Topik Terkait: Niat Puasa Sunnah (halaman 10)
Tips
Rabu, 01 Juni 2022 - 21:12 WIB
Jadwal puasa Juni 2022 tahun ini bertepatan dengan bulan Dzulqadah. Bagi yang ingin menghidupkan puasa, bulan ini adalah waktu terbaik karena pahala amal saleh dilipatgandakan.
Tips
Jum'at, 06 September 2024 - 13:29 WIB
Puasa sunnah di bulan Maulid Nabi atau Bulan Rabiul Awal ini, hendaknya jangan dilewatkan begitu saja karena memiliki banyak pahala. Pauasa sunnah apa saja?
Tips
Jum'at, 12 Januari 2024 - 13:06 WIB
Berikut ini tata cara salat sunah Rajab beserta niat dan waktunya yang merupakan maklumat dari Syekh KH Ahmad Shohibul Wafa Tajul Arifin (Mursyid TQN Suryalaya).
Tips
Selasa, 09 Agustus 2022 - 12:34 WIB
Pahala puasa Asyura bisa menghapus dosa-dosa kita selama setahun yang telah lalu, dan puasa sunnah ini juga dikatakan sebagai puasa terbaik setelah puasa Ramadhan. Kenapa demikian? Apa dalilnya?
Tips
Rabu, 12 Juni 2024 - 18:06 WIB
Sujud syukur adalah sunnah Nabi SAW, sujud ini merupakan salah satu cara bersyukur atas nikmat Allah. Bagi yang melakukan sujud syukur menandakan bahwa ia adalah hamba yang selalu ingat kepada Allah Subhanahu wa taala.
Tausyiah
Selasa, 15 September 2020 - 17:25 WIB
Puasa merupakan salah satu ibadah yang sangat dicintai Allah Taala. Selain menjadi benteng dari gangguan setan, puasa juga akan memberikan syafaat di hari kiamat kelak.
Tausyiah
Kamis, 07 April 2022 - 15:40 WIB
Esensi puasa adalah menahan atau mengendalikan diri. Pengendalian ini diperlukan oleh manusia, baik secara individu maupun kelompok. Latihan dan pengendalian diri itulah esensi puasa.
Tausyiah
Jum'at, 20 November 2020 - 14:50 WIB
Jumat (Yaumul Jumuah) adalah hari istimewa karena Allah Taala mencurahkan banyak karunia dan keberkahan di hari tersebut. Ada satu waktu mustajab untuk berdoa di hari ini.
Tips
Senin, 19 Juni 2023 - 14:23 WIB
Niat puasa Tarwiyah lengkap Arab Latin adalah sebagai berikut:. Nawaitu shauma ghadin an ad?i sunnati yaumit tarwiyah lillhi ta?l?. Artinya:.Aku berniat puasa sunnah Tarwiyah esok hari karena Allah SWT
Tips
Senin, 04 Mei 2020 - 03:20 WIB
Secara hakikat, Ramadhan adalan bulan untuk membakar semua dosa-dosa. Di bulan ini umat Islam diwajibkan berpuasa selama sebulan penuh. Berikut amalan sunnah di bulan Ramadhan.
Tausyiah
Minggu, 16 Juli 2023 - 15:10 WIB
Bulan Muharram adalah bulan yang teramat mulia. Amal kebaikan akan dilipatgandakan di bulan ini, sebagaimana 3 bulan haram lainnya (Yakni Dzulqodah Dzulhijjah (3) dan Rajab). Sebagaimana juga dilipatgandakannya amal kebaikan di bulan Ramadan.
Hikmah
Sabtu, 25 Maret 2023 - 05:15 WIB
Salah satu keutamaan puasa Ramadan yang cukup populer adalah diampuni dosa-dosa yang telah lalu sebagaimana terdapat dalam Hadis yang Sahih (Muttafaq alaih).
Tips
Selasa, 16 November 2021 - 17:30 WIB
Aktivitas seorang muslim biasanya diawali dari waktu fajar atau sebelum subuh. Setelah menunaikan sholat Qiyamul Lail, sholat sunnah fajar, dan kemudian sholat subuh. Waktu fajar ini merupakan waktu krusial yang penuh dengan pahala dan berkah.
Tausiyah
Selasa, 05 Juni 2018 - 13:00 WIB
Berdoa saat berbuka puasa merupakan sunnah yang diajarkan Rasulullah SAW. Keutamaan berdoa saat berbuka puasa sangat dianjurkan karena doanya makbul.
Hikmah
Rabu, 04 Januari 2023 - 13:54 WIB
Banyak pula di antara mereka yang berusaha meluruskan dan mempertimbangkannya dengan timbangan Al-Quran dan As-Sunnah. Salah satu ulama itu adalah Ibnul Qayyim.
Tausyiah
Rabu, 27 Maret 2024 - 02:00 WIB
Cendekiawan muslim Nurcholish Madjid (19392005) mengatakan hikmah ibadah puasa sebagai sarana pendidikan Ilahi untuk menanamkan tanggungjawab pribadi.
Muslimah
Minggu, 13 Desember 2020 - 10:53 WIB
Salah satu manfaat terbesar puasa adalah agar setiap orang Islam mendapat predikat muttaqin, yakni orang yang bertakwa. Karena dengan ketakwaanlah seseorang akan mendapat ridha Allah dan pahala surganya Allah Taala.
Tips
Selasa, 10 Oktober 2023 - 22:57 WIB
Setelah sholat Subuh, umat muslim dianjurkan tetap duduk di masjid berdoa dan berdzikir hingga tiba waktu syuruq (matahari terbit). Tunggu 15 menit lalu mengerjakan sholat Syuruq 2 rakaat.
Tips
Jum'at, 01 April 2022 - 14:33 WIB
Melaksanakan ibadah puasa Ramadhan adalah wajib bagi semua muslim yang sudah baligh. Lantas bagaimana hukumnya bila mereka tidak menjalankannya?
Muslimah
Minggu, 22 Agustus 2021 - 05:00 WIB
Adakah childfree dalam Islam? Bagaimana sebenarnya pandangan syariat tentang hal tersebut? Istilah childfree atau menolak berketurunan oleh pasangan menikah ini tengah ramai diperbincangan di masyarakat.