Topik Terkait: Kisah Nabi Ismail (halaman 2)

  • Kisah Malaikat Bertamu ke Rumah Nabi Ibrahim, Tidak Makan dan Minum
    Hikmah
    Selasa, 15 Februari 2022 - 16:36 WIB
    Malaikat tak berjenis kelamin, maknanya bukan lelaki atau pun perempuan. Lalu, apakah makhluk gaib ini makan dan minum, layaknya manusia dan binatang?
  • Ini Mengapa Keturunan Nabi Ismail sempat Menyembah Batu
    Hikmah
    Kamis, 30 November 2023 - 10:41 WIB
    Pada saat meninggalkan Makkah, keturunan Nabi Ismail itu masing-masing membawa batu. Batu-batu dari Tanah Haram tersebut mereka agungkan untuk meluapkan kerinduan terhadap Makkah.
  • Kisah Nabi Zakariya Mendambakan Anak Saleh, Allah Karuniakan Nabi Yahya
    Hikmah
    Kamis, 27 Agustus 2020 - 17:31 WIB
    Nabi Zakariya alaihissalam merupakan keturunan Nabi Sulaiman alaihisalam. Periode kenabian Zakariya sangat dekat dengat dengan Nabi Isa alaihissalam.
  • Perbedaan Kisah Nabi Muhammad dengan Nabi Musa Ketika Bertemu Allah SWT
    Hikmah
    Jum'at, 15 Desember 2023 - 08:13 WIB
    Kisah Nabi Muhammad bertemu dengan Allah SWT wajib diimani oleh kita semua sebagai umat Islam. Meskipun ada sebuah peristiwa yang berbeda dengan kisah Nabi Musa ketika bertemu dengan Allah SWT.
  • Kisah Nabi Ismail dan Mukjizatnya yang Membuat Takjub
    Hikmah
    Selasa, 05 September 2023 - 21:59 WIB
    Mukjizat Nabi Ismail dan kisahnya menarik untuk diketahui umat muslim. Selain menambah pengetahuan, juga dapat menambah keimanan kita kepada para Nabi dan Rasul.
  • 7 Kisah yang Menyebabkan Nabi Muhammad Meneteskan Air Mata
    Hikmah
    Rabu, 07 Oktober 2020 - 16:09 WIB
    Sebagai manusia, Nabi Muhammad pun pernah mengalami rasa duka, sedih dan menangis. Berikut beberapa kisah beliau yang membuatnya meneteskan air mata.
  • Kisah Nabi Nuh: Nama Asli Abdul Ghaffar, Sering Menangis Setelah Menghina Anjing
    Hikmah
    Jum'at, 11 Maret 2022 - 17:14 WIB
    Namanya adalah Abdul Ghaffar atau Yasykur bin Lamik bin Matusyilakh bin Idris as. Dia diberi nama Nuh sebab dia sering menangis setelah menghina seekor anjing.
  • Kisah Nabi Musa dan Orang Fasik yang Dicintai Allah
    Hikmah
    Rabu, 04 Desember 2019 - 05:15 WIB
    Dalam Kitab Al-Mawaizh Al-Usfuriyah berisi nasihat-nasihat ringan, Syeikh Muhammad bin Abu Bakar Ushfury mengulas sebuah kisah seorang fasik yang mendapat rahmat dan ampunan Allah Taala.
  • Taurat Menyebut Tuhan Israel Memilih Bangsa, Begini Tanggapan Imam Chirri
    Hikmah
    Jum'at, 29 Desember 2023 - 12:58 WIB
    Taurat (Old Testament) berulang-ulang mengatakan Tuhannya Israelites memilih bangsa. Ini menunjukkan bahwa Israelites yang diutamakan dari berita-berita yang sangat baik itu.
  • Fenomenalnya Nabi Musa, Salah Satunya Perjumpaan dengan Nabi Khidir
    Hikmah
    Kamis, 02 November 2023 - 11:10 WIB
    Peristiwa perjumpaan antara Nabi Musa dan Nabi Khidir, kata Khatib, menjadi sangat fenomenal karena keduanya dinilai mewakili dua kutub: ilmu zahir dan ilmu batin.
