Topik Terkait: Rahasia Suami Istri

  • Hukum Istri Mendiamkan Suami dalam Pandangan Islam
    Muslimah
    Jum'at, 11 Februari 2022 - 16:03 WIB
    Dalam Islam, hukum seorang istri mendiamkan suami sebenarnya diperbolehkan, dengan catatan jika tujuannya untuk menghindari pertengkaran yang sia-sia. Kenapa demikian?
  • Istri Adalah Amanah Allah Taala, Begini Seharusnya Sikap Suami
    Muslimah
    Jum'at, 23 April 2021 - 09:12 WIB
    Seorang suami harus mengetahui bahwa istri adalah amanah yang dibebankan kepadanya, sehingga harus bertakwa kepada Allah Subhanahu wa taala dalam memikul amanah tersebut.
  • Sunnah Seorang Istri kepada Suami yang Penting Diketahui
    Muslimah
    Jum'at, 21 Oktober 2022 - 15:24 WIB
    Sunnah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga
  • Doa Agar Pasangan Suami Istri Selalu Harmonis
    Tips
    Kamis, 25 Mei 2023 - 18:40 WIB
    Doa untuk menjaga pasangan suami istri tetap harmonis dan bahagia: Rabban? hab lan? min azw?jin? wa ?urriyy?tin? qurrata ayuniw wajaln? lil-muttaq?na im?m?
  • Sering Menghina Istri? Itulah Potret Terburuk Seorang Suami
    Muslimah
    Minggu, 06 Februari 2022 - 15:57 WIB
    Potret atau tipe suami terburuk meski tidak mutlak, adalah suami yang gemar menghina istrinya. Karena menghina merupakan hal yang tidak akan dilupakan sepanjang hidupnya.
  • Menjaga Hati Istri, Sunnah Rasulullah yang Harus Ditiru Para Suami
    Muslimah
    Minggu, 20 Februari 2022 - 05:14 WIB
    Islam tidak pernah mengajarkan umatnya untuk berbuat kasar kepada wanita, apalagi seorang istri. Kaum Hawa ini, memiliki perasaan yang lembut dan sangat mudah tersentuh.
  • Ternyata, Bersoleknya Kaum Suami Sangat Dianjurkan
    Muslimah
    Minggu, 14 Maret 2021 - 09:51 WIB
    Dalam Islam, seorang istri wajib berdandan atau bersolek untuk suaminya. Dan ternyata hal yang sama juga dianjurkan untuk para suaminya pula. Agar saling menyenangkan pasangan dan untuk keharmonisan rumah tangganya.
  • Soal Kesetaraan: Suami dan Istri adalah Pakaian, Begini Maknanya
    Tausyiah
    Senin, 22 November 2021 - 14:50 WIB
    Allah SWT menggambarkan tentang relasi kesetaraan antara suami dan istri dalam surat Al-Baqarah ayat 187 dengan kalimat yang indah: Mereka adalah pakaian bagi kalian, dan kalian pun adalah pakaian bagi mereka
  • Mengapa Seorang Istri Wajib Menjaga Kehormatannya Saat Jauh dari Suami? Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Minggu, 15 Januari 2023 - 05:15 WIB
    Seorang wanita shalihah apalagi yang sudah berstatus ebagai seorang istri harus senantiasa taat kepada Allah Subhanahu wa taala, dan taat juga patuh kepada suami mereka.
  • 5 Doa Terbaik Istri untuk Suami dan Anak-anak Tercinta
    Muslimah
    Selasa, 01 Agustus 2023 - 11:22 WIB
    Doa seorang istri untuk suami dan anak-anaknya termasuk doa yang mustajab. Doa ini dianjurkan diamalkan oleh para istri, agar keluarganya mendapat curahan rahmat dari Allah.
