Topik Terkait: Doa Menyembelih Hewan Kurban

  • Bacaan Niat dan Doa Saat Menyembelih Hewan Kurban Iduladha
    Tausyiah
    Kamis, 29 Juni 2023 - 05:10 WIB
    Bacaan niat dan doa menyembelih hewan kurban Iduladha penting diketahui umat muslim khususnya bagi yang berkurban. Berikut bacaannya lengkap Arab dan latin.
  • Batas Waktu menyembelih Hewan Kurban pada Hari Raya Iduladha
    Tausyiah
    Rabu, 21 Juni 2023 - 23:26 WIB
    Batas waktu penyembelihan hewan kurban pada Hari Raya Iduladha perlu diketahui umat muslim. Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib dalam bukunya.
  • Doa Khusus dari Rasulullah SAW sebelum Hewan Kurban Disembelih
    Tips
    Jum'at, 08 Juli 2022 - 10:42 WIB
    Membaca doa ketika berqurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah. Selain itu, Rasulullah berdoa khusus ketika hewan kurban sudah dibaringkan dan siap untuk disembelih.
  • Doa dan Cara Menyembelih Hewan Kurban Sesuai Syariah
    Tips
    Rabu, 21 Juni 2023 - 14:40 WIB
    Waktu yang ditetapkan untuk pelaksanaan penyembelihan hewan kurban adalah sejak selesai salat Iduladha tanggal 10 Zulhijah sampai terbenam matahari pada tanggal 13 Zulhijah.
  • Hukum Sunah Shohibul Qurban Menyembelih Sendiri Hewan Kurbannya
    Hikmah
    Sabtu, 24 Juni 2023 - 20:02 WIB
    Disunahkan seorang muslim untuk bersentuhan langsung dengan hewan kurbannya (menyembelihnya sendiri). Kendati demikian, dibolehkan mewakilkan pada orang lain.
  • Bolehkah Perempuan Menyembelih Hewan Kurban?
    Tausyiah
    Sabtu, 25 Juli 2020 - 16:36 WIB
    Jumat depan 31 Juli 2020 (10 Dzulhijjah 1441 H) umat Islam di dunia akan menyembelih hewan kurban sekaligus merayakan Idul Adha. Bolehkah perempuan menyembelih kurban?
  • Syarat Ketat Bagi Panitia Idul Adha yang Mengambil Upah Kurban
    Tips
    Kamis, 07 Juli 2022 - 08:49 WIB
    Panitia boleh meminta upah dari pemilik hewan atas jasanya menangani hewan kurban. Karena panitia adalah berstatus wakil atau yang mewakili pemilik kurban.
  • Doa Saat Menggiring Hewan Kurban dan Doa Sebelum Menyembelihnya
    Tips
    Kamis, 29 Juni 2023 - 08:43 WIB
    Bagi yang berkurban, doa saat menggiring dan menyembelih hewan kurban ini penting untuk diketahui. Karena, di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah.
  • 4 Adab Menyembelih Hewan Kurban Menurut Ustaz Adi Hidayat
    Tips
    Kamis, 07 Juli 2022 - 14:15 WIB
    Ustaz Adi Hidayat menyampaikan tips adab menyembelih hewan kurban. Salah satunya adalah menghadapkan hewan kurban saat akan disembelih ke arah kiblat.
  • Lebih Utama Mana, Hewan Kurban Warna Putih Atau Hitam?
    Tausyiah
    Kamis, 23 Juli 2020 - 17:05 WIB
    Di kalangan umat Islam mungkin banyak yang bertanya seperti apa hewan kurban yang lebih utama (afdhal). Apakah yang gemuk atau harus berwarna tertentu?
  • Bacaan Menyembelih Hewan Kurban: Bismillah Allahu Akbar Minka Wa Ilaika
    Tips
    Minggu, 10 Juli 2022 - 10:57 WIB
    Muhammad Quraish Shihab mengatakan perintah menyembelih hewan kurban adalah atas nama Allah SWT. Bentuk ucapannya adalah bismillah, Allahu Akbar, Minka Wa Ilaika.
  • Doa saat Melakukan Aqiqah Anak Laki-laki dan Perempuan
    Tips
    Sabtu, 27 Mei 2023 - 12:28 WIB
    Perintah aqiqah hukumnya adalah sunnah muakkad. Apabila pada hari ke tujuh dari hari kelahiran anak belum terlaksana penyembelihan aqiqah maka boleh dilaksanakan setelah hari ke tujuh dan bahkan hukumnya itu masih tetap sunnah.
  • Mengenal Hari Kurban di Turki, Mirip Lebaran di Indonesia
    Dunia Islam
    Kamis, 29 Juni 2023 - 16:00 WIB
    Iduladha di Turki dirayakan mirip lebaran atau Idulfitri di Indonesia. Usai salat Id, mereka saling mengunjungi, bersalam-salaman, maaf lahir batin, dan makan bersama. Bedanya, sajian makan serba daging.
  • Iduladha 2023, Baznas Bazis DKI Bagikan Hewan Kurban hingga Pulau Sebira
    Dunia Islam
    Selasa, 13 Juni 2023 - 21:01 WIB
    Baznas Bazis DKI Jakarta yang merupakan lembaga nonstruktural Pemprov DKI Jakarta menyambut Iduladha 1444 Hijriah atau 2023 Masehi dengan tema Jakarta Berkurban. Baznas Bazis DKI akan melakukan pengumpulan dan pembagian hewan kurban.
  • Hukum Menyimpan Daging Kurban Lebih dari Tiga Hari
    Tausyiah
    Rabu, 14 Juli 2021 - 18:27 WIB
    DI era kini, dengan adanya alat pendingin, tak sedikit dari umat Islam yang menyimpan daging kurban sampai berhari-hari. Lalu bagaimana hukum perbuatan semacam ini?
  • Hukum Hewan Kurban Dipotong sebelum Sholat Idul Adha
    Tausyiah
    Rabu, 13 Juli 2022 - 16:33 WIB
    Hukum hewan kurban dipotong sebelum sholat Idul Adha adalah tidak sah dan dinilai sebagai sembelihan bukan kurban. Jadi tidak memiliki nilai pahala ibadah kurban.
  • Bacaan Niat Berkurban Lengkap Teks Arab, Latin dan Artinya
    Tips
    Kamis, 07 Juli 2022 - 23:52 WIB
    Niat berkurban bisa dilakukan dalam hati mulai 1 Dzulhijjah. Ketika kita sudah memiliki hewan kurban maka ketika itu juga kita berniat untuk berkurban. Berikut bacaan niatnya.
  • Dalil-Dalil yang Mewajibkan  Menyembelih Kurban Bagi yang Mampu
    Tausyiah
    Senin, 19 Juli 2021 - 19:15 WIB
    Setidaknya ada enam hadis yang dijadikan landasan ulama yang berpendapat bahwa hukum berkurban wajib bagi tiap muslim yang mampu. Abu Hanifah dan Imam Malik, termasuk yang mewajibkan.
  • Ini 3 Hewan yang Sah untuk Kurban
    Tausyiah
    Rabu, 15 Juni 2022 - 21:58 WIB
    Banyak hal yang harus diketahui umat muslim seputar ibadah kurban. Salah satunya tentang hewan yang sah untuk disembelih pada Hari Raya Idul Adha.
  • Doa Ketika Menggiring Hewan Kurban ke Tempat Sembelihan
    Tips
    Sabtu, 17 Juni 2023 - 08:40 WIB
    Membaca doa ketika berkurban adalah sesuatu yang tidak boleh dilupakan. Di antara syarat halalnya sembelihan adalah membaca basmalah.