  • Kematian, Hanya Nabi Ibrahim dan Nabi Musa yang Bisa Menawar
    Tausyiah
    Sabtu, 09 Mei 2020 - 04:05 WIB
    Tiap insan sudah pasti akan mati. Hanya saja, Nabi Ibrahim dan Nabi Musa bisa menawar kematiannya. Berikut kisah sebagian para Nabi menjelang sakaratul maut.
  • Kisah Nabi Musa dan Nenek Tua Bani Israil Penghuni Surga
    Hikmah
    Jum'at, 06 Desember 2019 - 09:30 WIB
    Berikut kisah Nabi Musa alaihissalam (AS) dan seorang nenek tua dari Bani Israil yang permintaannya dikabulkan Allah Taala.
  • Tuhan-Tuhan Bani Israel dan Misi Tauhid Nabi Musa
    Hikmah
    Kamis, 04 Juni 2020 - 14:19 WIB
    Berikut kisah Nabi Musa saat bersama saudaranya, Nabi Harun ditugaskan Allah menghadapi Raja Firaun. Tuhan apa sebenarnya yang disembah Bani Israel ketika itu?
  • Kisah Nabi Luth dan Kaum Sodom yang Ditenggelamkan di Laut Mati
    Hikmah
    Sabtu, 04 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Kajian Syeikh Ahmad Al-Mishri (Ulama dari Mesir) di Kompleks Migas 41 Srengseng, Jakarta Barat kemarin mengulas kisah Nabi Luth Alaihis Salam (AS).
  • Kisah Hewan yang Memberi Isyarat di Zaman Para Nabi
    Hikmah
    Selasa, 09 Maret 2021 - 13:41 WIB
    Kisah hewan memberi isyarat di zaman para Nabi merupakan salah satu tanda kebesaran Allah Azza wa Jalla. Hewan-hewan ini memainkan perannya atas izin pencipta-Nya.
  • Kisah Kaum Nabi Luth Dipukul Malaikat Jibril Hingga Buta
    Hikmah
    Kamis, 07 September 2023 - 22:05 WIB
    Perbuatan kaum Nabi Luth yang melampaui batas membuat murka Malaikat Jibril yang datang menyamar sebagai tamu. Kisah ini diabadikan Allah dalam Al-Quran.
  • Kisah Jendela Depan Makam Nabi SAW yang Tak Pernah Ditutup Selama 14 Abad
    Dunia Islam
    Jum'at, 21 Juli 2023 - 10:22 WIB
    Bagi jemaah haji maupun umrah yang berziarah ke makam Nabi Muhammad SAW ataupun ke Raudhah mungkin pernah melihat ada jendela yang menghadap ke makam Rasulullah.
  • Doa Nabi Ayyub Ketika Ditimpa Penyakit
    Hikmah
    Sabtu, 02 Juni 2018 - 17:30 WIB
    Ayyub alaihissalam (AS) adalah seorang nabi mulia yang nasabnya sampai kepada Nabi Ibrahim AS. Kesabarannya patut diteladani meskipun diuji dengan kehilangan seluruh harta, keluarga dan serangan penyakit.
  • Kisah Nabi Musa Sakit Gigi dan Dahsyatnya Kekuasaan Allah
    Hikmah
    Minggu, 08 Oktober 2023 - 05:10 WIB
    Kisah Nabi Musa alaihissalam menderita sakit gigi termasuk di antara tanda-tanda kebesaran Allah yang patut kita renungi. Simak kisahnya berikut ini.
  • Kisah Nabi Ishaq dan Nabi Yaqub yang Menakjubkan
    Hikmah
    Jum'at, 17 Januari 2020 - 21:50 WIB
    Syeikh Ahmad Al-Mishri (ulama asal Mesir yang menetap di Jakarta) mengulas kisah dua Nabi yang merupakan anak keturunan Nabi Ibrahim alaihis salam (AS).