Topik Terkait: Rahasia Tawaf
Tausyiah
Jum'at, 08 Juli 2022 - 23:04 WIB
Tawaf itu selalu diikuti dengan amalan ritual Sai. Sebuah kegiatan ritual Haji/Umrah dengan mengelilingi dua ujung bukit bernama Marwah dan Shofa sebanyak tujuh kali.
Tips
Selasa, 04 Oktober 2022 - 22:10 WIB
Bacaan doa Tawaf (thawaaf) merupakan salah satu amalan yang harus dibaca ketika melaksanakan Haji atau Umrah. Tawaf termasuk bagian dari rukun Haji dan Umrah.
Dunia Islam
Senin, 22 Mei 2023 - 18:47 WIB
Tawaf merupakan salah satu rangkaian amalan yang dilakukan ketika ibadah Haji maupun Umrah. Salah satu Rukun Haji ini memiliki beberapa syarat dan macam yang harus dipahami umat muslim.
Dunia Islam
Minggu, 02 Juli 2023 - 18:16 WIB
Jutaan jemaah haji dari berbagai negara di dunia, termasuk Indonesia, memadati Masjidilharam untuk melaksanakan tawaf ifadah sebagai rangkaian rukun haji.
Tips
Jum'at, 31 Mei 2024 - 06:39 WIB
Doa saat melintasi maqam Ibrahim: Wahai Tuhanku, masukkanlah aku secara benar dan keluarkanlah pula aku secara benar, berikanlah kepadaku dari sisi Engkau kekuasan yang menolong.
Dunia Islam
Jum'at, 02 Juni 2023 - 11:50 WIB
Arab Saudi menyediakan fasilitas skuter untuk jemaah yang akan melakukan tawaf dan sai di Masjidil Haram. Fasilitas tersebut disiapkan untuk jemaah lanjut usia (lansia) dan yang memiliki keterbatasan fisik.
Dunia Islam
Rabu, 31 Mei 2023 - 18:13 WIB
Untuk mengerjakan ibadah Tawaf dan Sai setidaknya butuh tenaga berjalan kaki sejauh 5,5 Kilometer. Berikut tips sederhana agar Tawaf dan Sai lancar tanpa hambatan.
Tips
Rabu, 26 Oktober 2022 - 09:57 WIB
Surat adh-Dhuha diturunkan untuk membuktikan dan mengabarkan kecintaan serta kepedulian dari Allah Subhanahu wa Taala terhadap perjuangan dakwah Rasulullah Shallalahu alaihi wa Sallam.
Tausyiah
Jum'at, 01 Juli 2022 - 16:40 WIB
Tawaf harus memenuhi syarat-syarat antara lain menutup aurat dan bersuci dari hadas. Perihal menutup aurat yang dimaksud di sini adalah menutupi aurat yang bisa mengesahkan sholat.
Muslimah
Rabu, 03 Agustus 2022 - 10:06 WIB
Keberkahan hidup merupakan karunia Ilahi, maka ia tidak bisa dinilai dan diukur menggunakan alat-alat teknologi maupun ilmu matematika manusiawi.Kneapa demikian?
Tausyiah
Jum'at, 24 Mei 2024 - 16:46 WIB
Jika kalian tidak thawaf wada, maka masing-masing wajib menyembelih kurban di Makkah dan dibagikan kepada orang-orang miskin tanah suci. Sebab thawaf wada wajib atas setiap orang haji yang ingin keluar dari Makkah.
Tausyiah
Rabu, 13 November 2024 - 11:00 WIB
Inilah rahasia sedekah dan ganjaran 700 kali lipat yang perlu diketahui umat muslim. Mengapa? Karena amalan sedekah ini dapat memadamkan murka neraka Jahannam.
Tips
Jum'at, 31 Mei 2024 - 06:44 WIB
Berikut ini adalah doa selesai melaksanankan rangkaian ibadah tawaf yang diajarkan Imam Al-Ghazali sebagaimana termaktub dalam kitabnya Ihya Ulumuddin.
Tausyiah
Kamis, 15 Juni 2023 - 21:25 WIB
Tawaf merupakan salah satu rangkaian ibadah yang wajib dilakukan karena termasuk ke dalam rukun haji. Tawaf adalah kegiatan mengelilingi Kabah sebanyak tujuh kali.
Tausyiah
Senin, 18 Juli 2022 - 07:05 WIB
Dalam ilmu Fiqih, sholat Dhuha hukumnya sunnah, akan tetapi sholat ini memiliki rahasia dan keutamaan luar biasa. Berikut rahasianya yang patut untuk diketahui.
Muslimah
Sabtu, 12 Maret 2022 - 14:12 WIB
Tidak semua hal yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya. Menurut Khalifah Umat bin Khattab, setidaknya ada 6 perkara . Perkara apa saja itu?
Dunia Islam
Selasa, 04 Juni 2024 - 19:08 WIB
Setelah menjalani selesai umrah sunah dengan tawaf di lantai bawah depan Kabah, saya ingin menjajal skuter listrik di jalur tawaf lantai 3, Selasa (4/6/2024).
Tausyiah
Minggu, 22 Oktober 2023 - 05:15 WIB
Tidak semua perkara yang terjadi di dunia, Allah Subhanahu wa taala kabarkan kepada manusia. Namun, ada beberapa orang-orang terpilih yang bisa mengetahuinya.
Hikmah
Sabtu, 08 April 2023 - 07:08 WIB
Manakala salat Asar, adalah saat di mana Nabi Adam as memakan buah khuldi. Orang-orang mukmin yang mengerjakan salat Asar akan diampunkan dosanya seperti bayi yang baru lahir.
Tips
Senin, 23 Oktober 2023 - 09:30 WIB
Salat Dhuha merupakan ibadah yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah shollallahu alaihi wasallam. Kenapa dianjurkan? Karena ternyata ada rahasia dan keutamaan yang besar dalam salat sunah ini.