Topik Terkait: Kiriman Doa Untuk Penghuni Kubur

  • Kiriman Doa untuk Orang Meninggal, Benarkah Sampai kepada Mayit?
    Tips
    Senin, 28 Maret 2022 - 15:21 WIB
    Ketika ada orang yang meninggal dunia, biasanya orang yang masih hidup berkirim doa untuk sang mayit. Benarkah doa yang dikirim akan sampai pada orang yang meninggal tersebut?
  • Sampaikah Kiriman Doa untuk Orang yang Meninggal? Begini Penjelasannya
    Tausyiah
    Selasa, 10 Mei 2022 - 11:21 WIB
    Hanya doa yang diharapkan oleh orang yang sudah meninggal, karena kiriman doa akan lebih berarti dan diinginkan dari pada dunia beserta seisinya. Mereka akan begitu bahagia, bilamana dikirimi doa.
  • Doa-doa untuk Meredakan Anak yang Tantrum
    Tips
    Kamis, 23 November 2023 - 12:30 WIB
    Anak atau bayi Anda tiba-tiba tantrum, adalah fase yang biasa dialami seorang ibu yang memiliki anak balita atau anak belum baligh. Berikut doa yang bisa diamalkan agar anak tidak tantrum ini.
  • Begini Doa Memohon Perlindungan kepada Allah dari Fitnah dan Azab Kubur
    Tausyiah
    Jum'at, 05 Maret 2021 - 15:50 WIB
    Karena fitnah dan azab kubur termasuk keadaan yang berat dan menakutkan, maka Rasulullah SAW memohon perlindungan dari hal itu dalam salat dan di luar salat.
  • Tata Cara Ziarah Kubur Lengkap Bacaan Doa dan Artinya
    Tips
    Rabu, 08 Maret 2023 - 07:15 WIB
    Ziarah kubur sudah menjadi tradisi kaum muslim di Indonesia menjelang bulan suci Ramadan. Berikut tata cara ziarah kubur lengkap bacaan doa dan artinya
  • Ziarah Kubur dan Kondisi Mayit Ketika Diziarahi
    Hikmah
    Jum'at, 31 Maret 2023 - 11:23 WIB
    Ziarah kubur, selain mengobati kerinduan ternyata seseorang yang telah meninggal itu pun merasa senang sebab mereka pun mengetahui kehadiran kita. Benarkah demikian?
  • Doa Ziarah Kubur Singkat Sebelum Puasa Ramadan
    Tips
    Sabtu, 18 Maret 2023 - 22:32 WIB
    Ziarah kubur tidak hanya berkunjung ke pekuburan, namun dianjurkan mendoakan ahli kubur dan membacakan kalimat thayyibah untuk mereka. Berikut doanya.
  • Membaca Surat Yasin dan Doa Ziarah Kubur
    Tips
    Senin, 13 November 2023 - 13:46 WIB
    Bacaan Surat Yasin dan doa ziarah kubur, merupakan amalan yang dapat dilakukan ketika akan ziarah ke kuburan atau area pemakaman. Bagaimana manfaat Surat Yasin saat ziarah kubur ini?
  • Kumpulan Doa untuk Suami dan Anak Tercinta
    Muslimah
    Minggu, 21 November 2021 - 14:43 WIB
    Doa untuk suami dan anak tercinta perlu diamalkan para istri agar keluarganya mendapat curahan rahmat dari Allah. Berikut ini kumpulan doa untuk suami dan anak.
  • Doa-doa Istri untuk Suami yang Sedang Bekerja Jauh
    Muslimah
    Selasa, 30 November 2021 - 06:23 WIB
    Doa istri untuk suami yang sedang bekerja jauh sangatlah ampuh dan mustajab jika diniatkan dengan baik dan tulus ikhlas. Apalagi suami yang bekerja dan berusaha mencari rezeki untuk menafkahi keluarganya.
  • Berikan Doa Perlindungan untuk Anak-anak di Waktu Pagi dan Petang
    Muslimah
    Kamis, 21 Januari 2021 - 13:14 WIB
    Setiap orang tua yang telah mempunyai anak, dianjurkan untuk sering mendoakan perlindungan bagi anak-anaknya di waktu pagi dan sore, atau di waktu kapan pun, jika kita mampu.
  • Bacaan Doa untuk Palestina Lengkap Arab, Latin dan Artinya
    Tips
    Jum'at, 10 November 2023 - 21:28 WIB
    Bacaan doa untuk Palestina ini bisa dibaca ketika sholat atau kapan saja. Doa merupakan senjata orang beriman dan salah satu tanda cinta seorang mukmin kepada mukmin lainnya.
  • Cara Mengirim Doa untuk Orang yang Sudah Meninggal
    Tausyiah
    Jum'at, 03 Juni 2022 - 23:29 WIB
    Mendoakan orang meninggal atau memohon istighfar kepada Allah untuk mereka merupakan anjuran syariat. Berikut cara mengirim doa untuk orang yang sudah meninggal.
  • Doa-doa Pendek untuk Kedua Orang Tua Lengkap Huruf Arab dan Artinya
    Tips
    Jum'at, 12 Mei 2023 - 13:14 WIB
    Doa-doa pendek untuk kedua orang tua ini, sangat dianjurkan untuk diamalkan, baik untuk orang tua yang masih hidup ataupun yang sudah meninggal
  • Bacaan Doa untuk Anak Sakit seperti Dicontohkan Rasulullah SAW
    Muslimah
    Rabu, 12 Januari 2022 - 19:57 WIB
    Ucapan doa untuk anak sakit dicontohkan Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam. Ucapan atau bacaan doa tersebut bisa dihapalkan dan diamalkan ketika ada anak atau keluarga yang sedang sakit.
  • Doa Ziarah Waliyullah Lengkap dengan Tata Caranya
    Tips
    Jum'at, 23 Februari 2024 - 13:10 WIB
    Doa ziarah waliyullah ini biasa dilatunkan ketika sedang ziarah kubur ke makam-makam tokoh ulama atau orang-orang shalih
  • Doa Orang Tua untuk Kehidupan Anaknya agar Diberkahi
    Tips
    Minggu, 14 Januari 2024 - 12:25 WIB
    Doa orang tua untuk anak-anaknya agar mendapat kehidupan terbaik dan diberkahi ini, diajarkan Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam.Bahkan doa ini bukan hanya untuk anak kandung tetapi juga untuk murid.
  • Ternyata, Penghuni Kubur pun Menanti-nantikan Kiriman Doa
    Muslimah
    Sabtu, 20 Maret 2021 - 11:09 WIB
    Kisah dari tabiin Tsabit Al Bunani ini menjelaskan ternyata orang yang sudah meninggal dunia, atau yang berada di alam kubur membutuhkan kiriman doa dari orang-orang yang masih hidup di dunia.
  • Inilah 5 Doa untuk Orang Tua, Yuk Amalkan!
    Tips
    Rabu, 22 Desember 2021 - 10:31 WIB
    Berbakti kepada orang tua merupakan salah satu perintah Allah yang banyak disebutkan dalam Al-Quran maupun hadis. Salah satu cara mewujudkannya adalah dengan berdoa atau memberikan doa untuk keduanya
  • 5 Doa untuk Kesembuhan Orang Tua
    Tips
    Senin, 21 Februari 2022 - 07:15 WIB
    Doa untuk kesembuhan orang tua sangat bermanfaat untuk kita amalkan. Apalagi mendoakan orang tua termasuk amalan Birrul Walidain (berbakti kepada kedua orang tua).