7 Adab Menjenguk dan Mendoakan Ulama yang Sedang Sakit
loading...
A
A
A
Doa untuk Orang Sakit
Nabi Muhammad mengajarkan doa ketika menjenguk orang yang sakit. Doa ini dibaca tujuh kali:
As Alulloohal 'Adziim Robbul Arsyil 'Azhiim,Ayyasyfiyaka/Ayyasyfiyaki. (Dibaca 7 kali)
"Aku memohon atas nama Allah Yang Maha Agung Pemilik singgasana Yang Agung Agar menyembuhkanku". (HR At-Tirmidzi dan Abu Daud)
Keterangan:
1. Yasyfiyaka dibaca apabila yang sakit laki-laki.
2. Yasyfiyaki dibaca apabila yang sakit perempuan.
Diriwayatkan dari Aisyah RA bahwa ketika Rasulullah menjenguk orang sakit, beliau berdoa:
"Ya Allah Wahai Tuhan segala manusia, hilangkanlah penyakitnya, sembukanlah ia. (Hanya) Engkaulah yang dapat menyembuhkannya, tidak ada kesembuhan melainkan kesembuhan dariMu, kesembuhan yang tidak kambuh lagi." (HR Al-Bukhari, Muslim)
Bisa juga mendoakan dengan kalimat:
La Ba' Sa Thohuurun in Sya Allah
"Tidak apa-apa, semoga sakitmu ini membersihkanmu dari dosa-dosa, Insya Allah." (HR Al-Bukhari).
(Baca Juga: Doa Ketika Sedang Sakit dan Mendoakan Orang yang Sakit)
Wallahu A'lam
Nabi Muhammad mengajarkan doa ketika menjenguk orang yang sakit. Doa ini dibaca tujuh kali:
أَسْأَلُ اللّٰهَ الْعَظِيْمَ رَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيْمِ أَنْ يَشْفِيَكَاَنْ يَشْفِيَك
As Alulloohal 'Adziim Robbul Arsyil 'Azhiim,Ayyasyfiyaka/Ayyasyfiyaki. (Dibaca 7 kali)
"Aku memohon atas nama Allah Yang Maha Agung Pemilik singgasana Yang Agung Agar menyembuhkanku". (HR At-Tirmidzi dan Abu Daud)
Keterangan:
1. Yasyfiyaka dibaca apabila yang sakit laki-laki.
2. Yasyfiyaki dibaca apabila yang sakit perempuan.
Diriwayatkan dari Aisyah RA bahwa ketika Rasulullah menjenguk orang sakit, beliau berdoa:
اللَّهُمَّ رَبَّ النَّاسِ مُذْهِبَ الْبَاسِ اشْفِ أَنْتَ الشَّافِى لاَ شَافِىَ إِلاَّ أَنْتَ ، شِفَاءً لاَ يُغَادِرُ سَقَمًا
"Ya Allah Wahai Tuhan segala manusia, hilangkanlah penyakitnya, sembukanlah ia. (Hanya) Engkaulah yang dapat menyembuhkannya, tidak ada kesembuhan melainkan kesembuhan dariMu, kesembuhan yang tidak kambuh lagi." (HR Al-Bukhari, Muslim)
Bisa juga mendoakan dengan kalimat:
لاَ بَأْسَ طَهُورٌ اِ نْ شَآ ءَ اللّهُ
La Ba' Sa Thohuurun in Sya Allah
"Tidak apa-apa, semoga sakitmu ini membersihkanmu dari dosa-dosa, Insya Allah." (HR Al-Bukhari).
(Baca Juga: Doa Ketika Sedang Sakit dan Mendoakan Orang yang Sakit)
Wallahu A'lam
(rhs)