Topik Terkait: Usia Baligh Anak (halaman 4)

  • Mendoakan Anak Selalu dalam Kebaikan
    Muslimah
    Rabu, 22 September 2021 - 11:26 WIB
    Nabi Shallallahu alaihi wa sallam mendorong setiap orang tua agar selalu berdoa untuk kebaikan anak, sebab doa akan menambah keberkahan dan kebaikan pada anak.
  • Memberi Nama Anak yang Disukai Allah Taala
    Muslimah
    Jum'at, 04 Desember 2020 - 10:36 WIB
    Dalam Islam, memberi nama anak yang bagus dan baik sangat dianjurkan. Karena dalam nama biasanya mengandung doa dan harapan. Untuk itulah, setiap orangtua berusaha memberikan nama terbaik bagi sang buah hati.
  • Yuk, Ajak Anak-anak untuk Menghidupkan Lailatul Qadar!
    Muslimah
    Senin, 03 Mei 2021 - 15:22 WIB
    Karena istimewanya, setiap orang tua hendaknya tidak melupakan untuk mengajak anak-anaknya menghidupkan Lailatul Qadar dengan beribadah, taqarrub ilallah. Sebab ibadah adalah manifestasi dari garizah tadayyun (naluri beragama).
  • Mencium Anak Setiap Hari, Sunah Rasulullah SAW yang Sering Terlewatkan
    Muslimah
    Selasa, 13 Juni 2023 - 18:56 WIB
    Mencium anak-anak merupakan bentuk kasih sayang orang tua kepada buah hati mereka. Bahkan Syariat menganjurkan, ciumlah anak setiap hari dan izinkan mereka mencium kepala bapak dan kepala ibunya setiap hari pula.
  • Ingin Memiliki Anak yang Saleh? Rajinlah Baca Doa Ini!
    Muslimah
    Senin, 01 Februari 2021 - 09:09 WIB
    Setiap pasangan yang sudah berumah tangga, pasti mendambakan hadirnya momongan atau anak. Harapannya, tentu saja memiliki anak yang saleh, berbakti kepada orang tua dan juga taat kepada Allah Taala.
  • Kewajiban yang Harus Ditunaikan Anak Ketika Sudah Ada Tanda Akil Baligh
    Muslimah
    Kamis, 24 Agustus 2023 - 17:49 WIB
    Dalam Islam, pertumbuhan dan perkembangan anak ada fase yang harus diperhatikan terutama di fase-fase anak mengalami akil baligh. Ada perbedaan tanda akil baligh pada anak perempuan dan akil baligh anak laki-laki.
  • Mengenal Anak-anak Pemberani di Masa Rasulullah (1)
    Hikmah
    Sabtu, 17 Oktober 2020 - 17:45 WIB
    Kisah kepahlawanan Rangga, bocah asal Aceh yang terbunuh membela kehormatan ibunya mengingatkan kita kepada sosok anak-anak pahlawan pemberani di masa Rasulullah.
  • Mendidik Karakter Ikhlas Pada Anak, Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Senin, 13 Juni 2022 - 17:37 WIB
    Mendidik karakter ikhlas kepada anak membutuhkan kesungguhan, latihan, dan difahamkan terus menerus agar anak ikhlas dalam menuntut ilmu dan juga ikhlas dalam beribadah.
  • 5 Hal Wajib yang Anak Harus Tahu dari Orang Tuanya
    Muslimah
    Selasa, 20 Februari 2024 - 19:43 WIB
    Dalam mendidik anak, umat Islam wajib mengajarkan tauhid yaitu bagaimana menanamkan dalam hati bahwa Allah Taala adalah satu-satunya tuhan, jauhkan serta laranglah anak dari berbuat syirik.
  • Mengajarkan Anak Menjaga Pandangan Mata
    Muslimah
    Sabtu, 22 Mei 2021 - 15:48 WIB
    Menjaga pandangan mata, merupakan salah satu adab yang mesti diketahui anak-anak kita. Ini merupakan pengantar bagi pendidikan seksual, yaitu dimulai dari menjaga pandangan mata. Mengapa demikian?
