Topik Terkait: Tahun Baru Hijriyah 2021 (halaman 2)

  • Jauhi Pesta Malam Tahun Baru, Saatnya Muhasabah dan Perbaiki Diri
    Tausyiah
    Sabtu, 31 Desember 2022 - 14:58 WIB
    Pesta malam tahun baru bukanlah tradisi Islam. Seorang muslim hendaknya menyikapi pergantian tahun baru dengan cara yang bijak yaitu memperbanyak muhasabah dan memperbaiki diri.
  • Doa dan Wirid Awal Tahun Hijriah
    Tips
    Senin, 17 Juli 2023 - 14:30 WIB
    Doa dan wirid awal tahun hijriah ini bisa diamalkan saat pergantian kalender Islam 1.445 Hijriyah nanti. Doa dan wirid ini diamalkan setelah salat maghrib tanggal 1 Muharram dan dianjurkan membaca doa awal tahun hijriyah ini.
  • Bukan Sekadar Pergantian Tahun, Esensi Hijrah Adalah Perubahan
    Tausyiah
    Kamis, 13 Juli 2023 - 17:01 WIB
    Khutbah saya kali ini fokus pada urgensi perubahan sebagai esensi yang paling mendasar dari tahun baru Hijrah yang sedang kita peringati.
  • Makna Hijrah dalam Konteks Pandemi
    Dunia Islam
    Senin, 09 Agustus 2021 - 21:30 WIB
    Tanggal 10 Agustus 2021 bertepatan dengan tanggal 1 Muharam 1443 Hijriah, umat Muslim se-dunia akan merayakan Tahun Baru Hijriah untuk memperingati peristiwa Hijrah Nabi Muhammad SAW dari Mekkah ke Madinah yang terjadi pada tahun 622 Masehi.
  • Amalan Sunnah 1 Muharram Bertabur Pahala, Jangan Dilewatkan!
    Tausyiah
    Selasa, 18 Juli 2023 - 15:01 WIB
    Amalan sunnah 1 Muharram memiliki banyak keutamaan dan pahala. Muharram merupakan satu dari empat bulan haram yang dimuliakan Allah (Asyuhurul Hurum).
  • UAS Ceritakan Sejarah Kalender Hijriyah dan Kisah Hijrah Nabi yang Menakjubkan
    Hikmah
    Rabu, 26 Agustus 2020 - 23:05 WIB
    Ustaz Abdul Somad (UAS) menceritakan sejarah penanggalan kalender Hijriyah dan Hijrah Rasulullah SAW ketika mengisi kajian di Masjid Darussalam, Kota Wisata, Gunung Putri Bogor.
  • Hukum Mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek Menurut Buya Yahya
    Tausyiah
    Minggu, 22 Januari 2023 - 05:10 WIB
    Hukum mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek yang tahun ini jatuh Minggu (22/1/2023) sering ditanyakan kaum muslim. Berikut pandangan Buya Yahya, pengasuh lembaga dakwah Al-Bahjah.
  • Perbanyak Doa Ini Agar Tahun 2022 Lebih Baik dari Kemarin
    Tausyiah
    Sabtu, 01 Januari 2022 - 23:51 WIB
    Orang yang beruntung adalah mereka yang hari ini lebih baik dari kemarin. Berikut doa yang diajarkan Nabi agar diperbaiki dalam semua urusan.
  • Membaca Ulang Hijrah Nabi sebagai Pijakan Permulaan Kalender Hijriah
    Hikmah
    Kamis, 20 Agustus 2020 - 05:00 WIB
    Umar bin Khattab menjadikan peristiwa hijrahnya Nabi Muhammad itu sebagai pijakan permulaan kalender hijriah yang pada hari Kamis 20 Agustus 2020 ini bertepatan dengan 1 Muharram 1442 H.
  • Ustadz Adi Hidayat: Hijrah Bukan Sekadar Pindah Tempat
    Tausyiah
    Selasa, 10 Agustus 2021 - 14:45 WIB
    Ustadz Adi Hidayat atau UAH mengingatkan bahwa makna hijrah bukan sekadar berpindah tempat. Berhijrah untuk menghadirkan suasana yang lebih mulia, baik, dan elok dibandingkan dengan sebelumnya.
