Topik Terkait: Istri Tendang Suami (halaman 29)
Hikmah
Sabtu, 22 Oktober 2022 - 15:02 WIB
Rasulullah SAW tidaklah mengetahui perkara gaib kecuali yang telah dikabarkan oleh Allah SWT kepada beliau. Berikut 2 peristiwa sebagai bukti bahwa Rasulullah SAW tidak menguasai ilmu gaib.
Tausiyah
Senin, 27 Januari 2020 - 17:50 WIB
Ulama besar asal Banten yang wafat di Makkah, Syeikh Muhammad bin Umar bin Nawawi Al-Bantani (wafat 1316 H) menjelaskan bagaimana hak dan kewajiban para suami dan istri.
Hikmah
Selasa, 31 Oktober 2023 - 18:24 WIB
Benarkan nikah misyar bisa menjadi solusi bagi perawan tua yang kaya raya dan tidak butuh biaya dari suami. Juga solusi bagi lelaki miskin yang tak kuat membayar mahar untuk calon istrinya?
Muslimah
Rabu, 14 Desember 2022 - 14:58 WIB
Memiliki pasangan yang berakhlak mulia menjadi dambaan semua keluarga. Suami dan istri bisa mengingatkan pasangan yang khilaf dengan saling memberi nasehat.
Tips
Kamis, 08 Juni 2023 - 10:47 WIB
Doa untuk keluarga tercinta baik itu suami, istri dan anak perlu diamalkan setiap hari. Terutama diamalkan oleh para istri agar keluarganya mendapat curahan rahmat dari Allah.
Muslimah
Minggu, 23 Agustus 2020 - 12:44 WIB
Rasulullah menyatakan bahwa perempuan itu bagaikan gelas kaca. Jika gelas kaca itu jatuh dan pecah, hampir mustahil bisa diperbaiki dan dikembalikan seperti semula.
Hikmah
Rabu, 06 September 2023 - 14:20 WIB
Sayyidah Aisyah ra disebut ummul mukminin (ibunda kaum mukminin) karena semua istri Rasulullah SAW adalah ibunda kaum mukminin sebagai penghormatan dan pemuliaan. Selain itu, beliau juga dipanggil Ummu Abdillah.
Tips
Selasa, 08 Agustus 2023 - 19:39 WIB
Ayat ini menerangkan hukum agar seorang istri terhindar dari hukuman akibat tuduhan suaminya, maka ia harus mengajukan kesaksian mengangkat sumpah pula demi Allah empat kali.
Hikmah
Sabtu, 29 Januari 2022 - 09:36 WIB
Nabi Shaleh AS sudah berdakwah selama 70 tahun kepada kaum Tsamud namun hasilnya amat minim. Lalu Allah memandulkan istri mereka. Kaum Tsamud pun marah besar.
Muslimah
Selasa, 19 Desember 2023 - 12:55 WIB
Dalam kitab hadis akhir zaman banyak disebutkan akan ada para pengikut dajjal, yang salah satunya ada dari kelompok wanita yang menjadi salah satu pengikut terbanyak dajjal.
Tausyiah
Minggu, 24 September 2023 - 13:13 WIB
Islam datang untuk mengumumkan batalnya kerahiban dan melarang hidup lajang. Islam mengajarkan kepada kita bahwa pernikahan adalah salah satu dari tanda-tanda kekuasaan Allah dalam kehidupan ini.
Tausyiah
Senin, 09 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Sistem poligami yang diatur dalam Islam adalah sistem yang bermoral dan manusiawi. Manusiawi, karena Islam tidak memperbolehkan bagi laki-laki untuk berhubungan dengan wanita yang ia sukai di luar pernikahan.
Tausyiah
Selasa, 20 Agustus 2024 - 18:16 WIB
Quraish Shihab mengatakan memahami pesan ayat ini, mengundang kita untuk menggarisbawahi terlebih dahulu dua butir prinsip yang melandasi hak dan kewajiban suami-istri.
Hikmah
Selasa, 16 Maret 2021 - 17:28 WIB
Mughirah bin Syubah membatalkan pernikahannya karena ada seorang pemuda yang mengabarkan bahwa dirinya melihat calon istrinya itu pernah dicium lelaki.
Hikmah
Minggu, 14 Maret 2021 - 14:34 WIB
Pengorbanan dan cinta yang diajarkan Sayyidah Khadijah radhiyallahu anha kepada Rasulullah shallallahu alaihi wasallam layak kita jadikan pelajaran berharga.
Muslimah
Kamis, 08 Desember 2022 - 17:50 WIB
Aisyah Radhiyallahuanha banyak menceritakan tentang perawakan dan perangai ayahnya Abu Bakar as-Shiddiq, serta perjuangan beliau saat menemani dakwah Rasulullah Shallalahu Alaihi wa Salam.
Muslimah
Jum'at, 17 Desember 2021 - 06:49 WIB
Doa agar selalu terlihat cantik di mata suami menjadi amalan yang dianjurkan bagi seorang istri. Meskipun tidak ada doa khusus untuk hal itu, namun ada beberapa doa agar terlihat cantik dan bercahaya seperti wajah bidadari yang bisa dibaca.
Muslimah
Minggu, 26 Juli 2020 - 18:51 WIB
Impian menjadi istri penguasa, pejabat atau istri pengusaha tentu sangat didambakan oleh sebagian kaum perempuan saat ini. Selain karena status sosial, kehidupan mewah dan serba kecukupan adalah gambaran fasilitas yang akan didapatkannya.
Muslimah
Rabu, 05 Agustus 2020 - 20:27 WIB
Ajaran Islam telah menetapkan syariat yang mengandung berbagai macam mutiara hikmah, pengarahan dan solusi bagi berbagai macam permasalahan dalam pernikahan dan rumah tangga.
Muslimah
Selasa, 10 Oktober 2023 - 19:34 WIB
Shafiyah binti Huyay merupakan salah satu istri Nabi Muhammad Shallallahu alaihi wa sallam yang memiliki kisahnya tersendiri lantaran berasal dari kaum Yahudi.