Kumpulan Artikel: Fitnah Dunia
Hikmah
Senin, 11 November 2024 - 18:11 WIB
Ya, di antara sebab keselamatan dari fitnah adalah dengan memperbanyak doa. Seorang Muslim harus memperbanyak doa, memohon agar Allah menjaganya dari fitnah.
Muslimah
Senin, 26 Agustus 2024 - 10:01 WIB
Mengapa wanita sering disebut sebagai fitnah (ujian) dunia? Apa penyebabnya dan bagaimana syariat menjelaskannya? Berikut penjelasannya:
Tips
Selasa, 31 Oktober 2023 - 12:53 WIB
Doa dijauhkan dari fitnah dan mohon keselamatan ini penting diketahui dan dipahami umat muslim, apalagi di era saat ini yang bertebaran fitnah dan keburukan.
Muslimah
Selasa, 01 Agustus 2023 - 10:45 WIB
Banyak yang menyebutkan bahwa takhta, harta dan wanita, sering disebut sebagai sumber fitnah dunia. Kenapa demikian dan apa alasan menjadi sumber fitnah?
Tausyiah
Kamis, 01 Juni 2023 - 19:36 WIB
Kisah populer kedua di Surat Al-Kahfi adalah kisah pemilik kebun. Dan sampaikan perumpamaan dua orang laki-laki. Salah satunya Kami jadikan baginya kebun-kebun dari anggur.
Muslimah
Minggu, 27 November 2022 - 05:15 WIB
Tahta, harta dan wanita, sering disebut sebagai sumber fitnah dunia. Kenapa demikian? Dan apa alasannya, wanita sering disebut-sebut sebagai salah satu sumber fitnah dunia tersebut?
Tips
Kamis, 03 November 2022 - 11:06 WIB
Makna fitnah versi KBBI berbeda dengan makna fitnah dalam Al-Quran dan bahasa Arab. Dari sekian banyak ayat-ayat yang berbicara mengenai fitnah, setidaknya ada lima makna fitnah dalam Al-Quran.
Tausyiah
Senin, 05 September 2022 - 14:27 WIB
Hidup manusia saat ini telah berada di akhir zaman , dan sudah dekat dengan waktu hari kiamat. Rasulullah Shallallahu Alaihi wa sallam telah menjelaskan dalam sejumlah hadisnya tentang dekatnya dengan hari kiamat ini.
Tausyiah
Sabtu, 18 Juni 2022 - 13:14 WIB
Akhir zaman akan diikuti oleh kemunculan atau fenomena suasana-suasana keburukan yang melanda dunia. Karena itu, umat Islam diwajibkan selalu berdoa kepada Allah azza wa jalla .
Muslimah
Rabu, 15 Juni 2022 - 10:07 WIB
Fitnah wanita menjadi fitnah paling besar bagi kaum lelaki. Mengapa kaum wanita selalu disebut sebagai sumber fitnah? Perkara apa saja yang menyebabkan kaum Hawa ini menjadi sumber fitnah?
Tausyiah
Selasa, 10 Mei 2022 - 18:10 WIB
Surat Al Kahfi masuk katagori madaniyah dan banyak menjelaskan tentang kehidupan manusia dan problemnya. Misalnya, surat ini memberi pelajaran tentang bahaya fitnah yang melanda.
Muslimah
Minggu, 06 Februari 2022 - 14:38 WIB
Kaum wanita sering disebut sebagai sumber fitnah dunia. Ini terjadi karena ada beberapa perkara yang menyebabkan wanita mengkondisikannya dan menjadi pemicu fitnah tersebut.
Muslimah
Selasa, 07 September 2021 - 19:33 WIB
Di antara fitnah dunia yang paling banyak menjerumuskan manusia adalah harta. Betapa banyak manusia rela menghabiskan waktunya hanya untuk berburu kemewahan harta dunia.