Topik Terkait: Umat Nabi Muhammad (halaman 8)
Tausyiah
Minggu, 24 Oktober 2021 - 18:20 WIB
Maulid Nabi Muhammad 1443 Hijriyah yang digelar Majelis Ahbabul Musthofa Padangsidimpuan, Sumut, dihadiri Abuya Muhammad Ibrohim Rusly Al-Makky. Berikut pesannya.
Hikmah
Rabu, 19 Juli 2023 - 13:37 WIB
Muharram selalu diidentikkan dengan bulan Hijrah Nabi Muhammad ? dari Makkah ke Madinah 14 abad lebih lalu. Padahal fakta yang sebenarnya tidak demikian.
Hikmah
Minggu, 04 Februari 2024 - 10:18 WIB
Setiap tanggal 27 Rajab, umat Islam memperingati Isra Miraj, yaitu perjalanan Rasulullah SAW dan malaikat Jibril dari Masjidil Haram, Makkah menuju Masjid al-Aqsa di Baitul Maqdis, Palestina. Kemudian melanjutkan menuju langit Sidratul Muntaha.
Dunia Islam
Sabtu, 08 Mei 2021 - 04:00 WIB
Kisah Nabi Muhammad SAW mencium Hajar Aswad diriwayatkan Umar bin Khatab.
Hikmah
Senin, 18 September 2023 - 05:15 WIB
Sejumlah peristiwa besar mengiringi kelahiran Nabi Muhammad SAW. Ibnu Hisyam dalam bukunya berjudul Sirah Nabawiyah menyebut saat mengandung Muhammad, Allah telah memberi pesan kepada ibunya, Aminah.
Hikmah
Selasa, 16 April 2024 - 08:52 WIB
Putra beliau dengan Sayyidah Mariyatul Qibthiyah yang bernama Ibrahim wafat. Air mata beliau deras membasahi dan hati beliau dirundung kesedihan yang teramat mendalam.
Dunia Islam
Senin, 10 Oktober 2022 - 09:38 WIB
Setelah sempat terhenti selama dua tahun akibat pandemi corona, Dewan Masjid Attaqwa menyelenggarakan peringatan maulid Nabi Muhammad SAW secara terbuka di Ujung Harapan, Kabupaten Bekasi, pada Sabtu (8/10/2022).
Tausyiah
Rabu, 22 Juni 2022 - 19:23 WIB
Tatkala Adam melakukan kesalahan, dia berkata, Wahai Tuhanku, aku memohon ampunan-Mu demi Muhammad. Maka Allah berfirman, Wahai Adam bagaimana engkau mengenal Muhammad sedang Aku belum menciptakannya?
Dunia Islam
Rabu, 05 Oktober 2022 - 10:26 WIB
Sultan Abu Said Muzhaffar Kukabri menggelar perayaan maulid Nabi untuk memompa fanatisme umat Islam dalam menghadapi agresi militer Genghis Khan (1167-1227 M) dari Mongol.
Tausyiah
Kamis, 22 Agustus 2024 - 20:52 WIB
Allah hanya memperkenankan kawin dengan perempuan-perempuan mukminah yang muhshanah atau ahli kitab yang muhshanah. Sedang apa yang dimaksud dengan muhshanah, yaitu yang terpelihara, katanya.
Hikmah
Jum'at, 02 Juni 2023 - 16:45 WIB
Sarjana Barat menuduh peristiwa pertemuan Nabi Muhammad dengan pendeta Bahira menunjukkan bahwa Nabi Muhammad belajar tentang tradisi Yudeo-Kristen dari biarawan ini.
Tausiyah
Rabu, 11 Desember 2019 - 18:53 WIB
Setiap Nabi memiliki pekerjaan sebagai pengembala kambing pada masa kecilnya. Kenapa demikian? Berikut penjelasan Ustaz Oemar Mita.
Hikmah
Senin, 09 November 2020 - 08:00 WIB
Pada saat krisis itu, Nabi Muhammad SAW telah berumah tangga dengan Siti Khadijah binti Khuwalid. Keluarga Nabi sangat berkecukupan. Siti Khadijah adalah saudagar kaya.
Hikmah
Sabtu, 25 April 2020 - 15:30 WIB
Cobaan Nabi Ishaq, dalam hal keturunan, amatlah mirip dengan ayahandanya, Nabi Ibrahim. Nabi Ibrahim dikaruniai putra dari istrinya, Siti Sarah, pada saat usianya hampir 100 tahun.
Dunia Islam
Jum'at, 11 Agustus 2023 - 18:02 WIB
Ulama Arab Saudi keturunan Nabi Muhammad SAW tidak begitu banyak jika dibandingkan Yaman. Para keturunan Nabi di Saudi dulu pernah berkuasa di Makkah dan Madinah secara turun temurun.
Hikmah
Sabtu, 08 Mei 2021 - 17:58 WIB
Syits punya seorang anak laki-laki yang diberi nama Anusy. Di kening Syits terdapat cahaya Muhammad yang berpindah kepadanya dari Adam. Setelah Anusy lahir, cahaya itu berpindah ke keningnya.
Tausyiah
Minggu, 13 Desember 2020 - 11:26 WIB
Ketika Yusuf Alaihissalam menghadapi godaan dari oknum istri pejabat Mesir, kita bertanya apa yang menjadikan beliau mampu melepaskan diri dari situasi terjepit itu?
Hikmah
Rabu, 20 September 2023 - 15:15 WIB
Saat masih bayi, Nabi Muhammad SAW tak disusui sang bunda, Sayyidah Aminah. Beliau disusui Halimah as-Sadiyah. Sayyidah Aminah dan Tsuwaibah sempat menyusui namun hanya selama 8 hari saja.
Hikmah
Minggu, 22 Desember 2019 - 05:22 WIB
Di masa dakwah (tahapan kedua) Rasulullah SAW dan sahabat mengalami ujian amat berat. Pembesar kafir Quraisy memutuskan untuk melakukan penyiksaan terhadap para sahabat.
Hikmah
Rabu, 23 Mei 2018 - 10:30 WIB
Dikisahkan dalam Shirah ibn Hisyam ketika Rasulullah Muhammad SAW berkurban untuk menyembelih unta. Saat itu unta-unta berdesakan ingin disembelih oleh Nabi SAW.