Topik Terkait: Kisah Pendosa (halaman 6)
Hikmah
Sabtu, 11 September 2021 - 21:48 WIB
Jasad Syekh Abu Bakar Asy-Syibli memang terkubur dalam tanah sejak Tahun 946 silam. Tapi nasihat santri Imam Junaid Al-Baghdadi ini seakan terus mengalir kepada kita.
Hikmah
Rabu, 12 Januari 2022 - 10:59 WIB
Kisah Anjing dan Keledai ini yang menyerupai salah satu kisah Jalaluddin Rumi, adalah fabel dari koleksi terkenal milik Majnun Qalandar. Beliau menceritakan kisah teladan di pasar-pasar.
Hikmah
Rabu, 24 Maret 2021 - 19:26 WIB
Kisah ini sangat masyhur dan laris, dipasarkan oleh para khatib di mimbar-mimbar, dan masyhur disampaikan di sekolah-sekolah terutama dalam buku-buku kurikulum.
Hikmah
Selasa, 27 Oktober 2020 - 12:30 WIB
Khalifah kedua pengganti Abu Bakar Ash-Shidiq ini dikenal dengan julukan Al-Faruq oleh Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, karena dapat memisahkan antara kebenaran dan kebatilan.
Hikmah
Rabu, 24 November 2021 - 16:34 WIB
Imam al-Ghazali tak sepi dengan ancaman dalam aktivitas dakwahnya. Pada saat di Baghdad berhadapan dengan sekte pembunuh Hashashin. Perdana Menteri Nizam al-Mulk menjadi salah satu korban.
Hikmah
Minggu, 21 Juni 2020 - 06:44 WIB
Selain terdapat dalam sastra populer masa kini di Timur, kisah ini juga ditemukan dalam naskah-naskah ajaran darwis, beberapa di antaranya merupakan naskah yang besar.
Tausyiah
Sabtu, 07 November 2020 - 17:27 WIB
Seorang santri memiliki kebiasaan unik, yaitu sebelum waktu shalat subuh tiba, ia sudah nongkrong di depan pintu rumah gurunya, Imam Sibawaih, ulama pakar ilmu Nahwu dan Bahasa Arab.
Hikmah
Rabu, 30 Maret 2022 - 05:15 WIB
Pada saat itu di Mekkah belum berpenghuni. Daerah itu tandus. Tak ada mata air. Nabi Ibrahim meninggalkan begitu saja Siti Hajar dan Ismail di sini.
Hikmah
Selasa, 06 Juni 2023 - 17:00 WIB
Kisah berikut ini mirip kisah Abu Nawas. Seorang Qadi atau hakim menangani kasus yang jenaka dan tak masuk akal namun dia sukses memberi keadilan.
Tausyiah
Jum'at, 06 Mei 2022 - 14:13 WIB
Jika Al-Quran tidak menyebut secara eksplisit nama tokoh dalam konteks kisahnya, maka peristiwa serupa dapat terulang. Sebaliknya, jika Al-Quran menyebut nama tokohnya, maka peristiwa itu tidak akan terulang.
Hikmah
Minggu, 05 Februari 2023 - 14:32 WIB
Dalam kisah ini, Raja yang Menang adalah perwujudan fungsi akal yang lebih tinggi, yang disebut Rumi Roh Manusia, yang harus manusia kembangkan sebelum ia bisa berfungsi dalam keadaan tercerahkan.
Hikmah
Senin, 07 Maret 2022 - 14:06 WIB
Siti Sarah, istri Nabi Ibrahim, adalah perempuan yang cantik jelita. Lantaran kecantikannya itu, seorang raja di Mesir sempat tergila-gila padanya
Hikmah
Kamis, 17 November 2022 - 12:30 WIB
Setiap manusia pasti pernah mengalami rasa sakit hati dengan berbagai rasa yang berbeda-beda. Ada yang langsung lupa alias tidak membekas, ada yang biasa saja dan pasti juga ada rasa sakit yang terus membelenggu jiwanya sepanjang hayat.
Hikmah
Selasa, 10 Januari 2023 - 14:51 WIB
Walaupun anugerah bisa direnggut oleh orang cerdik, kemampuan yang diambil secara benar dari seorang guru seperti Si Pemurah dari Bokhara itu memiliki kekuatan yang melampaui apa yang kasat mata.
Hikmah
Minggu, 27 Juni 2021 - 15:36 WIB
Di dalam Kitab Mukasyafatul Qulub karya Hujjatul Islam Imam Al Ghazali dikisahkan tentang hukuman malaikat yang terbukti enggan menghormati kedatangan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.
Hikmah
Kamis, 19 Oktober 2023 - 21:41 WIB
Biasanya seseorang bertaubat atau beristighfar kepada Allah karena perbuatan maksiat, namun Imam Sirri justru bertaubat kepada Allah karena ucapan Alhamdulillah. Berikut kisahnya.
Hikmah
Kamis, 23 Februari 2023 - 14:00 WIB
Keesokan harinya sang tabib kembali datang. Ia ingin memeriksa mata Abul Qasim. Ia benar-benar heran dan terkejut melihat kesembuhan mata Abul Qasim yang begitu cepat.
Hikmah
Rabu, 15 November 2023 - 06:30 WIB
Abdullah bin Salam adalah seorang pemuka dan pemimpin Yahudi di Madinah yang memeluk Islam di masa Nabi pada Tahun 622 M. Kisahnya diabadikan dalam satu ayat Al-Quran.
Hikmah
Selasa, 13 Desember 2022 - 19:27 WIB
Kisah ini karya Abu Yazid Taifur bin Isa Surusyan, juga dikenal dengan Bayazid. Dia dikenal sebagai salah seorang sufi kenamaan Persia abad ke-III dari Bistam wilayah Qum, lahir pada tahun 874 M dan wafat pada usia 73 tahun.
Hikmah
Selasa, 11 Januari 2022 - 22:36 WIB
Berikut adalah kisah Syekh Abu Al-Abbas As-Sibti (Wali Tujuh Marrakech), yang terkenal dengan karomahnya. Beliau juga dikenal sebagai walinya orang-orang buta.