Topik Terkait: Ketika Bepergian Amalkan Doa Safar Ini

  • Doa Bepergian Agar Senantiasa Dilindungi Allah
    Tausyiah
    Sabtu, 09 Januari 2021 - 22:07 WIB
    Bagi yang melakukan perjalanan jauh atau keluar rumah hendaknya membaca doa-doa berikut. Mudah-mudahan berkat doa ini, Allah memberi perlindungan dan kemudahan dalam perjalanan.
  • 7 Doa yang Bisa Diamalkan Saat akan Mudik atau Bersafar
    Tips
    Sabtu, 15 April 2023 - 05:15 WIB
    Sebelum mudik, setiap muslim dianjurkan mengawalinya dengan doa. Termasuk doa yang penting untuk dihafalkan adalah doa dalam rangkaian safar (bepergian)
  • Hendak Bepergian? Amalkan Doa Bersafar Ini Agar Selalu Dalam Lindungan Allah Taala
    Muslimah
    Sabtu, 03 April 2021 - 07:43 WIB
    Ketika bepergian jauh maupun dekat, pastinya kita ingin senantiasa berada dalam lindungan Allah dan selamat selamat sampai di tujuan.Maka dari itu, sebelum melakukan safar atau bepergian ini, kita harus melafazkan doa ketika hendak melakukan perjalanan
  • Doa yang Perlu Dihafalkan dalam Rangkaian Safar
    Tips
    Rabu, 26 Oktober 2022 - 15:07 WIB
    Sebelum beraktivitas disunnahkan mengawali dengan doa, termasuk doa yang penting untuk dihafalkan adalah doa dalam rangkaian safar (bepergian), yaitu sebelum, saat perjalanan hingga sampai tujuan.
  • Mudik? Bacalah Doa Safar, Begini Penjelasannya
    Tips
    Kamis, 04 April 2024 - 15:25 WIB
    Salah satu tata cara bepergian yang diajarkan Islam (dari sekian banyak adabnya), yaitu seseorang mengawali perjalanannya dengan membaca doa safar yang mengandung makna yang sangat penting dan dalam.
  • cover top ayah
    اِذۡ قَالَ اللّٰهُ يٰعِيۡسَى ابۡنَ مَرۡيَمَ اذۡكُرۡ نِعۡمَتِىۡ عَلَيۡكَ وَعَلٰى وَالِدَتِكَ‌ ۘ اِذۡ اَيَّدْتُكَ بِرُوۡحِ الۡقُدُسِ تُكَلِّمُ النَّاسَ فِىۡ الۡمَهۡدِ وَكَهۡلًا ‌ ۚوَاِذۡ عَلَّمۡتُكَ الۡـكِتٰبَ وَالۡحِكۡمَةَ وَالتَّوۡرٰٮةَ وَالۡاِنۡجِيۡلَ‌ ۚ وَاِذۡ تَخۡلُقُ مِنَ الطِّيۡنِ كَهَيْئَةِ الطَّيۡرِ بِاِذۡنِىۡ فَتَـنۡفُخُ فِيۡهَا فَتَكُوۡنُ طَيۡرًۢا بِاِذۡنِىۡ‌ وَ تُبۡرِئُ الۡاَكۡمَهَ وَالۡاَبۡرَصَ بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ تُخۡرِجُ الۡمَوۡتٰى بِاِذۡنِىۡ‌ ۚ وَاِذۡ كَفَفۡتُ بَنِىۡۤ اِسۡرَآءِيۡلَ عَنۡكَ اِذۡ جِئۡتَهُمۡ بِالۡبَيِّنٰتِ فَقَالَ الَّذِيۡنَ كَفَرُوۡا مِنۡهُمۡ اِنۡ هٰذَاۤ اِلَّا سِحۡرٌ مُّبِيۡنٌ
    Dan ingatlah ketika Allah berfirman, Wahai Isa putra Maryam! Ingatlah nikmat-Ku kepadamu dan kepada ibumu sewaktu Aku menguatkanmu dengan Rohulkudus. Engkau dapat berbicara dengan manusia pada waktu masih dalam buaian dan setelah dewasa. Dan ingatlah ketika Aku mengajarkan menulis kepadamu, (juga) Hikmah, Taurat dan Injil. Dan ingatlah ketika engkau membentuk dari tanah berupa burung dengan seizin-Ku, kemudian engkau meniupnya, lalu menjadi seekor burung (yang sebenarnya) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau menyembuhkan orang yang buta sejak lahir dan orang yang berpenyakit kusta dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika engkau mengeluarkan orang mati (dari kubur menjadi hidup) dengan seizin-Ku. Dan ingatlah ketika Aku menghalangi Bani Israil (dari keinginan mereka membunuhmu) di kala waktu engkau mengemukakan kepada mereka keterangan-keterangan yang nyata, lalu orang-orang kafir di antara mereka berkata, Ini tidak lain hanyalah sihir yang nyata.

    (QS. Al-Maidah Ayat 110)
    cover bottom ayah
  • Adab Saat Bepergian yang Sering Terlupakan
    Tips
    Rabu, 12 Juli 2023 - 13:09 WIB
    Saat kita bersafar atau bepergian ada adab-adab yang harus diperhatikan, bahkan terkadang adab bersafar ini sering dilupakan atau dilalaikan. Padahal, Islam mengajarkan ada adab-adab yang mesti diperhatikan saat kita bersafar tersebut.
