Topik Terkait: Zikir Malaikat (halaman 8)
Tausyiah
Sabtu, 30 April 2022 - 22:47 WIB
Hari ini kita memasuki malam terakhir bulan Ramadhan 1443 Hijriyah, Sabtu (30/4/2022). Bumi dan para Malaikat menangis sedih karena kepergian Ramadhan.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 10:26 WIB
Mengingat Allah adalah rohnya salat, inti, dan juga hakikatnya. Demikianlah kedudukan zikir dalam semua ibadah. Orang yang paling besar pahalanya dalam setiap ibadah yaitu orang yang paling banyak berzikir.
Tips
Jum'at, 24 Juni 2022 - 10:02 WIB
Keutamaan bulan Zulhijah disebutkan bahwa 10 hari pertamanya dijadikan salah satu media bersumpah oleh Allah Taala yang diabadikan dalam Surah Al-Fajr.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 17:50 WIB
Tiga amalan zikir ini bisa diamalkan setiap muslim setelah selesai salat. Walaupun berzikir bisa dilakukan kapan saja, namun mengamalkannya setelah selesai salat memiliki keutamaan sendiri.
Tausyiah
Senin, 13 November 2023 - 05:52 WIB
Beriman kepada Allah SWT akan memberikan bekas dan pengaruh dalam perilaku seorang muslim.. Sedangkan pengaruh dari beriman kepada para malaikat melahirkan sifat istikamah.
Tips
Senin, 19 September 2022 - 12:48 WIB
Salah satu zikir yang dianjurkan adalah bershalawat, lalu membaca tasbih, tahmid, dan tahlil. Karena, membaca shalawat Nabi, sangatlah dianjurkan bagi setiap muslim demi kelancaran rezeki dan terkabulnya hajat
Tausyiah
Kamis, 11 Februari 2021 - 19:04 WIB
Kemudian datanglah malaikat maut, lalu duduk di dekat kepalanya dan berkata, Wahai jiwa yang baik (dalam riwayat lain: jiwa yang tenang), keluarlah menuju ampunan dan ridha Tuhanmu!
Tausyiah
Senin, 04 April 2022 - 10:05 WIB
Ramadhan disebut Syahrul Ibadah (bulan beribadah). Umat Islam diperintahkan untuk menghidupkan bulan ini dengan memperbanyak doa dan mengkahatamlan Al-Quran.
Tips
Minggu, 30 Oktober 2022 - 08:04 WIB
Banyak cara supaya kita didoakan malaikat. Para malaikat akan mendoakan kaum mukmin, sebagaimana disebutkan dalam firman Allah SWT dalam al-Quran surat al-Ghfir, ayat ke-7
Tips
Senin, 22 Juli 2024 - 10:09 WIB
Ada kalimat zikir yang bila diamalkan rutin akan diganjar pohon di surga. Kalimat zikir seperti apa dan bagaimana mengamalkannya?
Tips
Senin, 27 Februari 2023 - 11:32 WIB
Setiap manusia pasti akan mendapat ujian dari Allah Subhanahu wa taala. Salah satunya ketika diuji dengan sakit, entah sakit yang ringan atau sakit yang cukup berat. Nah, ketika diuji dengan rasa sakit ini , kita dianjurkan membaca zikir dan doa.
Hikmah
Senin, 20 Juni 2022 - 10:32 WIB
Pada mulanya ilmu sihir diajarkan oleh dua malaikat, yakni Harut dan Marut sebagai ujian bagi mereka berdua dan bagi mereka yang diajarinya. Pada saat bersamaan, setan juga ikut menimba ilmu itu.
Muslimah
Sabtu, 24 April 2021 - 10:14 WIB
Meskipun banyak bacaan zikir yang bisa diamalkan, ternyata ada bacaan zikir khusus bagi perempuan haid, yang pahalanya luar biasa. Bagaimana lafadz bacaannya?
Tips
Jum'at, 29 Maret 2024 - 10:37 WIB
Zikir Al Matsurat untuk petang penting diketahui umat Muslim. Tak hanya sekadar menambah pengetahuan, namun juga dapat diamalkan guna memperoleh tambahan pahala.
Hikmah
Senin, 11 Mei 2020 - 02:54 WIB
Sudah setahun Nabi Sulaiman meninggal tapi tidak ada yang tahu. Jin bekerja siang dan malam karena merasa diawasi. Terbukti mereka tidak mengetahui hal-hal yang gaib
Tips
Rabu, 29 November 2023 - 17:33 WIB
Urutan zikir dan doa setelah salat tahajud penting diketahui kaum muslim. Bila diamalkan rutin, terutama yang punya keinginan agar segera terkabul.
Tips
Senin, 05 Juni 2023 - 20:48 WIB
Doa dan zikir setelah salat Ashar ini bisa diamalkan oleh kaum muslim karena sangat baik dan besar pahalanya. Bahkan doa di waktu ashar terutama di hari Jumat merupakan salah satu waktu yang mustajab.
Tips
Minggu, 04 Desember 2022 - 12:14 WIB
Dalam pandangan Islam bencana alam, seperti gempa bumi, banjir dan musibah lainnya merupakan bagian dari tanda kekuasaan Allah Subhanahu wa taala di alam semesta ini.
Hikmah
Senin, 13 Desember 2021 - 11:24 WIB
Sgolongan Yahudi ini puas dan membenarkan empat jawaban Rasulullah SAW. Hanya saja pada pertanyaan terakhir, mereka menganggap jawaban Rasulullah salah. Apa itu?
Hikmah
Jum'at, 01 November 2024 - 15:48 WIB
Bacaan zikir harian Senin sampai Minggu ini penting diketahui umat muslim. Zikir sendiri merupakan suatu cara untuk mengingat dan mendekatkan diri kepada Allah.