Topik Terkait: Sakit Menghapus Dosa
Tausyiah
Selasa, 15 November 2022 - 23:03 WIB
Setiap manusia tak lepas dari dosa kesalahan. Berikut 10 cara Allah menghapus dosa hamba-Nya sehingga pada Hari Kiamat kelak hamba tersebut terhindar dari hukuman-Nya.
Tausyiah
Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:33 WIB
Walaupun syariah agama ini memberikan toleransi dan menganggap enteng dosa-dosa kecil dan ringan, tetapi dia memberikan peringatan agar tidak mengentengkannya, dengan terus melakukannya.
Hikmah
Selasa, 03 Oktober 2023 - 15:44 WIB
Setiap orang pasti memiliki dan pernah berbuat dosa . Mungkinkah dari kita ada yang merasa tidak memiliki dosa? Atau merasa dosa kita hanya sedikit?
Tausyiah
Sabtu, 20 Mei 2023 - 09:32 WIB
Apakah ibadah haji menghapus dosa besar? Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin dalam Fatawa Nur alad Darb mengatakan menilik hadis-hadis yang ada bahwa haji mabrur bisa menghapuskan dosa besar.
Tausyiah
Sabtu, 18 Juni 2022 - 15:34 WIB
Jangan pernah mencela penyakit atau mengeluhkannya, sebab demam sehari dapat menghapuskan dosa-dosa selama setahun. Berikut hikmah dan fadhilah sakit.
Tips
Jum'at, 15 Juli 2022 - 17:25 WIB
Bagi seorang muslim, ketika diberi ujian sakit sebenarnya merupakan kenikmatan yang memiliki keutamaan. Kenapa demikian? Karena ternyata banyak keutamaan dari sakit yang tengah diderita itu sebagai karunia Allah Subhanahu wa taala.
Tausyiah
Selasa, 30 Mei 2023 - 13:46 WIB
Cara menghapus dosa zina adalah tobat yang sebenar-benarnya tobat atau taubatan nasuha. Dalam Islam, zina adalah dosa yang sangat besar dan sangat keji serta seburuk-buruk jalan yang ditempuh oleh seseorang.
Muslimah
Minggu, 14 Juni 2020 - 06:37 WIB
Muslimah harus disadarkan betapa pentingnya membangun pahala jariyah dan menghindari dosa jariyah. Dosa jariyah sangat menakutkan dan mulai saat ini, harus diwaspadai.
Tausyiah
Minggu, 24 Desember 2023 - 07:34 WIB
Bila Kristen mengajarkan azas Dosa Asal, mereka sesungguhnya membangun suatu dasar azas lain, yaitu Azas Penebusan. Manusia mereka katakan berdosa dan dihukum karena dosa Asal.
Muslimah
Sabtu, 05 Februari 2022 - 13:38 WIB
Cara menghapus dosa ghibah tanpa harus meminta maaf, memang ada dan dibenarkan dalam Islam. Pendapat ini dikemukakan Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah.
Tausyiah
Rabu, 21 Februari 2024 - 10:44 WIB
Dalam Islam, kufur nikmat dikategorikan sebagai tindakan pengingkaran terhadap nikmat-nikmat yang diberikan oleh Allah kepada manusia, karenanya itu termasuk dosa besar.
Tausyiah
Jum'at, 15 November 2024 - 05:15 WIB
Dosa jariyah adalah dosa yang sangat menakutkan, sebab dosa ini akan tetap ditimpakan kepada pelakunya, sekalipun dia tidak lagi mengerjakan perbuatan maksiat itu. Lantas siapa saja pemilik dosa jariyah ini?
Tausyiah
Kamis, 15 Oktober 2020 - 08:12 WIB
Ghulul termasuk perbuatan zalim yang berat bisa menyeret masyarakat pada kerusakan, terutama pelakunya. Pelaku tindak kezaliman ini terancam hukuman yang keras di dunia dan akhirat.
Tips
Rabu, 23 Februari 2022 - 11:54 WIB
Amalan penghapus dosa zina adalah tobat yang sebenar-benarnya tobat atau taubatan nasuha. Dalam Islam, zina adalah dosa yang sangat besar dan sangat keji.
Muslimah
Senin, 20 Juli 2020 - 13:30 WIB
Banyak orang tidak menyadari, termasuk kalangan wanita bahwa nammah merupakan perbuatan dosa besar yang akan mencelakakan pelakunya. Perbuatan apakah itu?
Hikmah
Kamis, 11 Mei 2023 - 10:20 WIB
Dosa jariyah adalah dosa yang sangat menakutkan, karena dampak dosanya terus mengalir meski pelakunya tidak melakukan perbuatan tersebut bahkan hingga meninggal.
Muslimah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 15:52 WIB
Setiap muslim hendaknya jangan pernah meremehkan sebuah dosa, meskipun dosa itu kecil sekalipun. Sebab dosa kecil ditambah dosa kecil ditambah dosa kecil lainnya dan seterusnya akan menjadi segunung dosa, bahkan bisa menjadi dosa besar.
Tips
Senin, 01 Agustus 2022 - 10:49 WIB
Keutamaan puasa Asyura (hari ke-10 bulan Muharram) perlu diketahui umat Islam, mengingat keistimewaannya puasa di hari tersebut. Apa yang membuat hari Asyura begitu istimewa dan apa saja keutamaannya?
Tausyiah
Sabtu, 03 Desember 2022 - 18:10 WIB
Manusia diciptakan Allah Subhanahu wa Taala dengan berbagai kekurangan dan kecenderungan melakukan salah dan dosa. Tak satupun manusia yang terbebas dari dosa dan kekeliruan.
Muslimah
Rabu, 29 September 2021 - 07:25 WIB
Ada keutamaan ketika kita menjauhi dosa-dosa besar. Apa itu dosa-dosa besar dan apa saja keutamaannya? Apalagi dosa-dosa besar ini tanpa kita sadari sering terjadi dalam aktivitas sehari-hari.