Kumpulan Artikel: Hukum Puasa Bagi Ibu Hamil

  • Ibu Hamil Ingin Tetap Puasa? Inilah Tips agar Tetap Sehat dan Bugar
    Muslimah
    Senin, 03 April 2023 - 10:20 WIB
    Di bulan Ramadan, ibu hamil termasuk golongan yang diperbolehkan tidak berpuasa bila kondisinya memang tidak memungkinan. Namun tidak berarti tidak bisa berpuasa sama sekali.
  • Ibu Hamil Masih Punya Utang Puasa, Wajib Qadha atau Bayar Fidyah?
    Muslimah
    Kamis, 16 Maret 2023 - 10:00 WIB
    Ibu hamil merupakan salah satu kelompok yang diperbolehkan tidak menjalankan ibadah puasa termasuk di Bulan Ramadan nanti. Tapi kalo masih ada utang puasa, bagaimana cara menggantinya?
  • 5 Golongan yang Diperbolehkan Tidak Puasa Ramadhan
    Muslimah
    Senin, 11 April 2022 - 05:15 WIB
    Bulan suci Ramadhan, adalah waktunya bagi setiap muslim menjalankan puasa wajib. Namun demikian, ada beberapa golongan yang diperbolehkan tidak berpuasa karena alasan yang disyariatkan.
  • Manfaat Puasa Saat Hamil : Sehat dan Bergelimang Pahala
    Muslimah
    Minggu, 13 Desember 2020 - 10:53 WIB
    Salah satu manfaat terbesar puasa adalah agar setiap orang Islam mendapat predikat muttaqin, yakni orang yang bertakwa. Karena dengan ketakwaanlah seseorang akan mendapat ridha Allah dan pahala surganya Allah Taala.
  • Tiga Pendapat Soal Ruhsoh Puasa bagi Perempuan Hamil
    Muslimah
    Minggu, 13 Desember 2020 - 08:01 WIB
    Dalam Islam, puasa bagi muslimah hamil sebenarnya tidak lagi menjadi kewajiban mutlak. Islam memberikan keringanan agar muslimah hamil tersebut tetap dalam kondisi yang sehat. Karena dikhawatirkan akan mempengaruhi kandungannya.