Topik Terkait: Bacaan Hadoroh Tahlil (halaman 7)
Tips
Senin, 20 Februari 2023 - 13:51 WIB
Bacaan surat Yasin untuk orang naza atau sakaratul maut sering dilakukan umat Islam dengan dasar pada hadis yang oleh Ibnu Hibban dinilai sahih, namun ada yang menganggap lemah.
Tips
Senin, 27 November 2023 - 13:15 WIB
Zikir hauqolah, salah satu zikir yang dianjurkan untuk diamalkan oleh umat Islam. Bacaan zikir ini adalah membaca kalimat La Hawla wa Laa Quwwata illa Billah
Tausyiah
Kamis, 04 Mei 2023 - 22:53 WIB
Dalam bertawasul kita sering mendengar ucapan Syaiun lillah lahumul fatihah. Apakah ada landasannya dan seperti apa artinya? Berikut penjelasannya.
Tips
Senin, 27 November 2023 - 09:13 WIB
Bacaan tahlil dan doa arwah biasanya diamalkan oleh masyarakat Islam untuk mendoakan jenazah dan ahli kubur yang sudah meninggal. Umumnya, pembacaan tahlil dilakukan dalam peringatan 1-7 hari, 40, 100 dan 1.000 hari.
Tausyiah
Senin, 18 Januari 2021 - 05:00 WIB
Dalam sebuah hadis, umat muslim dianjurkan untuk berdoa dengan sayyidul istighfar setiap selesai salat sebanyak tiga kali, sebagaimana Rasul mencontohkannya.
Tausyiah
Sabtu, 25 Juni 2022 - 15:03 WIB
Perintah bertasbih pada waktu petang dan pagi disampaikan Allah dalam Al-Quran. Bertasbih artinya mengagungkan Allah dan memuji-Nya dengan kalimat agung seperti SUBHANALLAH.
Tips
Kamis, 26 Oktober 2023 - 11:05 WIB
Bacaan surat Thaha ayat ke-8 menarik untuk menjadi kajian lantaran memiliki kaidan bacaan yang perlu diperhatikan. Surat ini masuk dalam golongan surat Makkiyah.
Tausyiah
Jum'at, 22 April 2022 - 17:19 WIB
Malam ini kita akan memasuki malam 21 Ramadhan 1443 Hijriyah atau dikenal dengan fase 10 hari terakhir Ramadhan. Berikut bacaan niat Iktikaf.
Tips
Kamis, 07 September 2023 - 10:20 WIB
Bacaan salat menurut Muhammadiyah tidak jauh berbeda dengan bacaan salat yang umumnya dipakai. Namun, terdapat beberapa perbedaan dalam tata cara salat antara Muhammadiyah dan organisasi keagamaan lainnya.
Tips
Kamis, 12 Oktober 2023 - 14:00 WIB
Doa saat cuaca panas menyengat (ekstrim) seperti saat ini, penting diamalkan. Apalagi, saat ini kondisi cuaca dengan suhu rata-rata harian sedang di atas ambang normal.
Tips
Selasa, 06 April 2021 - 22:13 WIB
Nabi Zakariya alahissalam sejak lama sangat mendambakan seorang anak. Allah Taala baru mengabulkan doanya setelah beliau sepuh. Berikut kumpulan doa meminta keturunan.
Tips
Rabu, 28 Juni 2023 - 16:03 WIB
Tasbih merupakan salah satu zikir yang paling disenangi Allah SWT, sehingga dalam salah satu riwayat Rasulullah pun menganjurkan umatnya untuk membaca tasbih sebanyak 100 kali setiap hari.
Tips
Selasa, 30 Januari 2024 - 16:08 WIB
Bacaan zikir setelah salat hajat seperti yang diajarkan Rasulullah SAW mengandung pujian, pengakuan keesaan, permohonan ampunan, dan permintaan pemenuhan hajat.
Tausyiah
Senin, 12 September 2022 - 17:20 WIB
Niat sangat penting dalam melaksanakan amal ibadah. Karena itu, setiap muslim dan muslimah harus senantiasa memperbaiki niat dalam ibadahnya, yaitu ikhlas untuk Allah semata.
Tips
Minggu, 10 Oktober 2021 - 09:55 WIB
Ketika sedang diuji sakit, kita dianjurkan berzikir dan membaca doa agar Allah Subhanahu wa taala segera mengangkat dan menyembuhkan sakit kita.
Tips
Sabtu, 04 November 2023 - 11:15 WIB
Salat ghaib merupakan salah satu salat sunnah yang dilaksanakan untuk mensalatkan muslim yang meninggal di tempat yang jauh.Seperti saat ini, banyak kaum muslim yang wafat dalam peperangan antara Pallestina dan Israel.
Tips
Sabtu, 23 September 2023 - 19:45 WIB
Bacaan niat Salat Fajar ini penting dihapalkan karena banyak keutamaan dari salat sunnah di waktu fajar atau waktu sebelum subuh tersebut.
Tips
Selasa, 31 Mei 2022 - 20:16 WIB
Malam ini kita memasuki awal bulan Dzulqadah 1443 Hijriyah. Bagi yang ingin menunaikan puasa sunnah Dzulqadah besok hari, berikut bacaan niat lengkap Arab dan latinnya.
Tips
Senin, 31 Oktober 2022 - 23:19 WIB
Sholat Tasbih adalah sholat sunnah 4 rakaat yang di dalamnya terdapat bacaan Tasbih sebanyak 300 kali. Sholat ini termasuk di antara sholat sunnah yang memiliki fadhilah agung.
Hikmah
Kamis, 07 Maret 2024 - 19:01 WIB
Cara mengirim Al Fatihah untuk orang yang sudah meninggal menjadi ulasan menarik untuk disimak. Meski terkadang sering diperdebatkan, persoalan tersebut merupakan khilafiyah di kalangan para ulama.