Topik Terkait: Doa Qunut Rumi Dan Jawi (halaman 22)
Tausiyah
Rabu, 20 November 2019 - 16:44 WIB
Berikut penjelasan Ustaz Muhammad Ajib, pengajar Rumah Fiqih Indonesia (RFI) yang juga lulusan S-2 IIQ Jakarta Konsentrasi Ilmu Syariah terkait hukum Qunut Subuh dan dalil-dalilnya.
Tips
Senin, 24 Juni 2024 - 14:29 WIB
Doa agar terhindar dari haji Mardud sudah barang tentu sama dengan doa agar mendapatkan haji mabrur. Imam Al-Ghazali dalam kitab Asrarul Hajji mengajarkan salah satu doa yang perlu dibaca agar mendapat haji mabrur.
Tips
Rabu, 20 September 2023 - 15:45 WIB
Sayid Muhammad bin Alwi al-Maliki di dalam kitab Abwabul Faraj mengajarkan sebuah zikir dan doa yang selayaknya kita amalkan agar kita terhindar dari kebutaan.
Tips
Jum'at, 19 November 2021 - 15:00 WIB
Tafakur sangat penting bagi umat Islam. Bahkan para ulama salaf maupun khalaf tidak pernah absen melakukan tafakur. Hal ini karena tidak ada satupun dari para nabi Allah yang meninggalkan tafakur.
Tips
Rabu, 06 September 2023 - 12:33 WIB
Rasulullah Shalallahu alaihi wasallam telah mengajarkan kepada umatnya selalu berdoa dan zikir memohon perlindungan baik dari kejahatan setan maupun kejahatan manusia lainnya.
Hikmah
Senin, 11 Juli 2022 - 16:35 WIB
Salah satu perisiwa penting di bulan Dzulhijjah adalah Nabi Zakariya lulus dari berbagai ujian, sehingga Allah SWT mengijabah doa beliau untuk memperoleh anak yang saleh.
Tips
Jum'at, 20 September 2024 - 09:17 WIB
Doa atau berdoa di hari Jumat sangat mustajab, termasuk permohonan untuk mendapat rezeki. Karena itu tidak akan rugi bila kita mengamalkan doa tentang kecukupan rezeki halal dan kekayaan ini.
Tips
Sabtu, 01 Juni 2024 - 09:37 WIB
Ya Allah, hanya kepada-Mu aku berharap, kepada-Mu aku berdoa, maka semoga tercapai kepadaku kebaikan yang aku harapkan dan ampunilah aku dan anugerahkan kenikmatan kepadaku.
Tips
Senin, 17 Juli 2023 - 13:06 WIB
Berdoa untuk memohon kesembuhan, dan Rasulullah SAW mengajarkan doa yang dapat dibaca oleh kita yang merasakan nyeri sambil memegang bagian tertentu pada tubuhnya yang sakit tersebut.
Hikmah
Senin, 09 Maret 2020 - 17:38 WIB
Panglima perang muslim, Khalid bin Walid RA pernah mengeluhkan susah tidur malam (insomnia) kepada Rasulullah SAW. Berikut doa yang diajarkan Nabi.
Tips
Sabtu, 10 April 2021 - 15:26 WIB
Berikut Doa dari Sulthon Al-Aulia Syeikh Abdul Qodir Al-Jilani ketika menyambut bulan Ramadhan. Doa ini dinukil dari salah satu kitab beliau Al-Ghunyah li Tholibi Thoriq Al-Haq.
Tips
Selasa, 26 September 2023 - 10:00 WIB
Nabi Ibrahim bermohon agar dianugerahi hikmah. Dalam hubungannya dengan kepribadian orang yang saleh, hikmah diartikan sebagai petunjuk Tuhan dalam beramal.
Tips
Rabu, 05 Oktober 2022 - 12:24 WIB
Mendoakan orang yang sudah meninggal dunia adalah sebuah kewajiban kita sebagai umat muslim yang masih hidup. Apalagi untuk keluarga, kerabat, apalagi orang tua yang sudah wafat.
Tausyiah
Senin, 04 September 2023 - 21:57 WIB
Doa iftitah atau istiftah adalah doa pembuka dalam sholat yang dibaca pada awal rakaat pertama setelah Takbiratul Ihram. Berikut bacaan doa iftitah pendek dan panjang sesuai Sunnah Nabi.
Tips
Kamis, 01 Juni 2023 - 12:07 WIB
Doa agar selalu diberi kesehatan dan tubuh yang kuat ini, hendaknya diamalkan setiap hari. Selain tentunya, kita juga menerapkan pola hidup sehat dan memakan makanan yang bergizi.
Tips
Jum'at, 21 Juni 2024 - 16:56 WIB
Doa setelah membaca Surat Al Waqiah ini dapat diamalkan oleh setiap muslim dalam rangka memohon dijauhkan dari kemiskinan dan mendapatkan rezeki yang berkah.
Tips
Rabu, 21 Desember 2022 - 07:11 WIB
Ada beberapa cara agar kita tidak terkena penyakit Ain ini, salah satunya dengan mengamalkan doa dan zikir yang bisa dibaca secara rutin.
Tips
Rabu, 04 Januari 2023 - 23:16 WIB
Doa memohon hisab yang mudah perlu diamalkan kaum muslim dengan harapan Allah memberi kemudahan di Akhirat kelak. Doa ini tergolong pendek dan bisa dibaca setiap waktu.
Tausyiah
Minggu, 17 Januari 2021 - 07:30 WIB
Musibah yang menimpa manusia baik kematian, gempa bumi, gunung meletus, banjir, tanah longsor, tidaklah terjadi kecuali atas izin Allah Taala. Berikut doa saat terjadi bencana alam.
Tips
Jum'at, 28 April 2023 - 12:50 WIB
Doa ketika lupa membaca doa makan ini sudah diajarkan oleh Rasulullah Shallallahu alaihi wa sallam dalam hadisnya.