Topik Terkait: Doa Setelah Sholat Dhuha (halaman 3)
Muslimah
Minggu, 17 Januari 2021 - 08:13 WIB
Bagi kaum muslimah terutama para ibu rumah tangga, yang banyak waktu luang di rumah, sangat sayang jika melewatkan waktu Dhuha tanpa mengerjakan salat sunnah. Karena banyak manfaat dan keutamaan dari salat Dhuha ini.
Tips
Kamis, 21 September 2023 - 20:34 WIB
Salah satu zikir yang dianjurkan setelah salat hajat adalah berselawat, lalu membaca tasbih, tahmid, dan tahlil. Membaca selawat Nabi, sangatlah dianjurkan bagi setiap muslim demi kelancaran rezeki dan terkabulnya hajat.
Tausyiah
Jum'at, 10 Juni 2022 - 17:06 WIB
Keutamaan membaca Surat Yasin setelah sholat Maghrib diterangkan dalam banyak riwayat Hadis. Bahkan ada ulama mengatakan pahala membaca Yasin menyamai 10 kali khatam Al-Quran.
Tips
Selasa, 10 Oktober 2023 - 22:57 WIB
Setelah sholat Subuh, umat muslim dianjurkan tetap duduk di masjid berdoa dan berdzikir hingga tiba waktu syuruq (matahari terbit). Tunggu 15 menit lalu mengerjakan sholat Syuruq 2 rakaat.
Tausyiah
Selasa, 06 Juni 2023 - 07:05 WIB
Menurut pandangan Maulana Syaikh Muhammad Arsyad Al-Banjari dalam Kitabnya Sabilal Muhtadin, sholat yang terafdhal sesudah sholat tarawih adalah sholat Dhuha
Tips
Selasa, 10 Mei 2022 - 15:31 WIB
Sholat Witir dan sholat Tahajud adalah dua ibadah yang dianjurkan dalam Islam. Keduanya, baik Witir maupun Tahajud, dilaksanakan pada malam hari.
Tausyiah
Sabtu, 09 September 2023 - 17:30 WIB
Doa menjelang sholat Subuh dan menyambut pagi ini dapat diamalkan agar rezeki lancar dan dilindungi dari kesempitan dunia. Berikut bacaan doanya.
Tips
Selasa, 24 Oktober 2023 - 17:50 WIB
Wirid setelah salat maghrib menjadi salah satu amalan yang dianjurkan oleh Rasulullah SAW. Wirid adalah zikir atau bacaan yang diucapkan secara berulang-ulang untuk mengingat Allah SWT.
Tips
Sabtu, 20 Juli 2024 - 14:26 WIB
Doa-doa pendek ini dianjurkan dibaca setelah menunaikan salat, terutama salat fardhu. Berdoa setelah salat juga termasuk amalan yang dianjurkan Nabi shallallahu alaihi wasallam.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 18:46 WIB
Ada doa-doa khusus saat berwudu, yakni ketika membasuh anggota tubuh saat wudu dilakukan. Doa-doa ini terdapat dalam hadis shahih Bukhari dan Muslim
Tips
Jum'at, 15 Juli 2022 - 16:56 WIB
Doa dan dzikir setelah sholat dhuha merupakan amalan yang tidak bisa dilepaskan setelah melaksanakan sholat sunnah Dhuha. Seperti diketahui sholat Dhuha sendiri memiliki keutamaan luar biasa.
Tips
Senin, 18 September 2023 - 16:45 WIB
Ada banyak variasi di kalangan para ulama mengenai doa setelah melaksanakan salat Hajat. Salah satunya yang diajarkan Syaikh Abdul Qadir Al-Jilani.
Tips
Kamis, 10 Oktober 2024 - 12:29 WIB
Seorang muslim hendaknya memperhatikan adab-adab ketika makan, salah satunya mengawalinya dengan berdoa kemudian menutupnya dengan pujian syukur dan doa.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 17:50 WIB
Tiga amalan zikir ini bisa diamalkan setiap muslim setelah selesai salat. Walaupun berzikir bisa dilakukan kapan saja, namun mengamalkannya setelah selesai salat memiliki keutamaan sendiri.
Tips
Jum'at, 17 Juni 2022 - 17:34 WIB
Bacaan doa setelah tasyahud akhir sebelum salam berikut ini adalah menurut Syekh Zainuddin Al-Malibari. Doa ini adalah doa yang matsur dari Nabi SAW.
Tips
Rabu, 16 Agustus 2023 - 19:04 WIB
Ketika hendak tidur, kita diperintahkan berdoa, selain mohon perlindungan dari gangguan setan, doa ini untuk menghindarkan terutama mimpi buruk tersebut.
Tips
Rabu, 29 Desember 2021 - 21:55 WIB
Tahajud adalah ibadah qiyamullail yang dilakukan secara khusus setelah tidur. Berikut doa setelah selesai sholat Tahajud lengkat tulisan Arab dan artinya.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 17:12 WIB
Doa antara azan dan iqamah bisa merujuk pada kitab Rislatul Muwanah wal Mudhharah wal Muwzarah karya Sayyid Abdullah bin Alawi al-Haddad sebagai berikut:
Tips
Sabtu, 27 Mei 2023 - 14:09 WIB
Niat ketika wudu merupakan salah satu rukun yang wajib dipenuhi seorang muslim. Setiap hendak beribadah, kita diharuskan memulainya dengan niat.
Tausyiah
Minggu, 01 Mei 2022 - 19:36 WIB
Dalam sholat idul fitri tidak ada azan dan iqamah. Juga tanpa shalat qabliyah dan bakdiyah. Sejak malam Id takbir sudah dikumandangkan berulang-ulang, semua bersuka cita menyambut datangnya hari raya Idul Fitri.