Topik Terkait: Ucapan Dan Doa Ulang Tahun (halaman 26)

  • Doa Agar Allah Menutupi...
    Tausyiah
    Kamis, 30 Desember 2021 - 23:59 WIB
    Agar Allah berkenan menutupi aib kita, ada baiknya kita merutinkan membaca doa berikut. Doa ini merupakan doa yang diajarkan Nabi shallallahu alaihi wasallam.
  • Doa Sebelum Berhubungan...
    Tausyiah
    Sabtu, 01 Oktober 2022 - 22:25 WIB
    Dalam Islam, berhubungan badan suami istri (jimak) merupakan ibadah mulia dan diganjar pahala bagi yang mengerjakannya. Sebelum berjimak, ada baiknya kita mengetahui adab-adabnya.
  • Bacaan Doa atau Ayat...
    Tips
    Sabtu, 17 Agustus 2024 - 10:29 WIB
    Bacaan doa atau ayat Al Quran untuk mempermudah sakaratul maut penting diketahui umat Muslim. Dengan izin Allah SWT, bacaan tersebut setidaknya bisa meringankan seseorang ketika mengalami peristiwa menyakitkan itu kelak.
  • Doa dan Tawakal, Salah...
    Tausyiah
    Rabu, 07 Desember 2022 - 13:54 WIB
    Adnan ath-Tharsyah dalam kitab Anta wal Mal menulis, doa merupakan salah satu sebab yang bisa mendatangkan rezeki . Mengingat doa adalah bentuk tawajjuh (menghadapkan diri) dan permohonan kepada Allah Taala Yang Maha memberi rezeki.
  • Bacaan Doa di Hari Tasyrik,...
    Tips
    Selasa, 18 Juni 2024 - 10:54 WIB
    Bacaan doa di Hari Tasyrik atau pada tanggal 11,12,13 Dzulhijjah, dianjurkan untuk diamalkan kaum muslimin. Doa tersebut umumnya dikenal dengan Doa Sapu Jagat.
  • Doa Memintakan Ampunan...
    Tips
    Kamis, 03 Agustus 2023 - 12:25 WIB
    Doa memintakan ampunan untuk ahli kubur sangat dianjurkan ketika kita sedang berziarah kubur. Doa tersebut intinya mendoakan ahli kubur dengan memintakan ampunan, rahmat dan keselamatan.
  • Akhlak dan Doa Imam...
    Tausyiah
    Kamis, 25 November 2021 - 22:48 WIB
    Semasa masih nyantri dan hendak belajar kepada gurunya, Imam An-Nawawi memiliki akhlak dan kebiasaan mulia yang dapat kita tiru. Berikut akhlaknya.
  • Doa Agar Selamat Ketika...
    Tausyiah
    Senin, 11 September 2023 - 22:36 WIB
    Doa agar selamat ketika menaiki kapal laut atau perahu ini disebutkan dalam Al-Quran. Doa ini bisa dijadikan amalan ketika kita naik kendaraan laut atau berlayar di lautan.
  • Rutinkan Baca Doa-doa...
    Tips
    Kamis, 19 Agustus 2021 - 17:33 WIB
    Dalam Islam, ada hari-hari di mana doa akan terasa lebih spesial, salah satunya pada hari Jumat. Keistimewaan hari yang juga dikenal dengan sebutan sayyidul ayyam ini adalah adanya waktu yang mustajab.
  • Doa Menyembelih Hewan...
    Tausyiah
    Jum'at, 08 Juli 2022 - 14:21 WIB
    Sebelum menyembelih hewan kurban kita dianjurkan berniat dan membaca doa. Berikut doa menyembelih hewan kurban lengkap teks Arab, latin dan artinya.
  • Manfaat Doa Perlindungan...
    Tips
    Selasa, 17 Oktober 2023 - 14:05 WIB
    Pikiran kotor bisa muncul pada diri seseorang akibat kejahatan dalam dirinya maupun karena pengaruh dari bisikan setan. Oleh karenanya Rasulullah telah mengajarkan umatnya untuk senantiasa berzikir sebagai benteng perlindungan diri.
  • Doa yang Diajarkan Rasulullah...
    Tips
    Kamis, 14 September 2023 - 01:02 WIB
    Rasulullah SAW mengajarkan sebuah doa untuk disehatkan badan, mata, dan telinga. Doa ini berdasarkan hadis yang diriwayatkan Abu Daud. Berikut doanya:
  • Kisah Tobat Para Rasul,...
    Hikmah
    Sabtu, 03 Desember 2022 - 15:54 WIB
    Salah satu Rasul bergelar Ulul Azmi, Nabi Nuh alaihissalam pernah ditegur Allah karena melakukan kesalahan. Beliau pun bertobat dan memohon ampun kepada Allah.
  • Begini Doa dan Zikir...
    Tausyiah
    Rabu, 03 Maret 2021 - 19:09 WIB
    Menurut Imam Nawawi, ketika berdiri dari ruku sunnahnya adalah mengatakan samiAllahu liman hamidah dan boleh mengatakan man hamidallaha samia lahu.
  • Doa Sujud Syukur dengan...
    Tips
    Senin, 09 Oktober 2023 - 19:09 WIB
    Doa sujud syukur ini penting dipahami dan dianjurkan untuk diamalkan sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah subhanahu wa taala. Kenapa harus sujud syukur? Apa Dalilnya?
  • Doa Mendengar Petir...
    Tausyiah
    Rabu, 05 Oktober 2022 - 22:36 WIB
    Doa mendengar petir yang diajarkan Rasulullah shollallohu alaihi wasallam penting untuk diketahui umat muslim. Doa ini sangat baik diamalkan saat musim penghujan.
  • Inilah Keutamaan dan...
    Tips
    Senin, 30 Oktober 2023 - 13:22 WIB
    Dalam Islam, juga sangat dianjurkan untuk selalu mengulang doa yang kita panjatkan, karena ada banyak keistimewaannya.Apa saja keistimewaannya?
  • Doa Nabi Ibrahim agar...
    Tips
    Minggu, 23 Oktober 2022 - 11:53 WIB
    Kesyirikan atau perbuatan syirik itu sangat halus yang sangat memungkinkan menimpa seorang hamba tanpa ia sadari. Untuk itu, kita memohon agar Allah Shubhanahu wa taala selalu melindungi dan menjauhkan kita dari perbuatan syirik tersebut
  • Imam Fakhruddin al-Razi:...
    Tips
    Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:49 WIB
    Imam Fakhruddin al-Razi mengatakan bahwa salah satu penyebab belum dikabulkannya doa seseorang adalah belum tiba waktu yang tepat. Boleh jadi juga si hamba belum siap untuk menerimanya.
  • Doa Rasulullah Menyambut...
    Tips
    Rabu, 30 Maret 2022 - 14:49 WIB
    Bulan suci Ramadhan 1443 Hijriyah tinggal hitungan hari. Maka sambutlah kedatangannya dengan penuh suka cita di antaranya dengan memperbanyak doa dan istighfar.