Topik Terkait: Keutamaan Bekerja (halaman 10)
Hikmah
Jum'at, 01 September 2023 - 14:22 WIB
Keistimewaan hari Jumat bagi umat muslim sangat luar biasa. Selain melaksanakan ibadah wajib seperti salat Jumat, ada banyak amalan sunnah di hari Jumat yang memiliki keutamaan dan pahala yang dahsyat , salah satunya adalah sedekah.
Hikmah
Kamis, 26 September 2019 - 06:31 WIB
Kita patut bersyukur kepada Allah Taala karena telah memerintahkan hamba-Nya untuk menikah dan melarang melakukan zina.
Tips
Kamis, 27 Mei 2021 - 22:55 WIB
Umat Islam diperintahkan memperbanyak zikir agar tidak tercatat sebagai orang yang lalai. Bagaimana solusi agar dapat mendawamkan zikir di tengah kesibukan kerja?
Tausyiah
Senin, 12 Desember 2022 - 13:23 WIB
Bertobat dari segala dosa yang pernah dilakukan sangat penting bagi kehidupan manusia. Tanpa bertobat, manusia akan menderita kerugian di akhirat selama-lamanya.
Tausyiah
Kamis, 23 Maret 2023 - 03:10 WIB
Mengakhirkan sahur merupakan sunnah Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam (SAW) ketika puasa Ramadan. Setidaknya ada lima manfaat mengakhirkan sahur di bulan Ramadan.
Tausyiah
Selasa, 20 Oktober 2020 - 17:40 WIB
Segala bentuk usaha atau pekerjaan yang bermanfaat adalah ibadah. Apalagi niat berusaha dan bekerja dalam rangka memenuhi nafkah diri dan keluarga.
Tips
Kamis, 12 Mei 2022 - 20:55 WIB
Ada banyak fadhila dan keutanaan sholat fajar menurut fiqih. Sholat fajar sendiri merupakan sholat sunnah yang dilaksanakan setelah terbit fajar dan masuknya terbitnya fajar berarti masuknya waktu subuh yang ditandai dengan azan subuh.
Hikmah
Senin, 24 Februari 2025 - 15:12 WIB
Ada 3 fase Ramadan yang perlu diketahui umat Muslim. Masing-masing terbagi atas 10 hari awal, 10 hari pertengahan, serta 10 hari terakhir.
Tausyiah
Jum'at, 10 Maret 2023 - 15:30 WIB
Bulan yang dinanti umat Islam sebentar lagi tiba. Berikut keutamaan puasa Ramadan yang patut diketahui kaum muslim sebagai motivasi dan bekal menyiapkan diri menjalankan ibadah puasa.
Tausyiah
Jum'at, 23 Juni 2023 - 06:50 WIB
Khutbah Jumat kali ini mengangkat tema keutamaan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah. Hari ini kita memasuki 4 Dzulhijjah bertepatan Jumat pertama 23 Juni 2023.
Hikmah
Kamis, 28 November 2024 - 11:36 WIB
Berjihad dengan harta di jalan Allah adalah menyumbangkan harta dalam segala bidang kebaikan yang mengantarkan setiap muslim pada keridhaan Allah Subhanahu wa Taala. Mengapa harus jihad harta?
Dunia Islam
Sabtu, 12 November 2022 - 21:42 WIB
Asal usul Hajar Aswad dan keutamaan menciumnya perlu diketahui umat muslim. Batu hitam yang berada di sudut Kakbah ini selalu menjadi rebutan umat muslim.
Hikmah
Selasa, 17 Oktober 2023 - 09:56 WIB
Keutamaan mengucapkan salam ketika masuk rumah akan mendapat jaminan kecukupan rezeki dari Allah Subhanahu wa taala dan masuk surga.
Tips
Kamis, 14 September 2023 - 16:53 WIB
Para ulama telah sepakat bahwa tidak sah ibadah tanpa niat, meskipun ada perbedaan pendapat tentang apakah niat itu rukun atau syarat sah salat.
Muslimah
Senin, 08 Maret 2021 - 08:42 WIB
Dalam Islam, menutupi aib orang lain memiliki keutamaan. Bahkan, Allah berjanji akan menutupi aib hamba-Nya, jika ia juga berusaha untuk menutupi aib orang lain.
Tips
Rabu, 17 Mei 2023 - 08:03 WIB
Dalam konteks agama Islam, ada beberapa keutamaan membayar utang tepat waktu yang besar pahalanya. Berikut adalah beberapa poin terkait pahala membayar utang tepat waktu.
Tips
Kamis, 16 Desember 2021 - 16:46 WIB
Uban atau rambut yang memutih sering diasumsikan sebagai tanda seseorang mulai menua. Berikut hukum mencabut uban dan keutamaan memeliharanya.
Tips
Sabtu, 27 November 2021 - 08:55 WIB
Sikap husnuzan sangat penting karena dalam menjalani kehidupan, manusia pasti bersinggungan dengan manusia lainnya. Hampir tidak ada satu pun dari manusia yang bisa hidup sendiri.
Muslimah
Selasa, 18 Juli 2023 - 14:04 WIB
Bulan Muharram bulan istimewa yang didalamnya banyak amalan-amalan sunnah yang dianjurkan diamalkan, tak terkecuali bagi perempuan yang sedang haid atau yang sedang berhadast lainnya.
Tips
Rabu, 26 Mei 2021 - 14:51 WIB
Kalimat Laa Ilaha Illallah (tiada Tuhan selain Allah) adalah zikir paling afdhol (utama). Zikir ini merupakan kalimat Tauhid atau disebut Tahlil. Berikut 5 keistimewaan kalimat tahlil.