Topik Terkait: Surat Penenang Hati (halaman 14)

  • Asbabun Nuzul dan Arti...
    Tausyiah
    Jum'at, 18 November 2022 - 09:34 WIB
    Asbabun nuzul dan arti Al-Quran surat Al Maidah ayat 48 patut kita ketahui untuk mempertebal keimanan kita kepada kitab-kitab Allah SWT. Berikut penjelasannya.
  • Hukum Tajwid Surat Muhammad...
    Tips
    Minggu, 06 Oktober 2024 - 07:31 WIB
    Hukum tajwid Surat Muhammad ayat 1-4 penting dipelajari kaum muslim. Bukan hanya sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru ketika membacanya.
  • Surat Yusuf 31: Para...
    Hikmah
    Selasa, 18 Januari 2022 - 22:35 WIB
    Ketika Zulaikha mengundang para wanita bangsawan menghadiri jamuan makan di Istana, betapa terkejutnya mereka melihat ketampanan Nabi Yusuf alahissalam.
  • Hukum Tajwid Surat Al...
    Tips
    Jum'at, 26 Juli 2024 - 13:10 WIB
    Hukum tajwid Surat Al Adiyat ayat 1-5 penting dipelajari kaum muslim. Tak sekadar menambah pengetahuan, namun juga ditujukan agar nantinya tidak keliru ketika membacanya.
  • Hukum Tajwid Surat An...
    Tips
    Rabu, 29 November 2023 - 10:14 WIB
    Terdapat sejumlah hukum tajwid surat An Nahl yang perlu diperhatikan agar tidak salah dalam membaca Al-Quran. Sebab sangat penting mengetahui hukum tajwid supaya tidak mengubah makna dan arti dari ayat yang dibaca.
  • Berikut Ini Khasiat...
    Hikmah
    Rabu, 06 September 2023 - 18:00 WIB
    Keistimewaan surat Al-Maun, Sayyid Al-Muqaddam mengatakan barangsiapa yang membacanya setelah salat Fajar sebanyak seratus kali maka dia akan berada di bawah perlindungan Allah SWT.
  • Khasiat Surat Al-Lail,...
    Hikmah
    Kamis, 31 Agustus 2023 - 18:41 WIB
    Khusus keistimewaan Surat Al-Lail, Sayyid Muhammad Taqi Al-Muqaddam mengatakan jika dibacakan di telinga orang yang pingsan maka dia akan sadar.
  • Tafsir Surat Al Isra...
    Tausyiah
    Sabtu, 21 Agustus 2021 - 23:02 WIB
    Surat Al Isra Ayat 35, etika dalam berniaga perlu diketahui umat muslim. Islam mengatur secara rinci tentang aturan jual beli agar sesuai syariat Islam.
  • Asbabun Nuzul Surat...
    Tips
    Selasa, 04 Juni 2024 - 15:36 WIB
    Mengetahui asbabun nuzul Surat Yasin ayat 8 ini bisa jadi salah satu bentuk mengimani Al Quran sebagai kitab suci Umat Islam, serta dalam rangka meningkatkan ketakwaan pada Allah SWT.
  • Cara Membaca Tajwid...
    Tips
    Rabu, 01 November 2023 - 22:34 WIB
    Berikut ulasan tentang cara membaca tajwid Surat Al-Maidah Ayat 3. Membaca Al-Quran dengan baik disertai ilmu tajwid merupakan kewajiban bagi setiap muslim.
  • Tadabbur Surat An-Nuur...
    Hikmah
    Rabu, 04 Oktober 2023 - 12:01 WIB
    Lanjutan tadabbur Surat An-Nur ini berisi peringatan Allah kepada orang-orang mukmin (beriman) supaya tidak mengulangi perbuatan dosa besar di masa-masa yang akan datang.
  • Nasihat Habib Umar bin...
    Tausyiah
    Sabtu, 26 Agustus 2023 - 21:49 WIB
    Ulama kharismatik Yaman, Habib Umar bin Hafidz mengajarkan satu amalan zikir untuk mengobati penyakit hati. Hal ini disampaikannya saat Kajian Subuh di Masjid Istiqlal, belum lama ini.
  • Obat Penawar Penyakit...
    Tausyiah
    Minggu, 14 Juli 2024 - 10:27 WIB
    Hati yang kotor, tentu akan menjadi penyakit dan tentang penyakit hati ini Allah SWT dan Rasulullah SAW telah menyebutkan dalam ayat-ayatnya beserta penawarnya. Apa saja?
  • Tajwid Surat Al Kafirun...
    Tips
    Senin, 08 Januari 2024 - 12:00 WIB
    Tajwid Surat Al Kafirun ini perlu dipahami oleh setiap muslim, mengingat surah ini jadi salah satu suratan pendek yang dibaca ketika salat fardhu.
  • Isi Kandungan Surat...
    Hikmah
    Minggu, 24 November 2024 - 07:33 WIB
    Surat Ali Imran ayat 159 menjadi salah satu pedoman penting dalam Al-Quran yang mengajarkan nilai-nilai kebaikan, seperti perintah untuk bersikap lemah lembut, saling memaafkan, serta anjuran untuk bermusyawarah
  • Bacaan 4 Ayat Terakhir...
    Tips
    Selasa, 27 Agustus 2024 - 17:22 WIB
    Bacaan 4 ayat terakhir Surat An-Naba, dalam huruf latin dan arab yang sering dibaca imam salat, bisa diamalkan dengan mudah. Berikut lafaz lengkapnya:
  • Apa Perbedaan Surat...
    Tips
    Senin, 19 Februari 2024 - 15:35 WIB
    Apa perbedaan surat Yasin dengan Yasin fadhilah? Pertanyaan ini kerap ditanyakan oleh setiap muslim yang belum memahami atau mengetahui apa yang dinamakan Yasin fadhilah.
  • Buya Arrazy Hasyim:...
    Tausyiah
    Rabu, 29 Desember 2021 - 20:40 WIB
    Dai yang juga pakar Hadis asal Sumatera Barat Dr Buya Arrazy Hasyim menyebutkan ada dua tanda matinya qalbu (hati) manusia. Berikut tausiyahnya.
  • Baca Surat Al Waqiah,...
    Muslimah
    Kamis, 25 April 2024 - 09:44 WIB
    Surat AlWaqiah adalah salah satu surat yang dikenal sebagai surat penuh berkah. Keberkahannya mampu melenyapkan kemiskinan dan mendatangkan rezeki bagi siapa saja yang rutin membacanya setiap hari.
  • Tafsir Surat Al-Kahfi...
    Tausyiah
    Jum'at, 24 Juni 2022 - 15:54 WIB
    Ashabul Kahfi tidur dalam gua selama 300 tahun menurut perhitungan ahli kitab berdasarkan tahun syamsiah atau 309 tahun menurut perhitungan orang Arab berdasar bilangan tahun qamariah.