Topik Terkait: Pewaris Nabi (halaman 3)
Hikmah
Jum'at, 13 September 2024 - 16:00 WIB
Sejak beliau tampil sekitar lima belas abad yang lalu sampai sekarang tidak pernah muncul tantangan yang cukup berarti atas klaim bahwa beliau adalah penutup segala Nabi dan Rasul.
Hikmah
Senin, 16 November 2020 - 08:30 WIB
Ketika menemui Rasulullah shallallahu alaihi wasallam, Malaikat Jibril sering datang dalam wujud menyerupai salah seorang sahabat Nabi yang dikenal berwajah rupawan.
Hikmah
Selasa, 06 September 2022 - 05:15 WIB
Doa Balam mustajab. Apa pun yang ia minta, Allah pasti mengabulkan. Hanya saja, saat ia mendoakan untuk keburukan Nabi Musa, ia gagal. Lidahnya mendadak kelu.
Hikmah
Rabu, 27 September 2023 - 16:58 WIB
Rabiul Awal identik dengan Bulan Maulid. Karenanya, di bulan ini umat muslim hendaknya menghidupkan amalan Selawat kepada Baginda Nabi.
Hikmah
Minggu, 23 Juli 2023 - 19:26 WIB
Pada 10 Muharam, Allah SWT memberi kesembuhan kepada Nabi Ayyub setelah selama 18 sakit parah. Ini adalah buah sikap Nabi Ayyub yang sabar dan tawakkal.
Tips
Jum'at, 29 September 2023 - 16:30 WIB
Nabi Sulaiman berdoa kepada Allah agar dianugerahi kerajaan yang tidak ada tandingannya, yang tak akan dimiliki oleh seorang jua pun sesudahnya.
Hikmah
Rabu, 29 April 2020 - 15:21 WIB
Al-Kisai mengatakan, setelah Nabi Nuh AS menetap kembali di bumi, dia membagi 3 wilayah untuk anak-anaknya yaitu Sam, Ham, dan Yafits. Sam menetap di wilayah barat.
Dunia Islam
Senin, 08 Agustus 2022 - 08:05 WIB
Sahabat Nabi Muhammad yang dimakamkan di Indonesia disebut-sebut berada di Barus, salah satu daerah pesisir di Tapanuli Tengah, Sumatera Utara. Siapakah beliau?
Hikmah
Selasa, 23 Agustus 2022 - 14:29 WIB
Apakah Walisongo keturunan Nabi Muhammad SAW? Habib Luthfi bin Yahya menyebut para Walisongo adalah keturunan habaib dari marga Adzmatkhan. Garis keturunan para wali dari Fathimah ra
Hikmah
Senin, 05 September 2022 - 11:25 WIB
Kisah 12 kabilah Bani Israil di bawah pimpinan Nabi Musa as dalam membebaskan Baitul Maqdis, tanah yang dijanjikan disampai dalam Al-Quran surat al-Maidah ayat 12.
Tausiyah
Jum'at, 25 Oktober 2019 - 17:05 WIB
Beriman kepada Nabi dan Rasul merupakan rukun iman yang wajib diyakini setiap muslim. Ada 8 manfaat mempelajari kisah Nabi dan Rasul.
Hikmah
Selasa, 19 Mei 2020 - 03:22 WIB
Ummu Salamah adalah istri Nabi yang terakhir kali meninggal dunia. Ia diberkahi umur panjang dan mengetahui pembunuhan Hussein bin Ali, sehingga membuatnya pingsan.
Hikmah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 12:42 WIB
Hudzaifah bin al-Yaman ra adalah santri Rasulullah SAW yang diberi tahu daftar rahasia tentang orang-orang munafik di sekitar Nabi dan konspirasinya.
Hikmah
Senin, 20 Desember 2021 - 18:23 WIB
Nabi Isa AS adalah orang pertama yang mendirikan sholat pada waktu Maghrib, tiga rakaat. Tiap rakaat sholat Nabi Isa memiliki maksud yang berbeda.
Hikmah
Senin, 11 Januari 2021 - 18:03 WIB
Kesalehan Abdullah Bin Umar sering mendapat pujian dari kalangan sahabat Nabi dan kaum muslimin lainnya. Beliau pernah bermimpi diperlihatkan neraka oleh Malaikat.
Tausyiah
Rabu, 22 Juni 2022 - 19:23 WIB
Tatkala Adam melakukan kesalahan, dia berkata, Wahai Tuhanku, aku memohon ampunan-Mu demi Muhammad. Maka Allah berfirman, Wahai Adam bagaimana engkau mengenal Muhammad sedang Aku belum menciptakannya?
Tips
Kamis, 21 September 2023 - 15:52 WIB
Doa ini dimohonkan Nabi Nuh setelah Allah memperingatkan dirinya untuk tidak memohonkan keselamatan dan ampunan bagi putranya yang kafir, dan Nabi Nuh pun menyadari kekeliruannya itu.
Hikmah
Jum'at, 30 September 2022 - 15:16 WIB
Banyak peristiwa aneh terjadi tatkala Nabi Muhammad SAW lahir. Salah satunya adalah peristiwa kakbah bergetar. Konon Kakbah bergetar selama tiga hari dan berhala jatuh sujud.
Hikmah
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 18:46 WIB
Ada doa Nabi Muhammad SAW yang tidak dikabulkan Allah SWT. Salah satunya adalah agar Allah Taala tidak menimpakan permusuhan di antara kaumnya.
Hikmah
Sabtu, 15 Januari 2022 - 14:22 WIB
Pada mulanya, keturunan Nabi Nuh ini masih menyembah Allah SWT. Lambat laun mereka durhaka. Muncullah perabadan kaum Ad, lalu kaum Tsamud. Lalu, muncul Raja Namrud.