Topik Terkait: Kisah Para Nabi (halaman 3)

  • 12 Nabi yang Diutus...
    Dunia Islam
    Jum'at, 23 Desember 2022 - 13:21 WIB
    Ada 12 nabi yang diutus untuk kaum Bani Israil. Mereka diutus Allah Subhanahu wa taala dengan tujuan berdakwah dan menyeru manusia kembali ke jalan yang lurus.
  • Kisah Abdullah bin Abbas:...
    Hikmah
    Kamis, 26 Desember 2024 - 18:44 WIB
    Suatu hari Rasulullah menariknya ke dekatnya selagi ia masih kecil itu dan menepuk-nepuk bahunya serta mendoakannya: Ya Allah, berilah ia ilmu Agama yang mendalam dan ajarkanlah kepadanya tawil.
  • Kisah Allah Taala Mengangkat...
    Hikmah
    Rabu, 19 Juli 2023 - 09:05 WIB
    Allah SWT mengangkat Nabi Idris ke langit pada 10 Muharam dan mewafatkannya di sana. Ibnu Katsir dalam Qashash Al-Anbiya menyebut Nabi Muhammad saat Mikraj bertemu Nabi Idris di langit keempat.
  • Gaya Bicara Nabi Menurut...
    Hikmah
    Rabu, 30 Mei 2018 - 15:50 WIB
    Bagaimana sifat dan struktur bicara Nabi Muhammad SAW ketika berbicara, berpidato dan membaca Alquran, semuanya diketahui melalui penuturan para sahabat.
  • Alqomah, Anak Durhaka...
    Hikmah
    Rabu, 24 Maret 2021 - 19:26 WIB
    Kisah ini sangat masyhur dan laris, dipasarkan oleh para khatib di mimbar-mimbar, dan masyhur disampaikan di sekolah-sekolah terutama dalam buku-buku kurikulum.
  • Kisah Wafatnya Nabi...
    Hikmah
    Kamis, 03 Maret 2022 - 16:21 WIB
    Seorang lelaki meminta dirinya dijauhkan dari Izrail. Kemudian Nabi Sulaiman memerintahkan angin untuk menghantarkanya sampai ke ujung negeri India dalam waktu sekejap saja.
  • Kisah Nabi Ibrahim Mengunjungi...
    Hikmah
    Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:20 WIB
    Pada salah satu perjalanannya, ia sampai di Makkah dan mendapatkan bahwa putranya tidak ada di rumah. Waktu itu, Ismail telah tumbuh menjadi lelaki dewasa dan telah kawin.
  • Kisah Nabi Ayyub dan...
    Hikmah
    Selasa, 29 Mei 2018 - 16:07 WIB
    Dalam Kitab Uqudulijain (etika rumah tangga) karya Syekh Muhammad bin Umar An-Nawawi diceritakan kisah Nabi Ayyub &lsquoalaihisslam (AS) yang sarat hikmah dan pelajaran.
  • Kisah Nabi Daud Disindir...
    Hikmah
    Selasa, 16 Mei 2023 - 15:53 WIB
    Nabi Daud melihat seekor ulat merah sedang berjalan di atas tanah. Kemudian, beliau berkata kepada dirinya, apa yang sebenarnya diinginkan oleh Allah menciptakan makhluk semacam ini?
  • Peristiwa Muharam: Kisah...
    Hikmah
    Minggu, 23 Juli 2023 - 19:26 WIB
    Pada 10 Muharam, Allah SWT memberi kesembuhan kepada Nabi Ayyub setelah selama 18 sakit parah. Ini adalah buah sikap Nabi Ayyub yang sabar dan tawakkal.
  • Kisah Nabi Musa Menemukan...
    Hikmah
    Rabu, 16 Februari 2022 - 21:12 WIB
    Kisah Nabi Musa alaihissalam menemukan jodoh bisa jadi motivasi bagi yang sedang mencari pasangan hidup. Berikut kisahnya dan doa yang dipanjatkan Beliau.
  • Peristiwa Muharam: Kisah...
    Hikmah
    Sabtu, 22 Juli 2023 - 09:17 WIB
    Diriwayatkan tobat Nabi Daud ini terkait kesalahannya mencintai istri seorang petani. Allah menerima tobat Nabi Daud pada bulan Muharram, tepatnya 10 Muharram.
  • Kisah Nabi Ibrahim Berbohong...
    Hikmah
    Jum'at, 27 Oktober 2023 - 17:10 WIB
    Ibrahim tidak pernah berkata dusta, kecuali tiga kali. Dua di antaranya terkait Dzat Allah: kata-kata Ibrahim, Sesungguhnya, aku sakit. dan kata-kata Ibrahim, Sebenarnya (patung) besar itu yang melakukannya.
  • Kisah Nabi Musa Tak...
    Hikmah
    Rabu, 03 Mei 2023 - 06:30 WIB
    Salah satu kisah Nabi Musa yang fenomenal yaitu ketika beliau tak sengaja membunuh orang Mesir dan kemudian menikah dengan putri Nabi Syuaib dalam masa pelariannya.
  • Kisah Nabi Luth dan...
    Hikmah
    Sabtu, 04 Januari 2020 - 05:15 WIB
    Kajian Syeikh Ahmad Al-Mishri (Ulama dari Mesir) di Kompleks Migas 41 Srengseng, Jakarta Barat kemarin mengulas kisah Nabi Luth Alaihis Salam (AS).
  • Kisah Nabi Ilyas dan...
    Hikmah
    Sabtu, 19 Maret 2022 - 15:50 WIB
    Kisah pertemuan Nabi Ilyas dan Ilyasa terjadi tatkala Nabi Ilyas menjadi buruan Raja Israil. Kala itu, Ilyasa masih muda dan menderita sakit. Nabi Ilyas berdoa untuk kesembuhan Ilyasa.
  • Doa-doa Para Nabi untuk...
    Tips
    Jum'at, 02 Juni 2023 - 11:26 WIB
    Para orang tua yang beriman akan terus menerus dan mengulang-ulang untuk senantiasa mendoakan kebaikan untuk anak-anaknya. Ada doa para nabi yang bisa diamalkan para orang tua untuk anak-anaknya ini.
  • Dua Kisah Sahabat Nabi...
    Tausyiah
    Jum'at, 06 Mei 2022 - 14:21 WIB
    Setidaknya ada kisah tentang sahabat Nabi SAW yang rutin membaca surat Al-Ikhlas dalam sholatnya. Kisah pertama diriwayatkan oleh Imam al-Bukhari dalam kitab Sahih al-Bukhari.
  • Munculnya Penyembah...
    Hikmah
    Kamis, 07 Juli 2022 - 16:37 WIB
    Pada tanggal 8 Zulhijah adalah hari bersejarah. Pada hari itu Allah Taala memerintahkan Nabi Ibrahim untuk membangun Kakbah. Ini adalah rumah ibadah pertama kali di dunia.
  • Kisah Terkabulnya Doa...
    Hikmah
    Senin, 11 Juli 2022 - 16:35 WIB
    Salah satu perisiwa penting di bulan Dzulhijjah adalah Nabi Zakariya lulus dari berbagai ujian, sehingga Allah SWT mengijabah doa beliau untuk memperoleh anak yang saleh.