  • Doa Rasulullah SAW Ketika Mendapati Hal Menyenangkan
    Tausyiah
    Jum'at, 25 November 2022 - 16:48 WIB
    Ummul Mukminin Aisyah radhiyallahu anha berkata dalam satu riwayat, apabila Rasulullah SAW mendapati hal menyenangkan beliau mengucap kalimat syukur. Berikut doanya.
  • Doa Ketika Berusia 40 Tahun, Yuk Amalkan!
    Tausyiah
    Jum'at, 18 September 2020 - 17:45 WIB
    Usia 40 tahun merupakan masa dimana manusia mencapai puncak kehidupannya baik dari segi fisik, intelektual, emosi, maupun spiritualnya. Berikut doa ketika berusia 40 tahun.
  • Agar Berwisata Idulfitri Bernilai Ibadah, Begini Tipsnya
    Tips
    Senin, 24 April 2023 - 07:30 WIB
    Berwisata dalam rangka liburan Idul Fitri sepertinya masih menjadi agenda wajib bagi sebagian masyarakat kita. Agar liburan ini bernilai ibadah, ada beberapa ketentuan yang diatur syariat. Apa saja?
  • Amalkan Doa Ini Saat Rasa Nyeri Haid Menyerang
    Muslimah
    Jum'at, 25 Juni 2021 - 10:58 WIB
    Kaum perempuan dikondrati mengalami siklus datang bulan atau biasa disebut mentruasi/haid. Dan ada di antara mereka yang harus mengalami rasa nyeri ketika tengah haid tersebut. Untuk itu, ada doa dari Rasulullah agar sakit di bagian perut ini hilang.
  • Mau Bepergian? Jangan Lupa Amalkan Doa-doa Pendek Ini agar Selamat dalam Perjalanan
    Tips
    Sabtu, 14 Oktober 2023 - 08:20 WIB
    Ada doa-doa pendek yang bisa kita amalkan saat akan bepergian atau bersafar . Doa ini penting diamalkan, agar senantiasa berada dalam lindungan Allah Taala dan selamat selamat sampai di tujuan.
  • Doa Melancarkan Rezeki, Yuk Amalkan!
    Tausiyah
    Senin, 16 Desember 2019 - 17:04 WIB
    Berikut doa memohon limpahan rezeki. Doa ini adalah doa Nabi Isa alaihissalam (AS) sebagaimana diajarkan Allah Taala dalam Alquran.
  • Doa-doa Mustajab Warisan Para Nabi, Yuk Amalkan!
    Tips
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 13:41 WIB
    Ada banyak doa para nabi yang diabadikan di dalam Al Quran. Kata-kata yang bijak, penuh sastra dan adab yang baik menjadikan doa-doa tersebut menyentuh hingga lubuk hati yang paling dalam.
  • Pengin Dijauhkan dari Sihir? Amalkan Doa-doa Ini!
    Tips
    Selasa, 12 Desember 2023 - 15:00 WIB
    Eksistensi sihir dan sejenisnya ternyata masih ada. Agar terhindar dari hal tersebut, ada doa-doa pendek yang mudah dihapal dan diamalkan agar dijauhkan dari sihir dan santet atau sejenisnya tersebut.
  • Sering Stres? Amalkan 5 Doa Penenang Hati Ini!
    Tips
    Kamis, 02 Mei 2024 - 09:02 WIB
    Masih sering mengalami stres dan gelisah setiap hari? Jangan panik, coba amalkan 5 doa penenang hati sekaligus perlindungan dari segala keburukan ini
  • Agar Makin Sayang, Amalkan Doa Meluluhkan Hati Suami Ini!
    Muslimah
    Senin, 02 Januari 2023 - 12:54 WIB
    Untuk seorang istri, ada beberapa doa-doa yang bisa dibaca untuk meluluhkan hati, termasuk meluluhkankerasnya hati suami
  • Amalkan 3 Perkara Ini, Insya Allah Doa Segera Terkabul
    Tips
    Jum'at, 03 Desember 2021 - 07:24 WIB
    Doa memiliki kedudukan yang sangat penting didalam Islam, bahkan dalam kehidupan manusia. Maka dari itu tidak ada satupun aktivitas dalam Islam yang luput dari doa.
  • Selamat Datang Safar 1445 H, Ini Doa Memasuki Awal Bulan
    Tausyiah
    Kamis, 17 Agustus 2023 - 22:45 WIB
    Malam ini kita sudah memasuki 1 Shafar 1445 H karena pergantian hari dan tanggal dalam kalender Hijriyah adalah saat terbenam matahari (waktu Maghrib). Berikut doa memasuki awal bulan.
  • Jangan Tinggalkan Doa ini Ketika Berbuka Puasa
    Tausyiah
    Kamis, 14 April 2022 - 17:00 WIB
    Waktu mustajab berdoa pada bulan Ramadhan salah satunya sebelum berbuka puasa. Umat muslim dianjurkan memanfaatkan waktu berbuka puasa dengan berdoa.
  • Doa Ketika Terbangun Malam Hari dan Fadhilahnya
    Tips
    Senin, 03 Januari 2022 - 21:35 WIB
    Membaca doa ketika terbangun di malam hari sangat dianjurkan karena termasuk sunnah Rasulullah. Berikut doanya diajarkan oleh Rasulullah SAW.