Kumpulan Artikel: Menjenguk Orang Sakit
Tips
Minggu, 05 Mei 2024 - 07:22 WIB
Doa menjenguk orang yang tengah sakit penting diketahui kaum muslim. Bahkan, ada sebagian ulama menegaskan bahwa kalau menjenguk orang sakit dia minta doa kepada orang yang sakit karena doanya mustajab.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 12:23 WIB
Selain berdoa untuk kesembuhan diri sendiri, ada beberapa riwayat yang menjelaskan doa-doa Raslullh Shallallahu alaihi wa sallam bagi orang sakit.
Tips
Minggu, 25 Desember 2022 - 09:35 WIB
Tidak mengapa bagi si sakit untuk mengeluhkan rasa sakit dan penderitaannya kepada dokter atau perawatnya, kerabat atau temannya, selama hal itu dilakukan tidak untuk menunjukkan kebencian kepada takdir.
Tips
Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:31 WIB
Syaikh Yusuf al-Qardhawi mengingatkan orang yang menjenguk orang sakit dari kalangan ahli kebaikan dan kebajikan agar mengingatkan si sakit segera bertobat kepada Allah Taala.
Tips
Kamis, 15 Desember 2022 - 17:40 WIB
Cara seorang muslim menjenguk saudaranya yang sakit berbeda dengan cara yang dilakukan orang lain (selain Islam), karena disertai dengan jampi dan doa.
Tips
Rabu, 14 Desember 2022 - 16:02 WIB
Apabila menjenguk orang yang sedang sakit Nabi Muhammad SAW senantiasa mengatakan, Tidak apa-apa, bersih (sembuh) insyaAllah. Begini maksudnya?
Tips
Minggu, 11 Desember 2022 - 13:32 WIB
Menjenguk orang nonmuslim yang sedang sakit dibenarkan syariat, bahkan kadang-kadang bernilai qurbah dan ibadah. Lalu bagaimana hukum menjenguk muslim yang ahli maksiat?
Tausyiah
Jum'at, 09 September 2022 - 16:56 WIB
Bagi seorang muslim, ketika diberi ujian sakit sebenarnya merupakan kenikmatan yang memiliki keutamaan. Kenapa demikian? Karena ternyata banyak keutamaan dari sakit yang tengah diderita itu sebagai karunia Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Minggu, 21 Agustus 2022 - 14:36 WIB
Menjenguk orang sakit merupakan salah satu ibadah ghairu mahdhah yang dianjurkan bagi umat muslim, karena dalam aktivitas ini terdapat keutamaan yang agung, berpahala dan merupakan hak setiap muslim.
Tips
Kamis, 14 Juli 2022 - 23:43 WIB
Ketika menjenguk orang sakit, kita dianjurkan menyenangkan hatinya dan mendoakannya sebagaimana diajarkan oleh Nabi Muhammad shollallahu alaihi wasallam.
Tips
Selasa, 08 Maret 2022 - 15:54 WIB
Doa untuk orang sakit sesuai sunnah perlu diketahui umat muslim sebagaimana diajarkan oleh Rasulullah SAW. Sejumlah riwayat menyebutkan beberapa doa berikut.
Tips
Jum'at, 19 November 2021 - 13:36 WIB
Mendoakan dan menjenguk orang sakit merupakan sunnah yang sangat dianjurkan. Namun terkadang hukumnya bisa wajib bagi orang-orang tertentu. Berikut doanya.
Tips
Rabu, 07 Juli 2021 - 17:35 WIB
Ketika kita sedang sakit, secara tidak sadar terkadang kita mencela atau mencaci rasa sakit/penyakit itu. Padahal, dibalik rasa sakit itu selalu ada hikmah yang Allah berikan kepada hamba-hambanya.
Tausyiah
Selasa, 09 Maret 2021 - 14:59 WIB
Memohonkan doa untuk kesembuhan orang sakit adalah hal yang sangat dianjurkan bagi setiap muslim. Berikut 5 doa untuk orang sakit sebagaimana diajarkan Rasulullah.
Tausyiah
Jum'at, 11 Desember 2020 - 06:00 WIB
Ada suatu keanehan sebagaimana dikemukakan dalam al-Fath (Fathul-Bari), yaitu adanya sebagian orang yang menganggap musykil mendoakan kesembuhan si sakit. Mengapa?