Topik Terkait: Akhlak Seorang Istri (halaman 29)
Tausyiah
Rabu, 25 Oktober 2023 - 18:31 WIB
Dalam Islam, seulas senyuman yang disunggingkan kepada seseorang adalah ibadah bahkan pahalanya senilai dengan sedekah. Begini penjelasannya dalam hadis Nabi SAW
Tausyiah
Kamis, 05 Agustus 2021 - 14:56 WIB
Dalam surat Al-Muzzammil memang tidak menyebut-nyebut nama Siti Khadijah. Namun sejumlah hadist menceritakan tentang kondisi dan situasi saat turunnya Surat Al-Muzzammil itu.
Hikmah
Minggu, 23 Juli 2023 - 19:26 WIB
Pada 10 Muharam, Allah SWT memberi kesembuhan kepada Nabi Ayyub setelah selama 18 sakit parah. Ini adalah buah sikap Nabi Ayyub yang sabar dan tawakkal.
Hikmah
Rabu, 20 Desember 2023 - 14:59 WIB
Umar berkata: Dengan hak yang ada pada saya atas engkau saya ingin melarangmu meratapi saya lagi, sesudah sekali ini. Tidak baik meratapi mayat yang hanya akan membawa kebencian para malaikat.
Muslimah
Kamis, 23 November 2023 - 10:34 WIB
Dakwah dan syiar Islam sudah sangat berkembang saat ini, bahkan hampir seluruh lapisan masyarakat dapat dengan mudah menjangkau dan mengikuti dakwah tersebut. Lantas, bagaimana wanita? Perlukan ia berdakwah?
Hikmah
Sabtu, 17 September 2022 - 19:47 WIB
Kisah Abu Darda rajin ibadah sehingga melupakan istri dan membenci harta diriwayatkan Imam al-Bukhari dalam kitab Ash-Shahabah. Rasulullah SAW tidak membenarkan tindakan Abu Darda itu.
Tausyiah
Kamis, 11 Juni 2020 - 15:12 WIB
Tidaklah kebaikan-kebaikan didapatkan di dunia dan di akhirat kecuali dengan akhlak yang baik. Dan tidaklah keburukan-keburukan ditolak kecuali dengan akhlak yang baik.
Muslimah
Selasa, 08 September 2020 - 06:05 WIB
Terkadang di dalam rumah tangga, seorang laki-laki diuji dengan kedurhakaan istri. Istri nusyz kepada suami artinya membangkang dan bersikap buruk. Benarkah istri seperti itu boleh tidak dinafkahi?
Tausyiah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 21:23 WIB
Imam Malik bin Anas berkata: Saat ibuku memasangkan imamah untukku, beliau mengatakan, Pergilah engkau ke Rabiah, dan belajarlah tentang adab sebelum ilmu.
Tips
Senin, 16 Mei 2022 - 10:01 WIB
Setelah sebulan penuh menempah diri dengan puasa dan ibadah lainnya, seharusnya Ramadhan terus membekas. bukan hanya pergi begitu saja. Bagaimana kiat mempertahankannya?
Muslimah
Rabu, 11 November 2020 - 09:00 WIB
Sungguh kasihan orang-orang yang terjebak dalam cara berpikir salah, sehingga membuahkan suatu penyakit yang sangat merugikan dirinya. Lantas penyakit apakah itu?
Muslimah
Kamis, 24 September 2020 - 17:37 WIB
Bentuk penyelewengan dalam masalah akidah ini, tanpa disadari sering dikerjakan oleh sebagian kaum perempuan yakni adalah tathayyur (menggantungkan nasib dengan burung) dan tasyaum (menganggap sial).
Hikmah
Minggu, 07 Maret 2021 - 19:01 WIB
Pernah ada seorang lelaki keluar rumah dan berpesan pada istrinya agar tidak keluar dari rumah. Selang beberapa waktu, ternyata ayahnya yang tinggal berdekatan dengan rumahnya jatuh sakit.
Hikmah
Selasa, 16 Maret 2021 - 17:28 WIB
Mughirah bin Syubah membatalkan pernikahannya karena ada seorang pemuda yang mengabarkan bahwa dirinya melihat calon istrinya itu pernah dicium lelaki.
Tausyiah
Kamis, 08 Juni 2023 - 05:10 WIB
Seorang Transgender (LGBT) bertanya kepada Habib Umar bin Hafizh mengenai dosa dan neraka saat menghadiri Majelis para ulama di Ampang, Malaysia. Berikut jawabannya.
Tausiyah
Minggu, 26 Mei 2019 - 14:26 WIB
Allah dan Rasul-Nya telah mengingatkan kita akan bahaya sifat munafik. Penyakit ini selain mencelakai diri sendiri juga membawa keburukan bagi orang lain.
Muslimah
Senin, 01 Mei 2023 - 08:09 WIB
Di zaman sekarang, kemunculan para dayyuts ini seperti tidak terbendung. Mereka adalah suami-suami dan atau bapak-bapak yang sangat permisif. Siapa dayyuts ini?
Muslimah
Selasa, 18 Agustus 2020 - 06:30 WIB
Salah satu hal yang paling ditakutkan kaum perempuan adalah kemiskinan. Maka tak heran, banyak di antara mereka terjerumus dalam jurang kemaksiatan, hanya karena ingin memenuhi kebutuhan materi dunianya.
Muslimah
Selasa, 04 Oktober 2022 - 11:21 WIB
Salah satu hadis Nabi Muhammad Shallalahu alaihi wa sallam ini sangat populer, bahkan menegaskan tentang bagaimana sosok seorang mukmin terbaik sesungguhnya.
Muslimah
Kamis, 08 Oktober 2020 - 15:02 WIB
Islam adalah agama yang sempurna , yang mengatur segala hal sampai pada hal-hal yang bahkan dianggap sepele, seperti adab makan, adab minum, dan lain-lain, termasuk di antaranya adab bergaul.