  • Efek Zina: Anak yang Dihasilkan Terputus Nasab dan Hak Waris dengan Ayah Biologisnya
    Tausyiah
    Selasa, 25 Januari 2022 - 07:33 WIB
    Anak hasil zina tidak mempunyai hubungan nasab, wali, nikah, waris, dan nafkah dengan lelaki yang mengakibatkan kelahirannya. Anak hasil zina hanya memiliki hubungan dengan ibu.
  • Imam Masjid di Turki Ajak Anak-anak Bermain Usai Tarawih
    Dunia Islam
    Selasa, 19 April 2022 - 15:15 WIB
    Jangan usir anak-anak dari masjid. Lihatlah bagaimana imam masjid di Turki merangkul dan mengajak anak-anak bermain usai sholat Tarawih.
  • Parenting Islami : Hindari Mencela Anak
    Muslimah
    Senin, 18 September 2023 - 17:52 WIB
    Ketika marah dan emosi memuncak, seringkali orang tua lepas kontrol bahkan hingga mengeluarkan ucapan-ucapan yang tidak pantas pada anak, bahkan menjurus ke mencela anak. Padahal hal tersebut dilarang dalam Islam
  • Hamas Telah Meluluskan Puluhan Ribu Anak Palestina Hafal Al-Quran
    Dunia Islam
    Jum'at, 24 November 2023 - 05:10 WIB
    Hamas yang merupakan gerakan Islam berakidah Ahlus Sunnah wal Jamaah telah meluluskan puluhan ribu anak Palestina sebagai penghafal Al-Quran.
  • Kisah Uwais Al-Qarni : Mengajarkan Anak Tentang Berbhakti
    Muslimah
    Sabtu, 05 Februari 2022 - 14:53 WIB
    Salah satu kisah yang perlu kita ceritakan dan kita sampaikan kepada anak-anak adalah kisah Uwais Al-Qarni. Ini tentang kebaktian seorang anak kepada orang tua.
  • Inilah 4 Tanda Akil Baligh Perempuan dalam Islam
    Muslimah
    Jum'at, 25 Agustus 2023 - 13:30 WIB
    Setidaknya ada beberapa tanda akil baligh perempuan yang perlu diketahui. Pasalnya dalam Islam, seorang individu dianggap telah mencapai akil baligh atau kematangan fisik dan mental pada usia tertentu.
  • Dokter UEA Tawarkan Tips Mempersiapkan Anak untuk Berpuasa: Bisa Ditiru!
    Dunia Islam
    Rabu, 06 Maret 2024 - 05:15 WIB
    Kendati anak-anak belum diwajibkan berpuasa di bulan Raamdan, tak sedikit anak berusia antara 8 dan 10 tahun yang menjalankan puasa Ramadan di UEA dan negara lain, termasuk Indonesia.
  • Jadikan Anak Periwayat yang Baik Amalan Orang Tuanya
    Muslimah
    Senin, 21 September 2020 - 14:30 WIB
    Anak adalah anugerah dari Allah Subhanahu wa taala bagi para orang tua, ia adalah amanah dan menjadi perhiasan bagi mereka. Namun, anak juga bisa menjadi fitnah atau ujian, bahkan musuh, sangat bergantung pada proses pendidikan yang diterimanya.
  • Doa untuk Mendapat Anak Laki-laki Berdasarkan Ayat Al-Quran
    Tips
    Kamis, 15 Desember 2022 - 12:30 WIB
    Surat Al-Quran, banyak yang dapat dijadikan sebagai bacaan doa untuk mendapatkan anak atau keturunan, termasuk bila menginginkan seorang anak laki-laki.
  • Parenting Islami : Mengajarkan Sikap Optimisme pada Anak Sejak Dini
    Muslimah
    Rabu, 07 Desember 2022 - 15:00 WIB
    Mengajarkan sikap optimisme kepada anak-anak sejak dini, penting dilakukan. Dalam Islam, optimisme tersebut dibangun berdasarkan raja? (sikap berharap), raghbah (semangat meraih cita-cita), dan tawakkal kepada Allah Azza wa Jalla.