Topik Terkait: Perkara Agama Dan Dunia (halaman 8)
Muslimah
Selasa, 18 Agustus 2020 - 18:09 WIB
Zaman sekarang, masih banyak orang tua yang mementingkan perkembangan anak dari segi intelektual, fisik, dan ekonomi semata. Banyak dari mereka yang mengabaikan perkembangan iman.
Hikmah
Selasa, 23 Maret 2021 - 15:13 WIB
Proyek besar Dajjal adalah melakukan konspirasi yang terjadi di dunia. Ia memulainya dengan banyak cara dan tipuan dengan memperdaya manusia sehingga tunduk dan mengikutinya.
Tausiyah
Selasa, 05 Juni 2018 - 21:00 WIB
Kita masih berbicara di seputar Alquran. Kekuatan ruhiyah Alquran itu sedemikian dahsyatnya sehingga sekiranya diturunkan di atas sebuah gunung niscaya gunung itu akan goncang.
Tausyiah
Sabtu, 11 Maret 2023 - 17:13 WIB
Puncak dari prinsip itu adalah tauhid. Di sekelilingnya beredar unit-unit bagaikan planet-planet tata surya yang beredar di sekeliling matahari, yang tidak dapat melepaskan diri dari orbitnya.
Muslimah
Selasa, 22 Juni 2021 - 12:00 WIB
Orang yang berbuat maksiat pasti akan merugi di dunia dan akhirat. Karena perbuatan maksiat itu akan menyengsarakan pelakunya. Sebab, mereka durhaka kepada Allah dan rasul-NYA.
Tausyiah
Minggu, 27 Oktober 2024 - 17:20 WIB
Sedangkan sabda Nabi SAW menunjukkan bahwa ada perkara-perkara syubhat yang diketahui hukumnya oleh sebagian manusia, tetapi banyak orang yang tidak mengetahuinya.
Dunia Islam
Rabu, 11 Januari 2023 - 15:37 WIB
Untuk mengapresiasi dengan benar titik temu pertama antara Islam dan Kristen yang diperlukan bagi umat yang beragama Kristen adalah agar mereka sadar akan kelemahan Kristiani di periode zaman itu.
Dunia Islam
Rabu, 12 Juni 2024 - 16:02 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengingatkan agar tidak ada penumpukan jemaah haji Indonesia di Muzdalifah saat puncak haji. Menag Yaqut mengingatkan hal itu setelah meninjau kesiapan layanan dan fasilitas bagi jemaah Indonesia di Arafah.
Tausyiah
Senin, 29 Juli 2024 - 10:31 WIB
Segala sesuatu yang diharamkan agama, pasti tidak baik hasilnya. Karena segala sesuatu yang haram akan mempengaruhi doa, kesehatan, dan amalan kebaikan.
Tausyiah
Senin, 26 September 2022 - 11:15 WIB
Islam menegaskan bahwa terlalu tamak terhadap dunia dan memprioritaskan dunia adalah hal yang harus diwaspadai dan dihindari. Al-Quran juga menyebutkan dunia adalah fitnah bagi manusia.
Muslimah
Selasa, 01 Maret 2022 - 09:56 WIB
Jodoh adalah rahasia Illahi, tak ada seorang pun yang bisa mengethui dan menentukannya. Namun, menyikapi datang jodoh bergantung pada ikhtiar dan doa-doa kita sendiri.
Tausyiah
Senin, 22 November 2021 - 21:05 WIB
Ada dua perkara dicintai Allah Taala dan termasuk kebajikan yang sangat mulia. Kedua hal ini diterangkan Syekh Nawawi Al-Bantani dalam Kitab Nashoihul Ibad.
Tausiyah
Selasa, 04 Februari 2020 - 17:17 WIB
Di tengah kemajuan teknologi, dunia pendidikan dan metode pendidikan yang semakin canggih, manusia semakin tenggelam dalam prilaku kebodohannya (jahiliyah).
Dunia Islam
Minggu, 11 Juni 2023 - 18:13 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) berupaya mendekatkan layanan kesehatan bagi jemaah haji selama tinggal di Makkah. Caranya dengan menyiapkan layanan pos kesehatan secara gratis.
Tausyiah
Selasa, 05 April 2022 - 16:11 WIB
Ramadhan adalah bulan bertabur rahmat Allah, pahala amal dilipatgandakan dan setan dibelenggu. Agar puasa Ramadhan bernilai di sisi Allah, hendaknya umat Islam menjauhkan diri dari lima perkara berikut.
Dunia Islam
Senin, 07 Agustus 2023 - 19:38 WIB
Operasional penyelenggaraan ibadah haji 1444 H/2023 M sudah berakhir. Kementerian Agama (Kemenag) mencatat 775 jemaah haji Indonesia wafat pada musim haji tahun ini.
Tausyiah
Rabu, 08 Maret 2023 - 09:57 WIB
Menurut Quraish Shihab, perdamaian merupakan salah satu ciri utama agama Islam. Ia lahir dari pandangan ajarannya tentang Allah, Tuhan Yang Mahakuasa, alam, dan manusia.
Muslimah
Senin, 12 Februari 2024 - 16:51 WIB
Proses taaruf yang benar dan sesuai syariat Islam, penting diketahui oleh umat Muslim terutama yang ingin menemukan pasangan jodohnya
Tausyiah
Sabtu, 23 Januari 2021 - 21:01 WIB
Amalan satu ini punya keutamaan besar sampai-sampai Rasulullah tak pernah meninggalkannya walupun dalam keadaan safar (perjalanan). Berikut amalannya.
Tausyiah
Kamis, 10 Desember 2020 - 12:48 WIB
Segala doa atau kiriman bacaan Al-Quran akan sampai untuk orang yang telah wafat. Berikut ini adalah doa yang diajarkan Nabi Muhammad SAW bagi orang yang meninggal, laki-laki maupun perempuan.