Topik Terkait: Berkah Dan Rahmat Allah (halaman 495)
Muslimah
Sabtu, 05 Maret 2022 - 18:18 WIB
Bulan yang baik untuk menikah menurut Islam sebenarnya tidak ditentukan, karena semua bulan adalah baik asal tidak melanggar syariat. Hanya saja, ada bulan-bulan tertentu yang sangat dianjurkan dalam melaksanakan pernikahan ini.
Hikmah
Rabu, 23 Februari 2022 - 18:13 WIB
Mukjizat Nabi Daud alaihissalam merupakan salah satu bukti bahwa kebesaran Allah itu nyata. Nabi Daud adalah seorang Rasul yang diangkat sebagai raja bagi Bani Israil.
Muslimah
Jum'at, 25 Februari 2022 - 10:30 WIB
Dalam peristiwa itu Rasulullah SAW diperlihatkan tentang kekuasaan Allah serta balasan yang akan diterima oleh umatnya di akhirat nanti, termasuk kehidupan kaum wanita.
Tips
Jum'at, 25 Februari 2022 - 09:38 WIB
Malam 27 Rajab dalam kalender Islam adalah malam yang istimewa bagi umat muslim. Malam itu, disebut juga dengan peristiwa Isra Miraj, di mana pada malam tersebut Rasulullah SAW melewati malam dengan pengalaman spiritual yang luar biasa.
Muslimah
Minggu, 27 Februari 2022 - 05:14 WIB
Ketika kita menyampaikan kisah kepada anak-anak, tentunya ada makna yang ingin kita sampaikan. Misalnya tentang pentingnya menjaga amanah dan menanamkan sifat amanah kepada anak.
Tips
Senin, 28 Februari 2022 - 11:18 WIB
Rasulullah Shallallahu aliaihi wa sallam melarang umatnya untuk mencela suatu penyakit, termasuk sakit demam yang sering kali kita alami. Karena di balik rasa sakit itu selalu ada hikmah yang Allah berikan kepada hamba-hambanya.
Hikmah
Selasa, 01 Maret 2022 - 15:41 WIB
Perjalanan Isra Miraj yang dilakukan Nabi Muhammad shallallahu alaihi wasallam akhirnya sampai di Baitul Maqdis (Palestina). Beliau mengimami sholat bersama para Nabi.
Hikmah
Rabu, 02 Maret 2022 - 20:52 WIB
Keutamaan bulan Syaban perlu diketahui umat muslim. Besok Kamis malam atau Jumat (4/3/2022) kita akan memasuki Syaban, bulan ke-8 kalender Hijriyah.
Tips
Kamis, 03 Maret 2022 - 00:27 WIB
Bulan Maret 2022 bertepatan dengan masuknya bulan Syaban 1443 H. Bagi yang ingin meraih keutamaan puasa sunnah Syaban, bulan ini sangat baik untuk menghidupkan ibadah puasa.
Tausyiah
Senin, 28 Februari 2022 - 15:14 WIB
Pertanda kiamat itu banyak. Salah satunya kiamat akan terjadi jika sudah tak ada lagi seorang pun yang mengucapkan lafadz Allah atau kalimat tauhid La ilaha ilallah.
Tausyiah
Selasa, 01 Maret 2022 - 16:38 WIB
Sebentar lagi kita akan memasuki bulan Syaban bulan mulia yang dihimpit di antara bulan yang mulia pula. Bulan yang di dalamnya memiliki waktu istimewa.
Tausyiah
Selasa, 01 Maret 2022 - 19:50 WIB
Bilal bin Rabbah, seorang budak berkulit hitam dari Habsyah (sekarang Ethiopia). Beliau dibesarkan di Kota Ummul Qura (Mekkah) sebagai budak keluarga bani Abdud-Dar.
Tausyiah
Rabu, 02 Maret 2022 - 21:28 WIB
Nisfu Syaban 2022 jatuh tanggal berapa? Untuk diketahui, Nisfu Syaban artinya pertengahan bulan Syaban yang memiliki keistimewaan mulia di sisi Allah.
Tips
Jum'at, 04 Maret 2022 - 23:54 WIB
Doa ketika perang pernah dibaca Rasulullah SAW saat umat muslim diserang oleh orang-orang kafir Quraisy. Berikut lafaz doanya berikut baca latin dan artinya.
Muslimah
Senin, 07 Maret 2022 - 08:15 WIB
Orang tua cerdas dan bijak adalah orang yang senantiasa tahu apa yang diperlukan oleh anak-anaknya. Di antara hal yang diperlukan oleh anak tidak ada yang lebih penting dari keselamatannya kelak setelah kehidupan di alam dunia ini.
Tausyiah
Rabu, 23 Maret 2022 - 19:33 WIB
Dalam melaksanakan ibadah puasa, hal paling penting diperhatikan adalah niat. Berikut perbedaan cara niat menurut ulama 4 mazhab yang perlu diketahui umat muslim.
Tausyiah
Sabtu, 26 Maret 2022 - 17:25 WIB
Di dalam Al-Quran Allah SWT menyinggung tentang buah dari kedermawanan tiga sahabat Nabi Muhammad SAW, yakni Utsman bin Affan, Abdurahman bin Auf, dan ABu Bakar Ash-Shiddiq.
Tips
Rabu, 23 Maret 2022 - 15:02 WIB
Pada umumnya, istilah mencuri yang kita tahu adalah mencuri barang orang lain tanpa sepengetahuannya seperti uang, motor, mobil dan lain-lain. Lantas mengapa ada si pencuri sholat dan untuk apa dia mencurinya?
Muslimah
Rabu, 23 Maret 2022 - 17:05 WIB
Istri shalehah akan memberi andil keberhasilan seorang suami di dunia dan juga dapat menolongnya di akhirat. Bisa dikatakan bahwa peran istri dan doanya, akan menjadi jembatan emas bagi suami untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.
Tips
Rabu, 23 Maret 2022 - 17:45 WIB
Sholat sunnah Awwabin adalah sholat yang dikerjakan antara sholat Maghrib dan Isya. Keutamaan sholat ini diganjar dengan ibadah 12 tahun.