Kumpulan Artikel: Yahudi (halaman 19)
Dunia Islam
Sabtu, 24 Juni 2023 - 18:20 WIB
Rumah Keluarga Ibrahim, begitu bangunan di Abu Dhabi itu dinamakan. Ini adalah rumah yang berisi tempat ibadah tiga agama: Yahudi, Kristen, dan Islam.
Hikmah
Sabtu, 17 Juni 2023 - 03:52 WIB
Perbedaan versi kisah Nabi Ibrahim dan penyembelihan putranya menurut Islam, Kristen dan Yahudi selalu dibahas menjelang Hari Raya Kurban atau Iduladha.
Dunia Islam
Selasa, 13 Juni 2023 - 11:28 WIB
Palestina meminta dukungan Indonesia untuk menggagalkan upaya Israel membagi Masjid Al-Aqsa. Selain Indonesia, negara lain yang dimintai dukungan adalah Turkiye, Malaysia, Indonesia, dan Mesir.
Hikmah
Jum'at, 02 Juni 2023 - 16:45 WIB
Sarjana Barat menuduh peristiwa pertemuan Nabi Muhammad dengan pendeta Bahira menunjukkan bahwa Nabi Muhammad belajar tentang tradisi Yudeo-Kristen dari biarawan ini.
Dunia Islam
Minggu, 28 Mei 2023 - 19:55 WIB
Lusinan pemukim ekstremis Israel, yang dijaga ketat oleh pasukan rezim, sekali lagi masuk ke kompleks Masjid al-Aqsa di Kota Tua al-Quds yang diduduki.
Dunia Islam
Sabtu, 20 Mei 2023 - 11:09 WIB
Bekas tentara Israel ini pada hari Kamis 18 Mei 2023 lalu, mengembalikan kunci salah satu gerbang Masjid Al-Aqsa. Ia mencuri kunci tersebut 56 tahun yang lalu.
Dunia Islam
Selasa, 16 Mei 2023 - 15:11 WIB
Safa Khatib yang sejak kematian neneknya, 15 tahun yang lalu, melakukan pencarian dalam mengenang orang-orang Palestina di seluruh tanah yang diduduki Israel.
Dunia Islam
Senin, 15 Mei 2023 - 12:32 WIB
Antara tahun 1947 dan 1949, pasukan Zionis merebut lebih dari 78% wilayah bersejarah Palestina dan mengusir setidaknya 750.000 warga Palestina dari tanah dan rumah mereka.
Dunia Islam
Senin, 15 Mei 2023 - 11:32 WIB
Rakyat Palestina di seluruh dunia memperingati 75 tahun Nakba atau malapetaka 15 Mei. Pada hari itu rakyat Palestina diusir dari negerinya oleh Zionis untuk memberi jalan bagi pembentukan Israel pada tahun 1948.
Dunia Islam
Selasa, 09 Mei 2023 - 14:16 WIB
Setiap tahun pada tanggal 15 Mei, warga Palestina di seluruh dunia memperingati hari Nakba. Hal ini mengacu pada pembersihan etnis Palestina dan kehancuran total masyarakat Palestina pada tahun 1948.
Dunia Islam
Senin, 08 Mei 2023 - 05:15 WIB
Pada tanggal 15 Mei setiap tahun, warga Palestina di seluruh dunia memperingati Nakba. Tujuh puluh lima tahun berlalu, dan mereka masih banyak yang rindu untuk kembali ke tanah yang mereka tinggalkan.
Dunia Islam
Rabu, 03 Mei 2023 - 07:14 WIB
Untuk memahami bagaimana satu serangan polisi dapat memicu perang, seseorang harus memahami status quo yang mengatur kompleks Masjid Al-Aqsa. Berikut penjelasannya.
Hikmah
Senin, 27 Maret 2023 - 17:27 WIB
Puasa merupakan ritus kuno bagi beragam agama jauh sebelum Nabi Muhammad SAW menyebarkan Islam. Umat Nasrani dan Yahudi dulunya berpuasa di bulan Ramadan.
Tausyiah
Kamis, 16 Maret 2023 - 13:49 WIB
Dalam hal Islam, puasa menjadi salah satu bukti bahwa agama itu merupakan kelanjutan dan penyempurnaan dari agama-agama Allah yang telah diturunkan kepada umat-umat sebelumnya.
Tausyiah
Rabu, 08 Maret 2023 - 12:57 WIB
Ahmed Deedat menyebut 4 atribut Yesus dalam Islam. Di sisi lain, orang-orang Yahudi berkata bahwa Yesus adalah anak tidak sah dari Maryam karena ia tidak dapat menunjukkan seorang ayah.
Tausyiah
Jum'at, 24 Februari 2023 - 19:01 WIB
Syaikh Yusuf Qardhawi mengatakan makna tegaknya masyarakat di atas akidah Islam, yaitu aqidah Laa ilaaha illallah Muhammadan Rasuulullah. Begini maknanya.
Hikmah
Senin, 13 Februari 2023 - 20:10 WIB
Surat Al-Maidah ayat 49 menceritakan sikap kaum Yahudi yang ingin menyesatkan Nabi Muhammad SAW. Allah mengabarkan kepada Rasulullah SAW agar mewaspadai tipu daya mereka.
Hikmah
Kamis, 02 Februari 2023 - 21:41 WIB
Pohon Gharqad akan menjadi tempat persembunyian kaum Yahudi saat terjadinya perang akhir zaman. Pohon ini akan melindungi kaum Yahudi dari kejaran pasukan muslim.
Dunia Islam
Kamis, 02 Februari 2023 - 17:32 WIB
Ibnu Katsir dalam tafsirnya menyebut bahwa menurut suatu pendapat, luh-luh itu diberikan kepada Musa sebelum dia menerima kitab Taurat. Bagaimana dengan Bible?
Hikmah
Selasa, 31 Januari 2023 - 20:50 WIB
Sejak dulu umat manusia berbeda-beda menilai masalah makanan dan minuman. Ada yang boleh dan ada juga yang tidak boleh. Berikut binatang yang diharamkam Yahudi, Nasrani dan Islam.