Topik Terkait: Sunnah Bangun Tidur (halaman 10)
Tips
Senin, 09 Oktober 2023 - 19:20 WIB
Doa setelah salat rawatib dianjurkan diamalkan karena banyak pahalanya. Salat rawatib sendiri merupakan salat sunah yang mengikuti salat wajib, baik sebelum maupun sesudahnya.
Tips
Sabtu, 12 Agustus 2023 - 18:30 WIB
Ada beberapa amalan sunnah dari Rasulullah SAW yang bisa kita lakukan di waktu fajar (sepertiga malam terakhir). Amalan ringan ini memberikan pahala yang besar bagi yang melakukannya.
Tips
Selasa, 13 April 2021 - 13:31 WIB
Waktu berbuka puasa tentunya menjadi waktu yang ditunggu-tunggu dan membahagiakan bagi seluruh umat islam yang melaksanakan ibadah puasa Ramadhan. Untuk berbuka ini, ada cara berbuka puasa sesuai sunnah Rasulullah.
Tausyiah
Kamis, 01 Juni 2023 - 16:45 WIB
Niat puasa ayyamul bidh di bulan Juni 2023 atau puasa di pertengahan bulan yakni 13, 14 dan 15 bulan Dzulqadah 1444 Hijriah bertepatan dengan tanggal 2,3 dan 4 Juni 2023.
Tips
Selasa, 28 Februari 2023 - 22:33 WIB
Jadwal puasa sunnah Maret 2023 bertepatan dengan Syaban. Bagi yang punya utang puasa Ramadhan tahun lalu, waktunya melunasinya pada bulan ini sebelum datangnya Ramadhan.
Muslimah
Senin, 11 April 2022 - 13:27 WIB
Banyak amalan atau perbuatan yang dilakukan di bulan Ramadhan menjadi ladang pahala. Seperti membaca Al-Quran, shalat tarawih, bersedekah, bahkan ada hal sederhana yang jika dilakukan untuk kebaikan akan mendapat pahala, yaitu tidur.
Tips
Rabu, 29 Mei 2024 - 18:20 WIB
Membaca surat surat Al Mulk sebelum tidur, memiliki keutamaan yang luar biasa bagi yang rutin mengamalkannya. Surat Al Mulk merupakan surat ke-67 dalam Al-Quran .
Tausiyah
Selasa, 15 Oktober 2019 - 05:01 WIB
Setiap yang bernyawa akan mengalami kematian termasuk manusia. Ketika jasad berada di alam kubur, maka tak ada lagi teman kecuali amal.
Tips
Rabu, 02 Maret 2022 - 18:39 WIB
Ada 2 amalan sebelum tidur yang jika diamalkan dengan rutin maka ruang gerak dosa akan dipersempit, dan sudah pasti akan menambah pahala. Amalan apa saja itu?
Tips
Rabu, 15 Desember 2021 - 13:19 WIB
Saat ini, sebagian wilayah Indonesia sudah memasuki musim hujan, dan semoga air yang diturunkan dari langit ini penuh keberkahan. Karenanya agar menjadi berkah, ada amalan-amalan saat turun hujan yang ternyata sering kita abaikan.
Tausyiah
Sabtu, 09 Mei 2020 - 03:06 WIB
Idul fitri ditandai dengan salat dua rekaat, biasanya di lapangan atau di masjid. Di era corona ini, ulama menyarankan salat di rumah saja bersama keluarga. Lalu, bagaimana hukum salat id?
Tips
Minggu, 02 Oktober 2022 - 23:16 WIB
Jadwal puasa sunnah Oktober 2022 merupakan moment yang baik untuk menghidupkan ibadah puasa. Apalagi bertepatan dengan bulan kelahiran Nabi Muhammad shollallohu alaihi wasallam.
Tausyiah
Rabu, 24 Februari 2021 - 20:41 WIB
Besok, Kamis (25/2/2021) adalah hari ke-13 bulan Rajab 1442 Hijriyah. Umat Islam dianjurkan menunaikan puasa sunnah Ayyamul Bidh (13, 14, 15 bulan Rajab).
Tausyiah
Selasa, 21 Juli 2020 - 20:06 WIB
Besok Rabu (22/7/2020) adalah hari pertama bulan Dzulhijjah 1441 Hijriyah. Rasulullah SAW menganjurkan umat Islam agar berpuasa mulai dari tanggal 1 sampai 9 Dzulhijjah.
Muslimah
Rabu, 29 Juli 2020 - 07:00 WIB
Idul Adha merupakan peristiwa penting dan hari besar Islam yang penuh berkah dan kegembiraan. Oleh karena itu, saat pelaksanaan salat Ied dianjurkan dihadiri semua kaum muslim, baik tua, muda, dewasa, anak-anak, laki-laki dan perempuan.
Tausyiah
Selasa, 06 September 2022 - 10:55 WIB
Ada keutamaan luar biasa ketika kita melaksanakan amalan sholat sunnah sebelum dzuhur dan setelahnya. Yakni, amalan empat rakaat sebelum dzuhur dan sesudah dzuhur, yang apabila diamalkan maka Allah taala mengharamkan neraka baginya.
Muslimah
Jum'at, 04 September 2020 - 12:31 WIB
Allah Subhanahu wa taala menjanjikan banyak pahala bagi setiap muslim yang melaksanakan amalan ibadah di setiap hari Jumat tersebut, termasuk bagi kaum perempuan.
Tausyiah
Kamis, 02 Juli 2020 - 17:04 WIB
Hari ini kita masih berada di bulan yang diagungkan Allah Taala (asyhurul hurum) tepatnya 10 Dzulqadah 1441 Hijriyah bertepatan dengan 2 Juli 2020. Berikut jadwal puasa sunnah di bulan ini.
Tips
Rabu, 21 Juni 2023 - 18:25 WIB
Ada amalan ringan sebelum tidur yang fadhilahnya sangat dahsyat, yakni membaca istighfar. Barangsiapa yang mengamalkannya maka Allah mengampuni dosa-dosanya meskipun sebanyak buih di lautan.
Muslimah
Jum'at, 10 Juli 2020 - 10:25 WIB
Para ulama fiqih sepakat, memotong kuku dan mencabut bulu (rambut di ketiak dan rambut di kemaluan) hukumnya sunnah bagi laki-laki dan perempuan