Topik Terkait: Kisah Sejarah Di Bulan Dzulhijjah (halaman 495)
Tips
Minggu, 19 Juni 2022 - 15:35 WIB
Banyak ayat-ayat dalam Al-Quran yang menunjukkan bahwa kaum muslimin harus bertaubat dan beristighfar jika ia telah meninggalkan kewajibannya kepada Allah Subhanahu wa taala. Sebenarnya apa hakikat taubat dan istighfar ini?
Tausyiah
Minggu, 19 Juni 2022 - 17:50 WIB
Tuntulah ilmu sekalipun di negeri China. Begitu kalimat yang disebut banyak dai sebagai hadis. Para ulama ahli hadis justru menyebut kalimat tersebut bukan hadis.
Tausyiah
Minggu, 19 Juni 2022 - 18:26 WIB
Mengapa Tak Ada Ayat dalam Al-Qur'an yang Membicarakan Wujud Tuhan? Begini Penjelasan Quraish Shihab
Syaikh Abdul Halim Mahmud mengatakan jangankan Al-Quran, Kitab Taurat, dan Injil dalam bentuknya yang sekarang pun (Perjanjian Lama dan Baru) tidak menguraikan tentang wujud Tuhan.
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 00:00 WIB
Setiap muslim tentu ingin menunaikan ibadah Haji. Bagi yang ingin dipermudah melaksanakan rukun Islam kelima itu, ada baiknya mengamalkan doa Nabi Ibrahim berikut.
Tips
Senin, 20 Juni 2022 - 09:17 WIB
Banyak amalan ringan yang mudah kita lakukan dalam aktivitas sehari-hari, ternyata memiliki pahala luar biasa dan berlimpah. Kabar gembira tersebut, akan banyak dijumpai dalam kitab-kitab bertemakan fadhail amal.
Muslimah
Senin, 20 Juni 2022 - 13:37 WIB
Menunaikan ibadah haji bagi yang telah mampu pasti diinginkan hampir setiap umat muslim, tak terkecuali kaum muslimah. Namun terkadang kita dapati beberapa perempuan pergi haji meski tanpa disertai mahram.
Tausyiah
Senin, 20 Juni 2022 - 15:02 WIB
Dalam kitab Majalis Syahri Ramadhan, Syaikh Muhammad bin Shalih Utsaimin mengatakan, Taubat yang diperintahkan Allah Azza wa Jalla adalah taubat nasuha (yang tulus) yang mencakup lima syarat.
Tausyiah
Selasa, 21 Juni 2022 - 13:03 WIB
Nabi Ibrahim berbeda dengan nabi-nabi sebelumnya tatkala memaparkan tauhid kepada umatnya. Nabi-nabi sebelumnya berkata, Sembahlah Allah, kalian tidak memiliki Tuhan selain-Nya.
Tausyiah
Selasa, 21 Juni 2022 - 15:07 WIB
Mana lebih baik atau lebih afdhol berkurban dengan hewan jantan atau betina? Berikut jawaban Mazhab Syafii dinukil dari Kitab Al-Majmu Syarh Al-Muhadzdzab
Tips
Jum'at, 01 Mei 2020 - 03:15 WIB
Para nabi dan orang orang beriman terdahulu menjalankan puasa sebagaimana bentuk model puasa yang dikenal hingga hari ini sebagai puasa Adam, puasa Nuh, puasa Daud, dll.
Tausyiah
Jum'at, 01 Mei 2020 - 17:00 WIB
Indonesia memiliki karakter unik yang tidak dimiliki negara berpenduduk muslim lainnya. Salah satunya memaknai istilah imsak yang bergeser dari makna sebenarnya.
Tips
Sabtu, 02 Mei 2020 - 03:30 WIB
Salah satu penyebab hilangnya keberkahan Ramadhan adalah karena aktivitas tidur yang terlalu banyak. Adabnya kaum shalihin adalah sedikit tidur apalagi saat di bulan Ramadhan.
Tausyiah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 09:25 WIB
Larangan beribadah di masjid dan tempat ibadah lain dalam kondisi pandemi Covid-19 semata untuk menjaga keselamatan jiwa, dirinya sendiri maupun orang lain.
Tausyiah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 17:29 WIB
Malam seribu bulan atau Lailatul Qadar insya Allah jatuh hari Rabu, 20 Mei 2020 atau malam ke-27 Ramadhan. Ini jika mengacu hitungan Imam Al-Ghazali.
Hikmah
Sabtu, 02 Mei 2020 - 21:05 WIB
Indonesia kembali kehilangan sosok ulama kharismatik asal Tegal Jawa Tengah, Al-Habib Abdullah bin Muhammad bin Hadun bin Umar Al-Athos pada Sabtu 2 Mei 2020 bertepatan 9 Ramadhan 1441 Hijriyah.
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 04:15 WIB
Wanita yang hamil atau menyusui dan mampu berpuasa, lalu ia tidak berpuasa karena khawatir terhadap kesehatan anaknya, ia berkewajiban mengqadha dan membayar fidyah.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 14:00 WIB
Dai yang juga Penggagas Jurus Sehat Rasulullah (JRS) Ustaz Dokter (dr) Zaidul Akbar mengemukakan fadhillah (keutamaan) menahan lapar. Para ulama terdahulu memilih lapar daripada kenyang.
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 07:30 WIB
Setiap orang pasti menginginkan kemudahan dalam semua urusannya. Namun, sedikit orang yang memahami hakikat ujian sebagaimana dijelaskan dalam Al-Quran yang mulia.
Tips
Minggu, 03 Mei 2020 - 16:22 WIB
Ulama Syafiiyyah dan Hanabilah sepakat bahwa yang disunnahkan dibaca pada dua rakaat awal salat witir adalah Surat al-Ala (rakaat pertama) dan al-Kafirun (rakaat kedua).
Tausyiah
Minggu, 03 Mei 2020 - 15:24 WIB
Jangan kaget kalau Gus Mus mengucapkan bela sungkawa kepada mereka yang dapat jabatan. Ia mengaku heran jika ada pejabat negara yang bersyukur atas amanat yang diembannya.