Kumpulan Artikel: Gender (halaman 2)

  • Hak-Hak Perempuan dalam...
    Muslimah
    Kamis, 17 November 2022 - 15:55 WIB
    Salah satu ayat yang seringkali dikemukakan oleh para pemikir Islam dalam kaitan dengan hak-hak politik kaum perempuan adalah yang tertera dalam surah Al-Taubah ayat 71
  • Hak dan Kewajiban Belajar...
    Tausyiah
    Selasa, 15 November 2022 - 13:46 WIB
    Terlalu banyak ayat Al-Quran dan hadis Nabi SAW yang berbicara tentang kewajiban belajar, baik kewajiban tersebut ditujukan kepada lelaki maupun perempuan.
  • Bias Gender: Penjelasan...
    Tausyiah
    Sabtu, 15 Oktober 2022 - 15:09 WIB
    Nasaruddin Umar menjelaskan beberapa ayat yang sering dipermasalahkan karena cenderung memberikan keutamaan kepada laki-laki. Hampir semua tafsir yang ada mengalami gender bias, katanya.
  • Nasaruddin Umar: Ajaran...
    Muslimah
    Jum'at, 14 Oktober 2022 - 16:54 WIB
    Nasaruddin Umar mengatakan ajaran Islam tidak menganut paham menstrual taboo. Paham ini berkembang dalam agama Yahudi. Darah menstruasi dianggap darah tabu (menstrual taboo).
  • Dunia Mimpi Perempuan...
    Muslimah
    Selasa, 11 Oktober 2022 - 17:23 WIB
    Kedudukan perempuan pada masa Nabi sering dilukiskan dalam syair sebagai dunia mimpi. Kaum perempuan dalam semua kelas sama-sama mempunyai hak dalam mengembangkan profesinya.
  • cover top ayah
    وَقُلْ لِّـلۡمُؤۡمِنٰتِ يَغۡضُضۡنَ مِنۡ اَبۡصَارِهِنَّ وَيَحۡفَظۡنَ فُرُوۡجَهُنَّ وَلَا يُبۡدِيۡنَ زِيۡنَتَهُنَّ اِلَّا مَا ظَهَرَ مِنۡهَا‌ وَلۡيَـضۡرِبۡنَ بِخُمُرِهِنَّ عَلٰى جُيُوۡبِهِنَّ‌ۖ وَلَا يُبۡدِيۡنَ زِيۡنَتَهُنَّ اِلَّا لِبُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اٰبَآٮِٕهِنَّ اَوۡ اٰبَآءِ بُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اَبۡنَآٮِٕهِنَّ اَوۡ اَبۡنَآءِ بُعُوۡلَتِهِنَّ اَوۡ اِخۡوَانِهِنَّ اَوۡ بَنِىۡۤ اِخۡوَانِهِنَّ اَوۡ بَنِىۡۤ اَخَوٰتِهِنَّ اَوۡ نِسَآٮِٕهِنَّ اَوۡ مَا مَلَـكَتۡ اَيۡمَانُهُنَّ اَوِ التّٰبِعِيۡنَ غَيۡرِ اُولِى الۡاِرۡبَةِ مِنَ الرِّجَالِ اَوِ الطِّفۡلِ الَّذِيۡنَ لَمۡ يَظۡهَرُوۡا عَلٰى عَوۡرٰتِ النِّسَآءِ‌ۖ وَلَا يَضۡرِبۡنَ بِاَرۡجُلِهِنَّ لِيُـعۡلَمَ مَا يُخۡفِيۡنَ مِنۡ زِيۡنَتِهِنَّ‌ ؕ وَتُوۡبُوۡۤا اِلَى اللّٰهِ جَمِيۡعًا اَيُّهَ الۡمُؤۡمِنُوۡنَ لَعَلَّكُمۡ تُفۡلِحُوۡنَ
    Dan katakanlah kepada para perempuan yang beriman, agar mereka menjaga pandangannya, dan memelihara kemaluannya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali yang (biasa) terlihat. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kerudung ke dadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya (auratnya), kecuali kepada suami mereka, atau ayah mereka, atau ayah suami mereka, atau putra-putra mereka, atau putra-putra suami mereka, atau saudara-saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara laki-laki mereka, atau putra-putra saudara perempuan mereka, atau para perempuan (sesama Islam) mereka, atau hamba sahaya yang mereka miliki, atau para pelayan laki-laki (tua) yang tidak mempunyai keinginan (terhadap perempuan) atau anak-anak yang belum mengerti tentang aurat perempuan. Dan janganlah mereka menghentakkan kakinya agar diketahui perhiasan yang mereka sembunyikan. Dan bertobatlah kamu semua kepada Allah, wahai orang-orang yang beriman, agar kamu beruntung.

    (QS. An-Nur Ayat 31)
    cover bottom ayah
  • Perempuan Boleh Nyatakan...
    Hikmah
    Senin, 29 Agustus 2022 - 17:57 WIB
    Al-Hafizh Ibnu Hajar mengatakan bahwa seorang wanita yang ingin kawin dengan laki-laki yang lebih tinggi kedudukannya daripadanya tidaklah aib sama sekali.
  • Kesetaraan Gender dalam...
    Muslimah
    Jum'at, 22 Juli 2022 - 13:35 WIB
    Al-Quran tidak menganut paham the second sex yang memberikan keutamaan kepada jenis kelamin tertentu, atau the first ethnic, yang mengistimewakan suku tertentu
  • Kisah Siti Maryam Bunda...
    Hikmah
    Minggu, 17 Juli 2022 - 18:02 WIB
    Al-Quran menyatakan bahwa Siti Maryam adalah putri Imran. Beliau dinazarkan kepada Allah ketika masih dalam perut ibunya. Hal ini termaktub dalam surat Ali Imran:ayat 35-36.
  • Al-Quran Gambarkan 4...
    Hikmah
    Jum'at, 15 Juli 2022 - 14:30 WIB
    Balqis Ratu Saba adalah salah satu perempuan yang berkepribadian luhur. Hal ini disebut dalam al-Quran. Beliau adalah pemimpin kerajaan yang luas dan kaya.
  • Kisah Khalifah Jafar...
    Hikmah
    Minggu, 19 Juni 2022 - 18:13 WIB
    Kisah nabi palsu berjenis kelamin perempuan ini disampaikan Shalih Abdul Hamid dalam bukunya berjudul Tharaif minat Turats. Konon ini terjadi pada masa pemerintahan Khalifah Jafar al-Mutawakkil.