Topik Terkait: Istri Durhaka (halaman 7)
Tausyiah
Selasa, 21 September 2021 - 22:00 WIB
Ada satu kisah yang dapat kita jadikan pelajaran berharga yaitu kisah istri Nabi Luth yang mendapat azab dari Allah. Kisah ini diabadikan dalam Al-Quran.
Muslimah
Selasa, 01 Februari 2022 - 15:22 WIB
Para istri Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam menjadi potret yang patut dicontoh baik sebagai seorang muslimah ataupun kedudukannya sebagai seorang istri.
Muslimah
Kamis, 09 Mei 2024 - 07:35 WIB
Tanpa ada izin suami, amalan atau kebiasaan baik yang dilakukan seorang istri bisa menjadi dosa. Kok bisa? Amalan apa saja yang menyebabkan menjadi dosa ini?
Tausyiah
Sabtu, 28 Mei 2022 - 18:58 WIB
Imam al-Ghazali memberi resep tentang sifat-sifat yang mesti dicari dalam diri seorang calon istri. Dia menyebut yang pertama dan paling penting di antaranya, adalah kesucian akhlak.
Muslimah
Sabtu, 11 Februari 2023 - 08:21 WIB
Doa istri teraniaya salah satu doa yang mustajab dan langsung dikabulkan Allah. Karena itu, para suami wajib memperlakukan istrinya dengan baik dan kasih sayang.
Hikmah
Rabu, 15 April 2020 - 11:51 WIB
Istri Nabi Luth justru membantu orang-orang yang berbuat kerusakan. Lantaran itu, ia harus menerima akibatnya. Nabi Luth sendiri tak bisa menolongnya.
Hikmah
Minggu, 28 Agustus 2022 - 15:22 WIB
Istri-istri Nabi Muhammad SAW adalah ibu bagi orang-orang beriman. Itu sebabnya, setelah Rasulullah SAW wafat, istri-istri beliau tidak boleh menikah lagi.
Muslimah
Selasa, 04 Januari 2022 - 13:23 WIB
Dalam kehidupan rumah tangga, tidak jarang para suami melakukan tindakan yang menyimpang dari ketentuan Allah Subhanahu wa taala dan telah melanggar hak-hak isterinya
Muslimah
Rabu, 02 Agustus 2023 - 11:12 WIB
Doa agar selalu cantik di mata suami menjadi amalan yang dianjurkan bagi seorang istri. Meskipun tidak ada doa khusus untuk hal itu, namun ada beberapa doa agar terlihat cantik dan bercahaya seperti wajah bidadari yang bisa dibaca dan amalkan.
Hikmah
Senin, 18 Juli 2022 - 16:07 WIB
Kisah Nabi Muhammad tidur di depan pintu rumah karena pulang kemalaman adalah kisah teladan yang patut menjadi pelajaran bagi para suami. Rasulullah SAW tak ingin menjadi beban orang lain.
Muslimah
Jum'at, 11 Februari 2022 - 16:03 WIB
Dalam Islam, hukum seorang istri mendiamkan suami sebenarnya diperbolehkan, dengan catatan jika tujuannya untuk menghindari pertengkaran yang sia-sia. Kenapa demikian?
Hikmah
Selasa, 07 Mei 2024 - 14:10 WIB
Percikan konflik dalam rumah tangga seringkali berakar dari diabaikannya hak-hak istri atau suami oleh pasangan mereka. Ada hak-hak yang tidak ditunaikan, salah satunya adalah soal hak-hak istri tersebut.
Muslimah
Rabu, 26 Agustus 2020 - 14:51 WIB
Sosok istri yang taat kepada Allah juga akan mampu menyejukkan mata dan jiwa sang suami. Istri saleha ikut memberi andil keberhasilan suami di di dunia dan akhirat. Doanya, bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan
Tips
Jum'at, 04 November 2022 - 15:46 WIB
Setiap anak harus berbhakti dan menunjukkan adab yang baik kepada orang tuanya. Sebaliknya, orang tua juga dituntut untuk bersikap yang baik terhadap anaknya. Hal itu merupakan salah satu adab terbaik orang tua kepada anak-anaknya.
Hikmah
Selasa, 25 Juli 2023 - 09:54 WIB
Rasulullah menikahi beberapa wanita adalah bukan untuk bersenang-senang namun beliau justru memiliki konsokuensi taklif (kewajiban) yang lebih besar dan beban yang lebih berat. Wanta-wanita yang dinikahi oleh Rasulullah SAW adalah petunjuk dan pilihan Allah Taala.
Muslimah
Selasa, 16 Mei 2023 - 12:33 WIB
Amalan sunah seorang istri kepada suami sangat ditekankan dalam Islam. Karena hal itu menjadi salah satu sumber kebahagian dalam rumah tangga.
Muslimah
Minggu, 21 Juni 2020 - 10:21 WIB
Siapakah Shafura atau Shafuriyya ini? Dialah istri nabi mulia Musa Alaihissalam, perempuan saleha yang disifati Allah sebagai muslimah yang pemalu dan santun.
Muslimah
Rabu, 02 November 2022 - 10:18 WIB
Bagi muslimah yang sudah menyandang gelar seorang istri, ada peringatan tentang amalan baik yang berpahala namun bisa menjadi dosa besar untuknya. Kenapa demikian? Karena amalan berpahala yang sifatnya sunnah, tidak boleh dilaksanakan tanpa seizin atau tanpa mendapat izin dari suaminya.
Tausyiah
Kamis, 09 September 2021 - 09:07 WIB
Masturbasi atau onani pada dasarnya haram. Namun, dalam keadaan tertentu dibolehkan, Bagaimana hukum onani yang dilakukan istri kepada suaminya atau sebaliknya?
Hikmah
Kamis, 27 Agustus 2020 - 06:10 WIB
Jiwa, bagai kesatria yang setia, terus mengendarai kudanya, tetapi senantiasa anjing itu kawannya kesatria itu mungkin lari di atas kudanya, tetapi si anjing mengikuti.