Topik Terkait: Doa Yang Dikabulkan (halaman 10)
Tausyiah
Minggu, 07 Juni 2020 - 09:17 WIB
Nabi Zakariya alaihissalam merupakan keturunan Nabi Sulaiman alaihisalam. Periode kenabian Zakariya amat dekat dengat dengan Nabi Isa alaihissalam.
Tausyiah
Rabu, 16 Desember 2020 - 21:51 WIB
Supaya hati tetap dalam ketaatan kepada Allah, hendaknya kita berusaha untuk selalu istiqamah dalam kebaikan. Berikut doa yang diajarkan Rasulullah agar taat beribadah.
Tips
Senin, 29 Mei 2023 - 08:34 WIB
Umar bin Khattab senantiasa berdoa agar selamat dan terhindar dari fitnah dan aib: Rodhinaa billahi robban wa bil islaami diinan wa bi muhammadin rosulan, nauudzu billaahi min suu-il fitani.
Tips
Minggu, 23 Oktober 2022 - 11:53 WIB
Kesyirikan atau perbuatan syirik itu sangat halus yang sangat memungkinkan menimpa seorang hamba tanpa ia sadari. Untuk itu, kita memohon agar Allah Shubhanahu wa taala selalu melindungi dan menjauhkan kita dari perbuatan syirik tersebut
Tips
Rabu, 03 Januari 2024 - 07:24 WIB
Syekh Ibnu Rajab menyimpulkan bahwa riwayat ini menganjurkan umat Islam untuk memohon panjang umur dengan niat untuk menambah kebaikan dan beramal saleh di masa mendatang.
Tips
Selasa, 10 Agustus 2021 - 11:50 WIB
Doa meluluhkan hati seseorang dapat diamalkan manakala kita menginginkan kebaikan yang dapat mendatangkan ridho Allah. Berikut doanya lengkap dengan bacaan latinnya.
Tips
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:42 WIB
Membaca doa ketika berqurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah. Selain itu, Rasulullah berdoa khusus ketika hewan kurban sudah dibaringkan dan siap untuk disembelih.
Tips
Senin, 08 Mei 2023 - 17:00 WIB
Doa dan zikir setelah salat Maghrib ini dicontohkan Rasulullah SAW. Doa dan zikir ini penting diketahui umat Islam, karena doanya ringkas tetapi fadhilahnya luar biasa.
Tips
Jum'at, 24 November 2023 - 18:59 WIB
Ada sebuah doa agar memiliki keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah (Samawa). Doa ini baik sekali dibaca setiap hari, bahkan dalam berbagai kesempatan.
Tips
Senin, 23 September 2024 - 11:01 WIB
Salah satu cara berbakti kepada orang tua adalah dengan mendoakannya. Bhakti pada orang tua juga merupakan salah satu perintah Allah yang banyak disebutkan dalam Al-Quran maupun hadis.
Tips
Senin, 21 Agustus 2023 - 18:20 WIB
Zikir dan doa setelah salat tahajud penting diketahui kaum muslim. Bila diamalkan rutin, terutama yang punya keinginan agar segera terkabul.
Tips
Jum'at, 05 April 2024 - 15:17 WIB
Raudhah merupakan salah satu tempat yang dituju jemaah haji di seluruh penjuru dunia saat menunaikan ibadah haji selain Kakbah dan merupakan salah satu tempat mustajab untuk berdoa.
Tips
Jum'at, 07 Oktober 2022 - 16:15 WIB
Musim hujan telah tiba dan ini merupakan salah tanda-tanda kebesaran Allah. Bagi yang daerahnya saat ini sedang musim penghujan, ada baiknya mengamalkan doa dan wirid ini.
Tausyiah
Jum'at, 12 Juni 2020 - 07:05 WIB
Salat Dhuha merupakan amalan sunnah yang tidak pernah ditinggalkan oleh Nabi Muhammad shallallahu alaihi wa sallam (SAW). Berikut lafaz niat dan doanya.
Tips
Senin, 18 Juli 2022 - 17:47 WIB
Doa Qunut pendek beserta lafadz dan artinya ini, bisa dihapalkan kaum muslim dengan mudah. Membaca doa Qunut biasanya dianjurkan ketika shalat Shubuh, dalam Mazhab Syafii dan Maliki
Tips
Sabtu, 04 November 2023 - 10:00 WIB
Setiap orang tua berharap anak-anaknya bisa hidup berkah dan kaya raya. Untuk itu, ada doa yang diajarkan Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, untuk anak-anak kita agar kaya dan hidupnya barokah
Tips
Minggu, 27 Agustus 2023 - 16:32 WIB
Doa sebelum dan sesudah belajar ini penting diketahui baik anak-anak, remaja, mahasiswa bahkan orang dewasa yang ingin selalu belajar ilmu.
Tips
Selasa, 19 September 2023 - 21:58 WIB
Doa setelah sholat Tahajud ini termasuk di antara doa yang dianjurkan Rasulullah SAW dibaca ketika qiyamullail. Berikut bacaannya lengkap bahasa Arab, latih dan terjemahan.
Tausyiah
Rabu, 07 Desember 2022 - 13:54 WIB
Adnan ath-Tharsyah dalam kitab Anta wal Mal menulis, doa merupakan salah satu sebab yang bisa mendatangkan rezeki . Mengingat doa adalah bentuk tawajjuh (menghadapkan diri) dan permohonan kepada Allah Taala Yang Maha memberi rezeki.
Tips
Jum'at, 28 Januari 2022 - 21:24 WIB
Doa atau berdoa sangat penting kita panjatkan di berbagai waktu dan kesempatan. Salah satunya, doa ketika memulai aktivitas di pagi hari. Lantas doa seperti apa yang seharusnya kita panjatkan?