Topik Terkait: Kiswah Kakbah
Dunia Islam
Minggu, 07 Juli 2024 - 20:23 WIB
Sejarah untuk kali pertama perempuan terlibat dalam proses penggantian Kiswah Kakbah Masjidilharam pada Sabtu, 6 Juli 2024 Waktu Arab Saudi.
Dunia Islam
Minggu, 11 Juni 2023 - 08:33 WIB
Sesuai dengan tradisi, bagian bawah kiswah - kain hitam yang menutupi Kakbah- dinaikkan sekitar tiga meter dan area di bawahnya ditutupi dengan kain katun putih.
Dunia Islam
Rabu, 19 Juli 2023 - 10:05 WIB
Kiswah atau kain penutup Kabah diganti pada Selasa (18/7/2023) malam waktu Arab Saudi. Penggantian ini bertepatan dengan Tahun Baru Islam, 1 Muharram 1445 Hijriah.
Dunia Islam
Rabu, 19 Januari 2022 - 05:15 WIB
Penyembah berhala asal Yaman ini tercatat sebagai orang yang pertama kali memasang kiswah pada Kakbah. Menariknya, hal itu dilakukan setelah ia berkonsultasi dengan dua orang Yahudi.
Dunia Islam
Senin, 17 Juli 2023 - 11:04 WIB
Arab Saudi bersiap menyelenggarakan ritual tahunan, yakni mengganti kiswah atau kain penutup Kakbah menjelang tahun baru Hijriah 1445. Begini prosesnya.
Dunia Islam
Jum'at, 14 Juni 2024 - 06:43 WIB
Pengerjaan Kiswah atau kain penutup Kabah dilakukan dengan sangat teliti dan hati-hati. Tak hanya itu material untuk membuat kiswah juga amat istimewa. Kain sutera didatangkan dari Italia, dan dibutuhkan 120 kilogram emas dan 100 kilogram perak dalam pembuatannya.
Hikmah
Selasa, 15 Agustus 2023 - 15:49 WIB
Kisah Abrahah dan pasukan gajahnya menyerang Kakbah tercatat sebagai peristiwa luar biasa yang diabadikan Al-Quran maupun Sirah Nabawiyah. Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 07 Desember 2021 - 23:18 WIB
Dalam Sirah Nawabiyah Ibnu Hisyam diceritakan sejarah kain penutup Kabah dan orang pertama yang melakukannya. Setiap musim Haji, kain Kiswah ini diganti oleh otoritas Haromain.
Dunia Islam
Minggu, 07 Juli 2024 - 16:36 WIB
Detik-detik penggantian kiswah Kakbah di Masjidilharam bertepatan 1 Muharram 1446 Hijriah menjadi tontonan menarik jemaah.
Dunia Islam
Kamis, 23 Mei 2024 - 15:58 WIB
Para pejabat Arab Saudi pada Rabu 22 Mei 2024 menaikkan kain kiswah bagian bawah. Ini adalah tradisi tahunan menjelang musim haji. Bagian yang terbuka ditutupi dengan kain katun putih.
Hikmah
Minggu, 02 Januari 2022 - 14:59 WIB
Pada masa pra-Islam, orang Arab meninggalkan ajaran Nabi Ibrahimm dan menyembah banyak tuhan dalam wujud patung. Masing-masing patung memiliki bangunan yang mirip kakbah.
Dunia Islam
Rabu, 28 Juni 2023 - 06:14 WIB
Foto Kakbah dan Makkah mulai ada pada tahun 1861. Kala itu, seorang insinyur tentara Mesir bernama Muhammad Sadiq Bey melakukan perjalanan ke kota suci sebagai bendahara kafilah peziarah.
Dunia Islam
Selasa, 23 Mei 2023 - 08:22 WIB
Sebelum masuknya Islam di Semenanjung Arab, puisi memainkan peran penting dalam masyarakat Arab, berfungsi sebagai sarana komunikasi, hiburan, dan ekspresi budaya.
Hikmah
Senin, 17 Januari 2022 - 05:15 WIB
Perawatan Kakbah pada mulanya ditangani Nabi Ibrahim AS. Selepas beliau wafat, tugas ini diambil alih Nabi Ismail AS dan keluarganya. Namun sepeninggal Nabi Ismail, terjadi kudeta kaum Jurhum.
Dunia Islam
Kamis, 22 Juni 2023 - 13:01 WIB
Dar al-Kiswah beroperasi selama lebih dari satu abad, dan pada puncaknya mempekerjakan lebih dari 100 pengrajin. Kini, ada sekitar 60 orang yang bekerja membuat kiswah.
Dunia Islam
Rabu, 26 Mei 2021 - 17:56 WIB
Direktur Urais Binsyar Kementerian Agama (Kemenag) Agus Salim mengatakan, akan terjadi Istiwa Azham atau Rashdul Qiblah pada Kamis dan Jumat (27-28/5/2021).
Hikmah
Selasa, 27 Juni 2023 - 06:16 WIB
Konstruksi asli Kakbah diciptakan oleh Nabi Adam as. Setelah diusir dari surga, yang paling dia rindukan adalah menyaksikan para malaikat mengelilingi Bait al Mamur, replika persis Kakbah yang diyakini ada di surga.
Hikmah
Senin, 24 Juli 2023 - 14:38 WIB
Apa tulisan di kiswah Kakbah? Di bagian atas, ada tulisan Allahu Rabbi, Hasbiyallah, dan Allahu Rabbi. Pada bagian lain, tertera tulisan ayat Qad naraa taqalluba wajhika fis-samaa.
Hikmah
Selasa, 01 November 2022 - 05:15 WIB
Benarkah Kakbah akan hancur pada akhir zaman? Sebuah hadis menyebut, Kiamat tidak akan terjadi hingga ibadah haji tidak ditunaikan, lalu kemunculan Dzu as-Suwaiqatain dan penghancuran Kakbah.
Dunia Islam
Selasa, 18 Januari 2022 - 05:15 WIB
Setelah Amr bin Luhay sukses mengusir suku Jurhum dalam mengelola Kakbah, kerajinan patung di Mekkah maju pesat. Penyembahan berhala kian mewabah, bahkan Mekkah menjadi eksportir patung.