehari-hari. Doa tersebut bisa menjadi salah satu ikhtiar atau usaha agar diberikan kemudahan rezeki dalam berdagang.
Tausyiah
Senin, 25 Januari 2021 - 07:05 WIB
Membaca doa setelah tasyahhud akhir sebelum Salam termasuk salah satu sunnah dalam salat. Berikut doa yang diajarkan Nabi Muhammmad shallallahu alaihi wasallam.
Muslimah
Jum'at, 25 Juni 2021 - 09:49 WIB
Bila seseorang mendapatkan musibah, pasti ada pertanyaan yang menyelinap di dalam hati. Apakah musibah yanh menimpa tersebut adalah ujian atau hukuman bagi seseorang tersebut? Hal ini juga dipertanyakan kepada diri kita sendiri.