Topik Terkait: Ramah Lingkungan (halaman 4)
Dunia Islam
Minggu, 26 Mei 2024 - 10:20 WIB
Jemaah Haji Indonesia yang wafat menjelang puncak haji 2024 bertambah menjadi 15 orang, baik di Madinah, Makkah dan Jeddah. Demikian data Siskohat Kemenag hingga Sabtu.
Dunia Islam
Kamis, 14 Maret 2024 - 16:30 WIB
Pihak berwenang di Arab Saudi menyerukan perilaku rasional ketika masyarakat berbuka puasa selama bulan Ramadan, untuk membantu mengurangi jumlah daging yang terbuang.
Muslimah
Rabu, 15 Juni 2022 - 20:01 WIB
Rasulullah sebagai teladan paripurna, telah memberikan tuntunan bagaimana mendidik dan mempersiapkan anak. Namun, ada faktor-faktor eksternal yang juga memberikan pengaruh yang besar bagi perkembangannya.
Dunia Islam
Kamis, 23 Mei 2024 - 08:19 WIB
Cerita bakti seorang anak yang berjuang memberangkatkan haji orang tuanya. Sosok itu adalah Sukanti, yang rela menjadi Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Negeri Jiran demi menghajikan ayahnya, Suroso, yang tunanetra.
Dunia Islam
Senin, 24 Juni 2024 - 15:54 WIB
Operasional penyelenggaraan ibadah haji 2024 memasuki fase pemulangan. Sejak 22 Juni 2024, secara bertahap jemaah haji Indonesia yang berangkat pada gelombang I pulang ke Tanah Air.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 21:28 WIB
Petugas haji melakukan persiapan dengan mendata jemaah haji lanjut usia (lansia) non mandiri atau tanpa pendamping untuk safari wukuf saat puncak haji.
Dunia Islam
Rabu, 05 Juni 2024 - 17:01 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi Daerah Kerja (Daker) Makkah mengerahkan Bus Selawat untuk melayani jemaah haji Indonesia yang akan beribadah ke Masjidilharam. Ada delapan unit Bus Selawat khusus untuk melayani jemaah lanjut usia (lansia).
Dunia Islam
Sabtu, 10 Juni 2023 - 21:04 WIB
Ribuan jemaah haji dari berbagai negara terus membanjiri Kota Suci Madinah. Tidak terkecuali jemaah haji Indonesia.
Tips
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:18 WIB
Jika telah datang hari Tarwiyah maka bagi yang Tamattuk berihram untuk haji, sedangkan yang Qiran dan Ifraad mereka sudah dalam keadaan ihram sejak sebelumnya.
Hikmah
Rabu, 15 Mei 2024 - 22:05 WIB
Haji adalah salah satu ibadah dari sekian banyak ibadah, mempunyai rukun, hal-hal yang wajib dan hal-hal yang sunah..Khusus tentang hal-hal yang diwajibkan dalam haji adalah terdiri:
Dunia Islam
Rabu, 29 Mei 2024 - 10:11 WIB
Pemain Tim Nasional Indonesia Witan Sulaeman memuji Program Haji Ramah Lansia yang diusung pemerintah, khususnya Kementerian Agama. Witan Sulaeman menilai, penerapan program ini sebagai bentuk saling tolong menolong antarjemaah.
Dunia Islam
Jum'at, 22 April 2022 - 20:39 WIB
MNC Peduli mengadakan sejumlah kegiatan selama bulan Ramadhan, seperti menggelar acara buka puasa bersama di masjid yang berada di lingkungan kantor MNC.
Dunia Islam
Senin, 24 Juni 2024 - 16:55 WIB
Aksi heroik Petugas Haji Indonesia yang tidak kenal lelah melayani jemaah haji Indonesia di Tanah Suci. Pagi, siang, dan malam hingga pagi lagi, petugas haji berjibaku dalam melayani tamu Allah terutama yang lanjut usia (lansia) seperti orang tua mereka sendiri selama musim haji 2024.
Dunia Islam
Jum'at, 24 Mei 2024 - 21:51 WIB
Kepala Daerah Kerja (Kadaker) Makkah Khalilurrahman menitipkan pesan kepada jemaah haji Indonesia menjelang umrah wajib. Pasalnya, Umrah wajib menjadi rangkaian ibadah yang akan dilakukan jemaah haji Indonesia setibanya di Kota Makkah.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 15:02 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) hari ini merilis sebuah aplikasi baru yang disebut Kawal Haji. Aplikasi tersebut sebagai upaya Kemenag memudahkan akses jemaah dalam beribadah.
Hikmah
Jum'at, 17 Mei 2024 - 16:55 WIB
Segala perbedaan jenis, warna, bahasa, tanah air dan tingkatan sirna dan tampak hakikat penghambaan dan persaudaraan. Semua dengan satu pakaian, menghadap kepada satu kiblat dan menyembah satu Ilah.
Dunia Islam
Minggu, 26 Mei 2024 - 09:46 WIB
Nenek Zahra menuturkan dia tidak bisa melihat secara sempurna. Udah lama dek, hampir satu tahun. Katanya katarak, tapi saya tidak mau dioperasi.
Hikmah
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:06 WIB
Tamattu adalah yang paling utama, karena ia adalah yang diperintahkan Rasulullah SAW kepada para sahabatnya dan menyarankan agar mereka bertahallul pada haji wada kecuali orang yang membawa hadyu.
Hikmah
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:00 WIB
Tata cara haji tamattu: yaitu berihram dengan umrah di bulan-bulan haji dan selesai darinya, kemudian berihram dengan haji dari Makkah atau di dekatnya dalam tahun yang sama. Diwajibkan baginya menyembelih hadyu.
Dunia Islam
Selasa, 14 Mei 2024 - 15:24 WIB
Berdasarkan laporan PPIH Arab Saudi, sampai 13 Mei 2024 pukul 21.00 Waktu Arab Saudi, jemaah yang sudah tiba di Tanah Suci berjumlah 12.072 orang yang terbagi dalam 30 kelompok terbang (kloter).