Topik Terkait: Sifat Istri Saleha (halaman 6)
Muslimah
Sabtu, 05 September 2020 - 06:56 WIB
Istri yang tidak diridhai suaminya karena tidak taat dikatakan sebagai perempuan yang durhaka dan kufur nikmat. Sebaliknya ketaatan istri pada suami adalah jaminan surganya.
Muslimah
Jum'at, 02 September 2022 - 14:47 WIB
Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik. Sebagai muslimah, tentu dianjurkan memiliki sifat qanaah ini.
Muslimah
Rabu, 31 Mei 2023 - 09:53 WIB
Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam mengajarkan kepada para suami agar selalu berbuat baik kepada istri-istri mereka dan menghindari sikap menyakiti mereka
Muslimah
Rabu, 18 Mei 2022 - 14:14 WIB
Dalam Islam, muamalah atau hubungan antara suami dengan istri yang baik adalah bagaikan pakaian. Artinya bahwa suami dan istri adalah perhiasan dan sekaligus sebagai penutup aib di antara keduanya
Muslimah
Minggu, 10 Desember 2023 - 09:54 WIB
Mencari istri idaman, pasti menjadi dambaan semua pria yang ingin segera menikah. Lantas bagaimana kriteria calon isteri yang sesuai dengan aturan syariat ini?
Muslimah
Kamis, 31 Maret 2022 - 18:33 WIB
Benteng pertahanan bagi seluruh akhlak manusia adalah sifat malu. Sifat ini, merupakan keutamaan yang agung dan karenanya perilaku manusia menjadi terarah. Ia adalah pagar yang melindungi tatanan nilai dan moral.
Tausyiah
Kamis, 15 Agustus 2024 - 15:14 WIB
Al-Quran memberikan bimbingan ke arah yang lebih lurus yang dapat menyalurkan kepentingan naluri dan menghindari yang tidak diinginkan.
Muslimah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 11:12 WIB
Doa agar selalu cantik di mata suami menjadi amalan yang dianjurkan bagi seorang istri. Meskipun tidak ada doa khusus untuk hal itu, namun ada beberapa doa agar terlihat cantik dan bercahaya seperti wajah bidadari yang bisa dibaca dan amalkan.
Muslimah
Kamis, 15 September 2022 - 10:16 WIB
Umumnya, percikan konflik dalam rumah tangga seringkali berakar dari diabaikannya hak-hak istri atau suami oleh pasangan mereka. Ada hak-hak yang tidak ditunaikan, salah satunya adalah soal hak-hak istri tersebut
Tips
Jum'at, 14 Oktober 2022 - 19:20 WIB
Sifat pelit atau kikir ternyata menimbulkan bahaya besar bagi pelakuknya. Sebagai sifat tercela yang dibenci Allah dan Rasul-Nya, sifat ini bisa mendorong pelakunya untuk selalu menumpuk harta.
Hikmah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 15:22 WIB
Istri-istri Nabi Muhammad SAW adalah ibu bagi orang-orang beriman. Itu sebabnya, setelah Rasulullah SAW wafat, istri-istri beliau tidak boleh menikah lagi.
Muslimah
Jum'at, 23 April 2021 - 09:12 WIB
Seorang suami harus mengetahui bahwa istri adalah amanah yang dibebankan kepadanya, sehingga harus bertakwa kepada Allah Subhanahu wa taala dalam memikul amanah tersebut.
Tausyiah
Selasa, 03 September 2024 - 14:53 WIB
Apabila meninggalkan tempat tidur ini diperkuat dengan sumpah tidak akan menyetubuhinya, maka dia diberi masa menunggu selama empat bulan.
Muslimah
Rabu, 10 Maret 2021 - 09:51 WIB
Beruntungnya suami mempunyai seorang istri yang shalehah. Karena peran istri dan doanya tersebut, akan menjadi jembatan emas bagi suami untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.
Muslimah
Selasa, 28 Juli 2020 - 12:30 WIB
Banyak contoh seorang istri yang mampu berkurban karena berdikari secara ekonomi. Sementara, di saat yang sama, suami tidak berpenghasilan cukup. Apakah seorang istri boleh melaksanakan kurban menggantikan posisi suami dan menunaikan kurban untuk keluarganya?
Tausyiah
Selasa, 26 September 2023 - 10:30 WIB
Islam telah menetapkan untuk istri hak-hak yang wajib dipenuhi oleh suaminya. Hak-hak itu tak sekadar tinta di atas kertas, akan tetapi Islam menjadikan lebih dari itu yaitu yang mampu memelihara dan mengawasi.
Hikmah
Kamis, 21 Mei 2020 - 14:43 WIB
Sayyidah Shafiyah binti Huyai bin Akhtab adalah keturunan Nabi Harun as, bangsawan Bani Nadhir. Jika ditarik garis nasabnya, Nabi Musa adalah pamannya.
Tips
Senin, 26 September 2022 - 09:20 WIB
Agar terhindar dari sifat hasad atau dengki , sebagai muslim kita dianjurkan untuk selalu berdoa dan memohon kepada Allah Taala agar dijauhkan dari sifat-sifat tersebut
Tausyiah
Rabu, 01 September 2021 - 15:02 WIB
Dajjal itu buta sebelah matanya, berkilau, dan hina. Ia juga berambut lebat. Dalam berbagai hadis disebutkan bahwa ia pendek dan di hadis lain tinggi
Muslimah
Senin, 03 Juli 2023 - 15:21 WIB
Wajib bagi pasangan suami istri untuk memperlakukan pasangannya dengan baik dan memenuhi haknya yang merupakan kewajibannya dengan penuh kerelaan. Lantas bagaimana jika pasangan atau istri berperilaku buruk?