Topik Terkait: Zikir Menggelengkan Kepala
Tausyiah
Selasa, 15 Juni 2021 - 22:30 WIB
Kita sering menemukan di berbagai acara tahlil maupun pengajian, orang-orang menggeleng-gelengkan kepalanya saat berzikir. Bagaimana hukumnya menurut pandangan syariat, bolehkah?
Tips
Senin, 14 Juni 2021 - 15:08 WIB
Salah satu bacaan zikir yang biasa kita ucapkan adalah zikir hauqalah, yang keutamaannya sangat luar biasa dan bertabur pahala. Dengan zikir juga dapat mendatangkan rahmat Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Senin, 22 Juli 2024 - 10:09 WIB
Ada kalimat zikir yang bila diamalkan rutin akan diganjar pohon di surga. Kalimat zikir seperti apa dan bagaimana mengamalkannya?
Tips
Jum'at, 01 September 2023 - 20:25 WIB
Ada banyak zikir-zikir harian yang bisa menjadi pencegah penyakit ain, yakni penyakit yang muncul akibat pandangan mata, bisa pandangan mata karena rasa kagum, iri (hasad) juga karena benda mati (harta).
Tips
Senin, 19 September 2022 - 12:48 WIB
Salah satu zikir yang dianjurkan adalah bershalawat, lalu membaca tasbih, tahmid, dan tahlil. Karena, membaca shalawat Nabi, sangatlah dianjurkan bagi setiap muslim demi kelancaran rezeki dan terkabulnya hajat
Tips
Senin, 07 Oktober 2024 - 16:54 WIB
Arti zikir allahumma antassalam waminkassalam wa ilaika yaudussalam penting diketahui umat Muslim. Kita bisa mengamalkan bacaan tersebut untuk memperoleh manfaat dan keutamaannya.
Tips
Kamis, 25 Mei 2023 - 17:50 WIB
Tiga amalan zikir ini bisa diamalkan setiap muslim setelah selesai salat. Walaupun berzikir bisa dilakukan kapan saja, namun mengamalkannya setelah selesai salat memiliki keutamaan sendiri.
Tips
Selasa, 30 Juli 2024 - 10:20 WIB
Urutan zikir setelah salat fardhu ini penting diketahui dan diamalkan umat muslim, dan memiliki keutamaan yang luar biasa.
Muslimah
Selasa, 06 Oktober 2020 - 20:20 WIB
Keutamaan zikir mestinya tidak hanya dimiliki laki-laki. Para perempuan muslimah juga harus membiasakan dirinya dengan berzikir kepada Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Selasa, 01 Juni 2021 - 14:38 WIB
Keutamaan berzikir tidak hanya menentramkan hati, tetapi juga menyebabkan turunnya rahmat Allah dan rezeki yang tidak disangka-sangka. Berikut zikir pelancar rezeki.
Tips
Selasa, 12 Maret 2024 - 17:00 WIB
Menjelang berbuka puasa nanti, doa dan zikir ini hendaknya jangan dilewatkan untuk diamalkan setiap muslim. Karena waktu berbuka merupakan waktu mustajab doa yang pasti akan diijabah Allah Subhanahu wa taala.
Tips
Senin, 04 September 2023 - 13:15 WIB
Doa dan zikir di antara azan dan ikamah adalah kebiasaan yang baik. Pada saat itu diyakini sebagai waktu utama terkabulnya doa. Waktu antara azan dan ikamah juga waktu penuh barokah atau kebaikan.
Tips
Selasa, 20 April 2021 - 14:59 WIB
Di antara zikir yang dianjurkan sebelum berbuka puasa Ramadhan dinukil dari Kitab Al-Adzkar dan lainnya. Berikut bacaan zikir sebelum berbuka puasa.
Tips
Jum'at, 26 Mei 2023 - 07:21 WIB
Nabi Muhammad SAW mengajarkan zikir dan doa ketika ditimpa kesusahan, sebagaimana hadis yang diriwayatkan Imam Al-Bukhari dan Muslim dari Ibnu Abbas ra.
Tips
Sabtu, 10 Juli 2021 - 15:13 WIB
Walaupun zikir bisa dilakukan kapan dan di mana saja, namun 10 hari awal pertama bulan tersebut memiliki keutamaan yang sangat luar biasa. Dan lafadz zikir inilah yang dianjurkan banyak diamalkan.
Muslimah
Senin, 28 Agustus 2023 - 12:30 WIB
Ada amalan zikir bagi wanita yang sedang haid, zikir tersebut tidak hanya bisa menghapus dosa masa lalu, melainkan juga mendapatkan jaminan dari Allah Taala.
Tips
Rabu, 29 Mei 2024 - 14:37 WIB
Berikut ini doa dan zikir saat mabit di mudzalifah berdasarkan ajaran Imam Ghazali dalam Ihya Ulumuddin. Muzdalifah adalah nama tempat bagi jamaah haji untuk melakukan mabit.
Tips
Rabu, 13 Desember 2023 - 07:53 WIB
Zikir dengan nama-nama Allah atau Asmaul Husna ternyata bisa mendatangkan rezeki yang tidak disangka-sangka. Zikir dengan Asmaul Husna ini, di antaranya Al Ghaniyyu dan Al Mughni.
Tips
Jum'at, 12 Mei 2023 - 21:11 WIB
Berikut doa dan zikir setelah Salat Isya lengkap bacaan Arab, latin dan terjemahannya. Kaum muslim dianjurkan melazimkan zikir setiap kali selesai salat fardhu.
Tausyiah
Senin, 20 Mei 2024 - 05:15 WIB
Allah SWT telah mensyariatkan ibadah haji atas hamba-hambaNya untuk mengingatNya. Zikir adalah tujuan dari haji juga tujuan dari semua ketaatan. Ibadah tidak disyariatkan kecuali karena-Nya.