Topik Terkait: Pewaris Nabi (halaman 2)
Hikmah
Selasa, 09 Maret 2021 - 13:04 WIB
Aku menangis, karena ada orang yang lebih muda diutus setelahku, tapi umatnya lebih banyak yang masuk surga daripada umatku, jawab Nabi Musa menyesal.
Hikmah
Senin, 06 Desember 2021 - 14:21 WIB
Ada dua pendapat perihal kisah wafatnya Nabi Zakariya as. Ada yang menyebutkan bahwa Nabi Zakariya meninggal karena dibunuh, dan ada menyebut meninggal dengan cara yang normal.
Hikmah
Minggu, 02 Oktober 2022 - 14:13 WIB
Banyak peristiwa besar terjadi pada saat Nabi Muhammad SAW lahir. Alam seakan menyambut dengan gembira kelahiran nabi dan rasul terakhir tersebut.
Tausyiah
Jum'at, 29 Mei 2020 - 10:15 WIB
Nabiyullah Sulaiman alaihissalam adalah seorang Nabi dan Rasul yang dianugerahi kekayaan melimpah yang tidak dimiliki manusia mana pun di muka bumi.
Hikmah
Kamis, 01 September 2022 - 15:59 WIB
Ikrimah bin Abu Jahal menikahi Umaimah binti Numan al-Jauniyah putri Numan bin al-Jaun. Umaimah adalah janda yang diceraikan Rasulullah SAW pada saat malam pengantin
Hikmah
Selasa, 05 Desember 2023 - 14:25 WIB
Nama aslinya Khanukh. Nabi Idris sempat menemui Adam selama 380 tahun. Allah memujinya dan memberinya kedudukan sebagai Nabi dan memberinya sifat jujur.
Hikmah
Minggu, 31 Juli 2022 - 16:08 WIB
Pada 10 Muharam, Allah SWT memberi kesembuhan kepada Nabi Ayub setelah selama 18 sakit parah. Ini adalah buah sikap Nabi Ayub yang sabar dan tawakkal.
Hikmah
Jum'at, 29 September 2023 - 05:10 WIB
Keistimewaan Nabi Muhammad SAW sebagai Nabi penutup zaman layak untuk kita ketahui. Berikut 10 Keistimewaan Beliau mulai dari keringat hingga air liur beliau mendatangkan keberkahan.
Dunia Islam
Rabu, 05 Oktober 2022 - 10:26 WIB
Sultan Abu Said Muzhaffar Kukabri menggelar perayaan maulid Nabi untuk memompa fanatisme umat Islam dalam menghadapi agresi militer Genghis Khan (1167-1227 M) dari Mongol.
Tausiyah
Rabu, 16 Oktober 2019 - 14:30 WIB
Rasulullah SAW mengajarkan manusia agar memuliakan tetangga dan haramnya menganggu mereka dengan lisan maupun perbuatan.
Tausyiah
Jum'at, 26 Agustus 2022 - 14:54 WIB
Tidak sedikit hadis yang menyebutkan perihal akan turunnya Nabi Isa as menjelang hari kiamat. Nantinya, putra Siti Maryam ini akan menjadi imam sholat bagi muslimin dan membunuh Dajjal.
Hikmah
Rabu, 05 Januari 2022 - 15:14 WIB
Nabi Yusya AS atau Joshua adalah nabi yang ditunjuk langsung Nabi Musa sebagai penggantinya. Dialah yang membawa Bani Israil memasuki Baitul Maqdis.
Hikmah
Senin, 24 Juli 2023 - 03:32 WIB
Nabi Ayub mendapat cobaan dari Allah SWT berupa sakit parah selama 18 tahun. Pada waktu sakit itu, Nabi Ayub pernah marah kepada istrinya sehingga bernazar, jika sembuh, akan memukul sang istri 100 kali.
Tausyiah
Senin, 10 Oktober 2022 - 23:42 WIB
Peringatan Maulid Nabi tanggal 12 Rabiul Awal sudah lama menjadi tradisi dari generasi ke generasi sejak ratusan tahun silam. Berikut 19 Fatwa ulama yang membolehkan Maulid Nabi.
Hikmah
Kamis, 07 Desember 2023 - 12:13 WIB
Terdapat sejumlah mukjizat Nabi Isa AS yang dijelaskan dalam Al Quran maupun kitab lain, mulai dari lahir tanpa ayah hingga diangkat ke langit oleh Allah SWT.
Hikmah
Rabu, 29 Maret 2023 - 23:42 WIB
Peristiwa luar biasa diceritakan dalam Surat Yusuf ayat 94. Apa yang dialami Nabi Yakub merasakan aroma bau gamis Nabi Yusuf dari jauh termasuk salah satu mukjizat beliau.
Hikmah
Rabu, 15 Desember 2021 - 05:15 WIB
Kudeta sempat mewarnai Kerajaan Nabi Daud. Putra tertua Nabi Daud, Absalom melancarkan kudeta setelah membaca gelagat dirinya tak bakal ditunjuk ayahnya sebagai pengganti raja.
Hikmah
Jum'at, 04 Maret 2022 - 18:00 WIB
Lokasi kaum Nabi Musa as atau kaum Sabat yang mendapat kutukan menjadi kera adalah di Kota Aylah. Namun Madyan dan Tabariyya juga disebut sebagai kota tempat tinggal kaum Sabat.
Hikmah
Senin, 29 November 2021 - 11:47 WIB
Siti Hawa hamil sebanyak 120 kali dan setiap kehamilan melahirkan anak kembar dua, laki dan perempuan. Maknanya, jumlah anak Nabi Adam adalah 240 orang.
Hikmah
Minggu, 10 September 2023 - 05:10 WIB
Kisah Nabi Nuh alaihissalam dan bahteranya menyelamatkan pengikutnya dari banjir besar menarik untuk diulas. Siapa saja yang ikut dalam bahtera Nabi Nuh itu? Berikut ulasannya.