Topik Terkait: Amalan Taubat Sebelum Tidur (halaman 2)
Tips
Rabu, 30 Maret 2022 - 18:41 WIB
Rasulullah menganjurkan kepada kita umat Islam untuk membaca doa sebelum tidur. Supaya kita dapat tidur dengan nyenyak dan terhindar dari godaan setan maupun ancaman dari binatang-binatang buas.
Tips
Rabu, 13 September 2023 - 20:09 WIB
Doa dan zikir sebelum tidur ini perlu diketahui oleh setiap muslim supaya ketika terlelap nanti akan senantiasa masih dalam lindungan Allah SWT.
Tips
Rabu, 29 Mei 2024 - 18:20 WIB
Membaca surat surat Al Mulk sebelum tidur, memiliki keutamaan yang luar biasa bagi yang rutin mengamalkannya. Surat Al Mulk merupakan surat ke-67 dalam Al-Quran .
Muslimah
Kamis, 10 Desember 2020 - 07:13 WIB
Hampir setiap hari manusia melakukan perbuatan salah, baik yang disadari atau pun tidak disadari. Oleh karena itulah Allah Taala memberikan jalan kepada manusia untuk senantiasa membersihkan diri dari noda-noda dosa, yakni taubat.
Tips
Jum'at, 04 Februari 2022 - 22:13 WIB
Amalan sebelum tidur ini hendaknya menjadi amalan yang bisa dilakukan rutin setiap hari oleh kaum muslim. Amalan dan doa sebelum istirahat malam ini, dapat menghindarkan dari mimpi buruk serta gangguan jin
Muslimah
Selasa, 23 Februari 2021 - 17:32 WIB
Ada amalan amalan sebelum tidur yang lebih bermanfaat dan tentunya mendatangkan pahala jika dilakukan. Islam telah memaparkannya dalam banyak riwayat baik dari Al Quran maupun As Sunnah.
Tips
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 11:24 WIB
Adab tidur dalam Islam yang penting diketahui kaum muslim. Ketika ingin tertidur, sebagai umat muslim kita perlu memperhatikan dan melakukan adab-adab yang sudah ada sejak zaman kenabian. Adab ketika tidur memiliki manfaat yang sebenarnya penting untuk diri kita sendiri.
Tausyiah
Sabtu, 11 Juni 2022 - 18:54 WIB
Apakah syarat taubat nasuha itu orang harus tetap bersikap seperti itu hingga ia mati? Sebuah hadis dan atsar menyampaikan kemudian ia tidak kembali melakukannya selama-lamanya.
Muslimah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:24 WIB
Melaksanakan shalat Idul Adha dianjurkan dihadiri semua kaum muslimin, baik tua, muda, dewasa, anak-anak, laki-laki dan wanita, termasuk wanita yang sedang haid sekalipun.
Muslimah
Selasa, 21 Juli 2020 - 06:25 WIB
Banyak ayat-ayat dalam Al-Quran yang menunjukkan bahwa kaum muslimin harus bertaubat dan beristighfar jika seseorang itu telah meninggalkan kewajiban.
Tips
Minggu, 27 Juni 2021 - 09:17 WIB
Banyak keutamaan dari ibadah sholat sunnah taubat. Sholat ini dilakukan seorang muslim ketika merasa telah melakukan dosa dan ingin bertaubat untuk kembali ke jalan yang benar sesuai yang diperintahkan Allah Taala.
Tips
Jum'at, 06 Oktober 2023 - 08:19 WIB
Sebelum memulai aktivitas ke luar rumah atau hendak bekerja, ada beberapa amalan yang bisa dilakukan kaum muslim agar mendapat pahala ini.
Tips
Rabu, 12 Oktober 2022 - 11:04 WIB
Di antara tanda-tanda taubat nasuha,Syaikul Islam Ibnu Taimiyah dalam kitabnya Amal al-qulub au al-Maqamat wa al-Ahwal menjelaskan, ketika seorang mukmin berbuat kejelekan maka siksanya dapat tertolak karena 10 hal ini.
Muslimah
Senin, 14 Desember 2020 - 09:19 WIB
Setiap insan dan mahluk yang bernyawa memiliki jatah umur tersendiri. Ada yang umurnya panjang ada yang pendek bahkan umurnya hanya diberi satu detik. Semuanya adalah kuasa Allah Taala
Tips
Minggu, 08 Mei 2022 - 17:48 WIB
Setiap orang yang ingin mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Taala mesti mengenal dirinya dengan baik. Adapun cara mengenal diri dengan baik adalah mengenal kelemahan kita.
Tausyiah
Rabu, 05 Mei 2021 - 17:45 WIB
Taubat Membawa Rahmat. Di antara kita siapa yang tidak pernah memiliki masalah? Siapa yang tidak pernah berbuat dosa? Jawabannya adalah semua pernah.
Tips
Selasa, 12 April 2022 - 18:30 WIB
Dalam Islam, langsung tidur setelah santap sahur dan shalat subuh memang tidak dianjurkan, bahkan beberapa ulama menghukuminya itu adalah makruh (jika tidak ada udzur dan keperluan).
Tausyiah
Sabtu, 16 Maret 2024 - 11:38 WIB
Amalan ringan di bulan Ramadan menjadi ladang pahala, tak terkecuali tidur. Pertanyaannya, bolehkah tidur di siang hari ketika kita berpuasa?
Tausyiah
Kamis, 23 Juni 2022 - 22:02 WIB
Tidur adalah bagian dari sunnatullah yang dengannya manusia dapat mengistirahatkan anggota tubuhnya. Inilah rahasia dan hakikat tidur berikut adab-adabnya.
Muslimah
Minggu, 18 April 2021 - 11:31 WIB
Tidur Qailullah adalah tidur di siang hari. Tidur ini ternyata merupakan salah satu sunnah Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam yang sudah pasti memiliki manfaat.