Topik Terkait: Iduladha 2024 (halaman 13)
Dunia Islam
Rabu, 29 Mei 2024 - 11:46 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas akan memimpin Tim Amirul Hajj pada penyelenggaraan ibadah haji 1445 H/2024 M. Tim berkekuatan 15 tokoh ini dipilih dari berbagai perwakilan.
Dunia Islam
Kamis, 30 Mei 2024 - 18:43 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi tambahan akan mendapat tugas melakukan penguatan di Arafah, Muzdalifah, Mina (Armuzna) saat puncak haji 2024.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juni 2024 - 16:13 WIB
Operasional penyelenggaraan ibadah haji di Arab Saudi sudah berlangsung satu bulan lebih. PPIH mencatat lebih 11 juta boks katering dinikmati jemaah haji reguler asal Indonesia.
Dunia Islam
Selasa, 14 Mei 2024 - 05:15 WIB
Iduladha 1445 H, Muhammadiyah tanggal berapa? Muhammadiyah telah menetapkan Iduladha 1445 H jatuh pada Senin 17 Juni 2024. Sedangkan 1 Zulhijah 1445 H bertepatan pada Sabtu, 8 Juni 2024.
Dunia Islam
Rabu, 29 Mei 2024 - 16:59 WIB
Kemenag melaporkan berdasarkan laporan PPIH Arab Saudi ratusan ribu jemaah haji asal Indonesia telah tiba di Tanah Suci untuk menunaikan ibadah haji 1445 Hijriah/2024.
Dunia Islam
Senin, 20 Mei 2024 - 21:15 WIB
Terdapat 5 kesepakatan yang tercapai antara Kementerian Agama (Kemenag) dengan asosiasi penyelenggara ibadah umrah dan haji khusus di Jakarta. Pertemuan membahas problem kontemporer penyelenggaran umrah dan haji khusus.
Tausyiah
Jum'at, 22 Maret 2024 - 11:03 WIB
Bentuk puasa yang umum selalu berupa sikap menahan diri dari makan dan minum serta dari pemenuhan kebutuhan biologis. Juga ada puasa berupa penahanan diri dari bekerja, malah dari berbicara, tambahnya.
Tausyiah
Minggu, 24 Maret 2024 - 04:05 WIB
Puasa Ramadan memiliki lima pelajaran. Antara lain, puasa diawasi dan dinilai sendiri Allah, miniatur kehidupan, melatih berbagi, melatih kejujuran dan puasa mencetak orang takwa.
Dunia Islam
Selasa, 28 Mei 2024 - 21:54 WIB
Senyum Halima Hadi Alfina mengembang, menceritakan pengalaman bisa berangkat haji di usia 18 tahun. Halima menjadi salah satu jemaah haji termuda.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juni 2024 - 14:02 WIB
Jemaah haji Indonesia mulai berangkat menuju Arafah untuk melaksanakan wukuf, Jumat (14/6/2024). Jemaah diberangkatkan secara bertahap dalam tuga trip.
Dunia Islam
Selasa, 28 Mei 2024 - 21:41 WIB
Cerita bahagia Abdul Malik, tukang aspal jalan di Bima Nusa Tenggara Barat yang naik haji tahun ini. Abdul Malik pun menceritakan perjalanan hajinya.
Tips
Jum'at, 15 Maret 2024 - 23:42 WIB
Berikut adalah jadwal imsakiyah untuk wilayah Jambi dan sekitarnya yang dihisab oleh Oman Fathurohman SW, Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah
Dunia Islam
Minggu, 21 Juli 2024 - 07:15 WIB
Selama 55 hari operasional penyelenggaraan haji 2024 di Makkah atau sejak tanggal 20 Mei hingga 13 Juli 2024, Klinik Kesehatan Haji Indonesia (KKHI) Makkah melayani 2.771 jemaah.
Dunia Islam
Kamis, 21 Maret 2024 - 15:52 WIB
Warga Suriah barat laut merayakan Ramadan di rumah mereka yang hancur akibat bom dengan latar belakang krisis ekonomi yang mengerikan dan perang saudara yang telah berlangsung selama 13 tahun.
Dunia Islam
Jum'at, 22 Maret 2024 - 19:08 WIB
LPM Dompet Dhuafa dalam semarak program bulan Ramadan 1445 H menyalurkan Parsel Ramadan bagi lansia dan masyarakat dhuafa di tengah melambungnya harga kebutuhan pokok.
Dunia Islam
Rabu, 22 Mei 2024 - 18:14 WIB
Sebanyak 72 ribu jemaah haji Indonesia berada di Madinah. Dari jumlah tersebut, 8 jemaah wafat di Tanah Suci sebelum puncak haji, pada Selasa, 21 Mei 2024.
Dunia Islam
Minggu, 09 Juni 2024 - 10:06 WIB
Konsul Jenderal RI Jeddah Yusron B Ambary mengingatkan kepada calon jemaah haji (CJH) Indonesia ilegal di Makkah segera kembali ke Tanah Air.
Dunia Islam
Minggu, 09 Juni 2024 - 21:11 WIB
Delegasi Amirul Hajj 1445 H/2024 M tiba di King Abdul Aziz International Airport (KAAIA) Jeddah pada Sabtu malam (8/6/2024).
Dunia Islam
Kamis, 30 Mei 2024 - 20:57 WIB
Bagaimana nasib 22 jemaah furoda warga negara Indonesia (WNI) asal Banten yang sempat ditangkap di Arab Saudi karena berhaji non visa haji?
Dunia Islam
Minggu, 09 Juni 2024 - 18:23 WIB
Update jemaah haji Indonesia yang tiba di Tanah Suci hampir mendekati kuota 241 ribu orang. Jemaah yang wafat saat ini berjumlah 64 orang.