  • Selamat Datang 1445 Hijriah! Ini Doa Awal Tahun Baru Dibaca Saat Maghrib
    Tausyiah
    Selasa, 18 Juli 2023 - 17:30 WIB
    Doa awal Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriyah dibaca selepas sholat Magrib malam ini, Selasa 18 Juli 2023. Dalam kalender Hijriyah, pergantian hari dihitung sejak terbenamnya matahari.
  • Gema Tahun Baru Islam 1445 H di Jakarta Islamic Center
    Dunia Islam
    Rabu, 19 Juli 2023 - 12:23 WIB
    Merayakan Tahun Baru Islam 1445 Hijriah, Jakarta Islamic Center (JIC), Koja, Jakarta Utara menggelar pawai yang diikuti ribuan umat muslim dari puluhan majelis taklim di Jakarta, Rabu (19/7/2023).
  • Kalender Jawa Islam: Perbedaan 1 Muharram dan 1 Suro
    Dunia Islam
    Jum'at, 29 Juli 2022 - 17:22 WIB
    Sejatinya, tidak ada perbedaan antara 1 Muharram dan 1 Suro. Sistem penanggalan Jawa dan Kalender Hijriah ini sama-sama mengacu pada Qamariah. Hanya tahunnya dan penamaan bulan saja yang berbeda.
  • Negara yang Tetapkan Iduladha Tahun Ini 29 Juni 2023
    Dunia Islam
    Selasa, 20 Juni 2023 - 14:43 WIB
    Sebagian besar negara Islam, hari pertama Iduladha akan diamati pada Rabu, 28 Juni. Namun, di Brunei, Indonesia, dan Malaysia jatuh pada Kamis, 29 Juni.
  • Idul Fitri 1441 Hijriyah dan Lahirnya Kaum Sufi Baru
    Tausyiah
    Sabtu, 23 Mei 2020 - 22:23 WIB
    Idul Fitri 1441 Hijriyah memiliki makna berbeda bagi umat Islam karena berada dalam suasana pandemi Covid-19. Kesederhanaan Idul Fitri nampak di kebanyakan umat Islam, terutama di lapisan bawah dan menengah.
  • Bacaan Doa akhir Tahun 2023 Arab, Latin, dan Artinya
    Tips
    Jum'at, 29 Desember 2023 - 14:08 WIB
    Bacaan doa akhir tahun 2023 Arab, Latin, dan artinya bisa diamalkan pada pergantian tahun Hijriyah maupun tahun Masehi. Dalam kaidah fiqih memang tidak ada doa khusus saat pergantian tahun baru.
  • Ramadhan, Bulan Menjaga Lisan dan Mencuci Dosa-dosa
    Tausyiah
    Selasa, 20 April 2021 - 08:05 WIB
    Ramadhan bukan hanya menahan diri dari makan dan minum. Akan tetapi, menahan diri dari apa yang kita ucapkan dengan lisan agar terhindar dari perkataan kotor.
  • Sejarah Tahun Baru Islam, Pembaruan dan Semangat Baru
    Tausyiah
    Selasa, 10 Agustus 2021 - 14:41 WIB
    Tahun baru Islam atau tahun Hijriyyah belum dikenal di masa Rasulullah shallallahu alaihi wasallam. Penetapan awal tahun baru Islam justru baru ditetapkan setelah wafatnya beliau.
  • Marhaban Yaa Ramadhan! Pintu Surga Dibuka dan Pahala Dilipatgandakan
    Tausyiah
    Senin, 12 April 2021 - 08:35 WIB
    Marhaban Yaa Ramadhan, selamat datang wahai bulan Ramadhan. Bulan yang dinanti-nanti umat Islam karena di dalamnya bertabur rahmat Allah, ampunan dan pahala berlipatganda.
  • Ini Dasar Pemerintah Menetapkan 1 Ramadhan Jatuh Pada Selasa 13 April 2021
    Dunia Islam
    Senin, 12 April 2021 - 19:30 WIB
    Penetapan awal Ramadhan 1442 H, menurut Menag, diambil setelah peserta sidang mendengarkan pelaporan hasil rukyat (pemantauan) hilal dan memperhatikan perhitungan hisab (astronomis).