Topik Terkait: Janji Allah
Hikmah
Kamis, 25 Januari 2024 - 05:15 WIB
Ucapan Insya Allah seringkali diartikan dan disalahgunakan. Kalimat ini kerap kali diucapkan untuk janji yang potensial dilanggar
Tausyiah
Rabu, 31 Januari 2024 - 10:14 WIB
Di masa kampanye pemilihan calon presiden dan wakil-wakil rakyat, banyak orang menebar janji-janji untuk menarik simpatisannya. Bolehkah menabar janji dalam Islam? Bagaimana hukumnya?
Hikmah
Minggu, 18 April 2021 - 04:52 WIB
Ada satu kisah tentang seorang sufi Khwaja Maruf Karkhi yang asyik dalam kontemplasi. Dia berdiri di bawah tahta ilahi, menyanyi memuji Allah dalam kelimpahan syukur.
Muslimah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 10:42 WIB
Surga itu memiliki banyak tingkatan, dan yang paling utama adalah Firdaus. Tempat dengan keutamaan yang besar ini hanya diperuntukkan bagi orang-orang yang memiliki sifat-sifat baik, di antaranya adalah menepati janji.
Hikmah
Kamis, 28 September 2023 - 13:00 WIB
Benarkah menepati janji adalah sebuah kewajiban bagi seorang muslim? Apakah menepati janji juga termasuk akhlak mulia? Bagaimana hukumnya bila ingkar?
Muslimah
Selasa, 24 November 2020 - 06:59 WIB
Golongan orang yang tidak disenangi oleh Allah ini, sudah pasti adalah hamba-hamba yang telah melakukan hal-hal yang dibenci Allah dan tidak mengikuti ajaran yang telah disampaikan lewat Rasul-Nya. Siapa saja mereka?
Hikmah
Kamis, 18 Agustus 2022 - 05:10 WIB
Sebagian orang awam dan kelompok pemuja akal mungkin sering bertanya tentang Zat Allah. Berikut alasan mengapa kita (manusia) dilarang memikirkan zat-Nya.
Hikmah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 11:39 WIB
Tidak semua hal yang terjadi di dunia , Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya.
Hikmah
Jum'at, 29 Desember 2023 - 14:19 WIB
Mengapa Yaman dimuliakan Allah? Berikut ini jawabannya. Banyak hadis Nabi yang menerangkan kemuliaan negeri Yaman. Di antaranya adaah hadis-hadis berikut ini.
Muslimah
Jum'at, 16 Juli 2021 - 09:10 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam memberikan sebuah peringatan kepada umatnya tentang lima perbuatan yang menjadi sebab datangnya azab Allah di dunia. Apa saja yang menjadi penyebabnya?
Tips
Selasa, 17 Mei 2022 - 09:48 WIB
Dalam pergaulan kaum muslimin, tentu tidak asing dengan ucapan Masya Allah dan Tabarakallah. Kata tersebut sering kita dengar ketika berbicara dengan teman dalam kehidupan sehari-hari
Tips
Senin, 25 September 2023 - 11:44 WIB
Di kalangan muslim ucapan kalimat Insya Allah atau in sha Allah sudah sangat populer. Namun, manakah tulisannya yang benar dan kapan waktu yang tepat mengucapkannya?
Hikmah
Rabu, 06 Desember 2023 - 19:37 WIB
Nabi Musa alaihissalam pernah mengalami pingsan ketika Allah Taala menampakkan keagungan Zat-Nya. Kisah ini diabadikan dalam Al-Quran Surat Al-Araf Ayat 143.
Muslimah
Selasa, 08 Desember 2020 - 05:59 WIB
Islam menganjurkan agar umatnya selalu bersyukur. Karena bersyukur adalah tanda bahagia seorang hamba yang ridha dengan takdir Allah Taala. Bersyukur akan memunculkan kebahagiaan
Muslimah
Minggu, 10 Desember 2023 - 13:06 WIB
Asbabun Nuzul surat Maryam berguna untuk meningkatkan keimanan seorang muslim. Surat Maryam surat tergolong surat Makkiyah yang disebut sebagai surat ke-19 dalam Al-Quran dan terdiri dari 98 ayat.
Tips
Kamis, 25 April 2024 - 12:35 WIB
Zikir atau selalu mengingat Allah SWT merupakan salah satu bentuk ibadah dalam ajaran agama Islam yang sangat penting untuk dilakukan
Muslimah
Selasa, 16 Maret 2021 - 15:53 WIB
Kelelahan-kelelahan yang dialami setiap manusia semuanya akan dipertanggungjwabakan kelak di Yaumul Hisab. Ada sekelompok manusia yang kelelahan karena menjalankan dan ketaatannya kepada Allah, pun sebaliknya.
Tausyiah
Selasa, 22 Agustus 2023 - 14:53 WIB
Di berbagai tempat dalam Al-Quran menyebutkan berbagai sifat atau karakteristik hamba-hamba Allah yang beriman dan bertakwa. Sifat-sifat itu memiliki konteksnya secara khusus.
Muslimah
Selasa, 14 Juli 2020 - 10:34 WIB
Takwa adalah melakukan ketaatan kepada Allah berdasarkan nur (cahaya) dari Allah Taala. Orang yang bertakwa hanya mengharap rahmat dan meninggalkan maksiat berdasarkan nur dari Allah dan takut akan azab Allah.
Muslimah
Rabu, 06 Januari 2021 - 09:23 WIB
Muslimah, tahukah kunci termudah agar dimuliakan Allah Subhanahu wa taala dan Rasul-nya dan akan dengan mudah disediakan tempat di surga oleh Allah? Jawabnya adalah muliakan anak yatim