  • Adab Hubungan Suami Isteri, Salat Jamaah Dua Rakaat Sebelum Jimak
    Tausyiah
    Jum'at, 16 Oktober 2020 - 14:17 WIB
    Hal tersebut merupakan peringatan bagi pasangan suami isteri, apabila hendak meraih kebahagiaan di dunia dan akhirat maka selayaknya harus mendasari semua perilakunya dengan nilai takwa.
  • Inilah Karakter Suami Istri yang Diajarkan Rasulullah SAW
    Muslimah
    Selasa, 23 Agustus 2022 - 11:21 WIB
    Pernikahan adalah salah satu cara yang digariskan oleh Allah untuk menjaga keberlangsungan hidup dan kekhalifahan manusia di bumi. Karena itu, dibuat aturan pernikahan yang sesuai dengan fitrah dan tujuan utama pernikahan itu sendiri.
  • Hukum Menceritakan Urusan Ranjang Suami-Istri
    Tausyiah
    Senin, 18 Juli 2022 - 13:17 WIB
    Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengatakan urusan ranjang suami istri adalah satu di antara sekian banyak perkara yang tersembunyi yang harus dipelihara oleh tiap pasangan.
  • Doa-doa Istri untuk Para Suami yang Sedang Mencari Nafkah
    Tips
    Kamis, 27 Juli 2023 - 14:37 WIB
    Ada doa-doa pendek yang dapat diamalkan para istri untuk suami yang sedang bekerja, atau tengah berusaha mencari rezeki untuk menafkahi keluarganya. Doa-doa ini sangat ampuh dan mustajab diamalkan istri dengan tulus dan ikhlas.
  • Bolehkah Menisbatkan Nama Suami di Belakang Nama Istri?
    Muslimah
    Senin, 10 Januari 2022 - 14:07 WIB
    Menisbatkan nama suami di belakang nama istri tengah marak saat ini. Tindakan itu banyak dilakukan tidak hanya pada pergaulan sehari-hari, tetapi juga dilakukan di sosial media sebagai penamaan akun sosial media seorang wanita.
  • Bagaimana Cara Menasehati Istri yang Berperilaku Buruk?
    Muslimah
    Rabu, 03 November 2021 - 17:03 WIB
    Wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi haknya yang merupakan kewajibannya dengan penuh kerelaan. Lantas bagaimana jika pasangan atau istri berperilaku buruk?
  • Para Suami Dianjurkan Berhias untuk Istri, Begini penjelasannya
    Muslimah
    Sabtu, 27 Agustus 2022 - 05:15 WIB
    Hak menikmati keindahan berhiasnya pasangan antara pasangan suami istri adalah sama dan seimbang. Karena itu, tuntutan berdandan tidak hanya tertuju bagi kaum perempuan saja, namun termasuk kaum laki-laki juga dituntut melakukannya
  • Kategori Dosa Suami pada Istri yang Dijelaskan dalam Al-Quran dan Hadis
    Muslimah
    Selasa, 04 Januari 2022 - 13:23 WIB
    Dalam kehidupan rumah tangga, tidak jarang para suami melakukan tindakan yang menyimpang dari ketentuan Allah Subhanahu wa taala dan telah melanggar hak-hak isterinya
  • Bolehkah Seorang Istri Bersedekah kepada Suami dan Anaknya? Bagaimana Hukumnya?
    Muslimah
    Minggu, 22 Oktober 2023 - 13:16 WIB
    Dalam Islam, sedekah paling utama adalah yang diberikan kepada kerabat terdekat. Karena itu, seorang perempuan atau istri boleh memberikan sedekah kepada suaminya.
  • Kewajiban Suami kepada Istrinya, Syaikh Al-Qardhawi: Memenuhi Kebutuhan Material dan Spiritual
    Tausyiah
    Minggu, 24 Maret 2024 - 05:15 WIB
    Al Quran menyebut perkawinan ini sebagai salah satu ayat di antara ayat-ayat Allah di alam semesta dan salah satu nikmat yang diberikan-Nya kepada hamba-hamba-Nya.