Topik Terkait: Munculnya Dajjal (halaman 3)
Tausyiah
Kamis, 01 Oktober 2020 - 14:18 WIB
Berdasarkan dua hadis Nabi, Surat al-Kahfi bisa dibaca selama 24 jam di hari Jumat. Dimulai sejak terbenamnya matahari di hari Kamis, hingga maghrib hari Jumat.
Muslimah
Jum'at, 08 Januari 2021 - 08:43 WIB
Kemunculan dajjal pada hari kiamat adalah salah satu puncak kemunculan fitnah paling besar dalam kehidupan sejarah manusia. Mayoritas manusia di saat kemunculan dajjal adalah tertipu oleh makhluk yang mengaku tuhan itu
Hikmah
Jum'at, 13 Januari 2023 - 16:50 WIB
Perbandingan sosok Dajjal dan Antikristus, musuh terbesar umat manusia di akhir zaman amatlah mirip. Nabi Isa atau Yesus akan membunuh Dajjal atau Antikristus, dalam istilah kepercayaan Kristen.
Hikmah
Jum'at, 08 Desember 2023 - 18:48 WIB
Kenapa Nabi Isa alaihissalam dipilih Allah Subhanahu Wataala untuk Membunuh Dajjal? Pertanyaan ini banyak mengemuka dan terkait peristiwa akhir zaman yang semakin mendekati kenyataan.
Muslimah
Selasa, 19 Desember 2023 - 12:55 WIB
Dalam kitab hadis akhir zaman banyak disebutkan akan ada para pengikut dajjal, yang salah satunya ada dari kelompok wanita yang menjadi salah satu pengikut terbanyak dajjal.
Hikmah
Senin, 01 Mei 2023 - 11:08 WIB
Mengenal sosok Al Jassasah, hewan misterius pengawal Dajjal, dianggap perlu karena kemunculan hewan ini banyak dihubungan dengan tanda-tanda hari kiamat.
Tausyiah
Kamis, 25 Agustus 2022 - 14:59 WIB
Barang siapa yang mendapat cobaan dari neraka Dajjal, hendaklah ia meminta pertolongan kepada Allah dan hendaklah ia membaca ayat-ayat permulaan sural Al-Kahfi, maka neraka Dajjal akan terasa sejuk.
Hikmah
Jum'at, 20 Oktober 2023 - 15:13 WIB
Dalam Islam, Dajjal adalah sosok manusia yang akan membuat fitnah besar di akhir zaman. Kemunculannya menjadi salah satu di antara 10 tanda besar Kiamat.
Dunia Islam
Kamis, 13 Juli 2023 - 09:25 WIB
Pengakuan Dede Syaifuddin alias Syaiful Bahri: Setelah saya keluar dari NII moral saya rusak dan merasa cap dajjal melekat pada diri saya, yang membuat saya merasa terasing di muka bumi ini
Muslimah
Senin, 29 November 2021 - 06:23 WIB
Menjelang akhir zaman ini, kemunculan Dajjal ini akan diikuti dengan beberapa kelompok pengikutnya. Dan salah satu pengikut Dajjal itu, ternyata kebanyakan kaum wanita
Hikmah
Sabtu, 19 November 2022 - 14:31 WIB
Banyak yang bertanya mengapa Dajjal diberi gelar Al-Masih Ad-Dajjal (Al-Masihul Dajjal), gelar yang juga melekat pada Nabi Isa alaihissalam. Berikut penjelasannya.
Tausyiah
Senin, 10 Juli 2023 - 15:27 WIB
Ustaz Zulkifli Muhammad Ali (UZMA) mengingatkan kita tentang lima fitnah besar yang dibawa Dajjal pada akhir zaman. Apa saja fitnah yang dibawanya? Berikut ulasannya.
Hikmah
Jum'at, 19 April 2024 - 17:46 WIB
70.000 Yahudi Isfahan menjadi tentara Dajjal, benarkan berasal dari Iran? Terdapat beberapa riwayat yang menyebutkan tentang Dajjal dan satu di antaranya tentang tentara Yahudi yang menjadi tentara Dajjal.
Hikmah
Kamis, 09 November 2023 - 12:30 WIB
Tamim Ad Dari merupakan seorang sahabat Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam yang berasal dari Palestina. Tamim Ad Dari dulunya adalah seorang pendeta Nasrani yang masuk Islam setelah mendengar dakwah Rasulullah SAW di Madinah.
Hikmah
Rabu, 15 Juni 2022 - 21:20 WIB
Dajjal lahir dari seorang ayah dan ibu keturunan Yahudza (Yahudi) yang 31 tahun tidak dikaruniai anak. Ketika lahir, Dajjal menjadi anak yang paling menyengsarakan kedua orang tuanya.
Hikmah
Selasa, 07 November 2023 - 05:15 WIB
Dajjal punya nama populer yakni al-masih ad-Dajjal. Lafaz al-masih mengandung dua makna kontradiktif, al-masih dapat bermakna ash-siddiq yang benar, dan addhalal al-kazzab yang sesat dan pembohong.
Hikmah
Selasa, 24 Oktober 2023 - 15:27 WIB
Kisah Sahabat Nabi bernama Tamim Ad-Dari radhiyallahu anhu yang bertemu Dajjal di sebuah pulau mungkin bisa menjadi jawaban dari teka-teki misteri Dajjal. Berikut kisahnya.
Hikmah
Sabtu, 25 Mei 2024 - 09:28 WIB
Ada kisah dalam hadis yang menjelaskan bagaimana usaha keras Dajjal untuk bisa masuk dan menerobos ke Kota MAdinah, namun Allah SWT tetap menjaganya.
Tips
Kamis, 15 Agustus 2024 - 11:10 WIB
Doa agar terhindar dari fitnah Dajjal penting diketahui kaum muslim. Karena, Dajjal merupakan sumber dari segala fitnah besar yang terjadi jelang akhir zaman.
Muslimah
Selasa, 14 Juni 2022 - 12:42 WIB
Dajjal menjadi fitnah terbesar dalam sejarah kehidupan manusia yang kemunculannya menjadi pertanda akhir zaman, serta akan ada beberapa kelompok pengikutnya.