Topik Terkait: Ramah Lingkungan (halaman 4)
Dunia Islam
Senin, 24 Juni 2024 - 16:55 WIB
Aksi heroik Petugas Haji Indonesia yang tidak kenal lelah melayani jemaah haji Indonesia di Tanah Suci. Pagi, siang, dan malam hingga pagi lagi, petugas haji berjibaku dalam melayani tamu Allah terutama yang lanjut usia (lansia) seperti orang tua mereka sendiri selama musim haji 2024.
Tips
Senin, 13 Mei 2024 - 16:04 WIB
Tips aman jemaah haji Indonesia saat meninggalkan hotel untuk beribadah di Masjid Nabawi Madinah. Operasional pemberangkatan jemaah haji Indonesia memasuki hari kedua.
Dunia Islam
Selasa, 28 Mei 2024 - 22:55 WIB
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyiagakan Mobil Rawat Jalan untuk jemaah haji Indonesia yang sakit di Bandara King Abdul Aziz Jeddah. Mabuk udara dan kelelahan dalam perjalanan panjang dari Indonesia ke Tanah Suci menjadi penyebab jemaah haji Indonesia sakit saat tiba di Bandara Jeddah.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 21:28 WIB
Petugas haji melakukan persiapan dengan mendata jemaah haji lanjut usia (lansia) non mandiri atau tanpa pendamping untuk safari wukuf saat puncak haji.
Dunia Islam
Senin, 27 Mei 2024 - 15:02 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) hari ini merilis sebuah aplikasi baru yang disebut Kawal Haji. Aplikasi tersebut sebagai upaya Kemenag memudahkan akses jemaah dalam beribadah.
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 16:06 WIB
Operasional pemberangkatan jemaah haji ke Tanah Suci masih berlangsung dan akan berakhir pada 10 Juni 2024. Hingga kini, 80% dari total jemaah haji reguler sebanyak 213.320 orang sudah tiba di Kota Makkah Al-Mukrrahmah.
Dunia Islam
Sabtu, 10 Juni 2023 - 21:04 WIB
Ribuan jemaah haji dari berbagai negara terus membanjiri Kota Suci Madinah. Tidak terkecuali jemaah haji Indonesia.
Dunia Islam
Rabu, 22 Mei 2024 - 09:16 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) mengusung tagline Haji Ramah Lansia kembali pada tahun 2024. Pemerintah pastinya memberikan perhatian khusus kepada jemaah haji lansia.
Dunia Islam
Sabtu, 17 Juni 2023 - 01:15 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) telah mencanangkan tagline Haji Ramah Lansia pada penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M.
Dunia Islam
Kamis, 06 Juni 2024 - 00:06 WIB
Skema murur dan normal akan diterapkan Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi saat pergerakan jemaah haji Indonesia di puncak haji 2024. Skema murur diterapkan demi menjaga keselamatan jemaah haji Indonesia selama puncak haji di Arafah, Muzdalifah, dan Mina (Armuzna).
Dunia Islam
Rabu, 22 Mei 2024 - 14:52 WIB
Nimar tak kuasa menahan air matanya saat sujud syukur setelah keluar dari jalur fast track Bandara AMAA. Ini bentuk rasa syukur saya kepada Allah SWT karena diberikan kesempatan menunaikan ibadah haji, ucapnya.
Dunia Islam
Senin, 03 Juni 2024 - 09:38 WIB
Jemaah haji berusia 62 tahun itu mengatakan tak pernah terbersit di benaknya akan mengalami tindakan medis yang cukup serius saat berada di negeri orang.
Dunia Islam
Kamis, 23 Mei 2024 - 20:03 WIB
Data dari Siskohat Kementerian Agama mencatat 89.114 jemaah haji Indonesia dari 229 kloter mendarat di Bandara Amir Muhammad bin Abdul Aziz (AMAA) Madinah.
Dunia Islam
Minggu, 26 Mei 2024 - 09:46 WIB
Nenek Zahra menuturkan dia tidak bisa melihat secara sempurna. Udah lama dek, hampir satu tahun. Katanya katarak, tapi saya tidak mau dioperasi.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 17:20 WIB
Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi memastikan hotel tempat menginap jemaah haji di Kota Mekkah Al-Mukarramah sangat ramah lanjut usia (lansia).
Tausiyah
Senin, 13 Januari 2020 - 17:53 WIB
Al-Habib Geys bin Abdurrahman Assegaf (Alumnus Universitas Al-Azhar, Mesir) menyampaikan nasihat indah yang jarang dibahas di majelis taklim atau pengajian.
Dunia Islam
Rabu, 29 Mei 2024 - 10:54 WIB
Pemerintah Arab Saudi memperketat pengawasan di pintu masuk Tanah Haram menjelang puncak haji 2024. Jalur menuju Tanah Haram dijaga ketat mencegah potensi masuknya jemaah yang hendak berhaji tanpa visa resmi.
Hikmah
Rabu, 15 Mei 2024 - 21:51 WIB
Haji adalah salah satu ibadah dari sekian banyak ibadah, mempunyai rukun, hal-hal yang wajib dan hal-hal yang sunah. Khusus tentang rukun-rukun haji beliau menyebut ada lima
Dunia Islam
Jum'at, 24 Mei 2024 - 10:03 WIB
Gelombang kedua jemaah haji Indonesia ditandai dengan kedatangan dua kelompok terbang (kloter) JKG 27 dan PDG 10 di Bandara Internasional King Abdul Aziz Jeddah pukul 3.30 waktu Arab Saudi, Jumat (24/5/2024).
Hikmah
Sabtu, 18 Mei 2024 - 11:12 WIB
Bagi yang berhaji Tamattuk melaksanakan manasik umrah lalu bertahalul jika telah selesai. Jika telah bertahalul maka sudah dihalalkan apa-apa yang diharamkan saat ihram.