Kumpulan Artikel: Tafsir Surat Al Baqarah
Hikmah
Sabtu, 16 November 2024 - 12:57 WIB
Surat Al-Baqarah ayat 83, salah satu ayat Al-Quran yang kaya akan nilai-nilai moral dan ajaran kebaikan. Ayat ini tidak hanya mengandung perintah mengabdi kepada Allah, tetapi pentingnya hubungan harmonis dengan sesama manusia
Hikmah
Senin, 11 November 2024 - 19:00 WIB
Surat Al-Baqarah Ayat 1-5 dikenal memiliki fadhilah yang luar biasa bagi kehidupan umat Muslim. Dari ketenangan hati hingga perlindungan ruhani.
Tips
Rabu, 16 Oktober 2024 - 12:36 WIB
Tajwid Surat Al Baqarah ayat 93 ini perlu dipahami oleh setiap muslim supaya mengetahui kapan waktu harus membaca panjang, dengung, maupun jelas sesuai dengan hukum bacaan yang berlaku.
Hikmah
Selasa, 10 September 2024 - 13:03 WIB
Bacaan 5 ayat pertama Surat Al Baqarah berikut isi, kandungan dan manfaatnya ini penting diketahui umat muslim. Surat Al Baqarah adalah surat kedua dalam Al Quran yang terdiri dari 286 ayat.
Tausyiah
Minggu, 08 September 2024 - 09:50 WIB
Apa isi kandungan QS Al Baqarah Ayat 155-156 ? Perintah untuk sabar adalah inti dari dua ayat di dalam surat Al Baqarah ini. Sebab dalam hidup, umat muslim pastilah akan mendapat berbagai cobaan.
Hikmah
Sabtu, 13 April 2024 - 15:25 WIB
Di dalam Al-Quran, banyak kisah tentang para Nabi dan Rasul terdahulu salah satunya kisah tentang Nabi Adam alaihissalam. Di surat Al Baqarah misalnya.
Hikmah
Jum'at, 01 Maret 2024 - 15:59 WIB
Surat Al Baqarah 184 ini merupakan satu ayat yang berkaitan dengan ibadah puasa di bulan Ramadan. Sehingga menarik untuk membahas penyebab mengapa ayat ini turun atau yang biasa disebut asbabun nuzul.
Hikmah
Kamis, 29 Februari 2024 - 17:29 WIB
Asbabun nuzul Surat Al-Baqarah ayat 14 menjadi ulasan menarik untuk diketahui. Dengan mencoba memahaminya, umat Muslim bisa mengetahui asal-usul atau sejarah turunnya ayat tersebut.
Hikmah
Rabu, 28 Februari 2024 - 17:41 WIB
Kandungan Surat Al Baqarah ini perlu diketahui oleh setiap muslim, karena tujuan dan fungsi dari kitab suci Al Quran tidak hanya untuk dibaca namun juga memahami isi kandungannya.
Tips
Selasa, 28 November 2023 - 16:42 WIB
Surat Al Baqarah menyimpan banyak keutamaan. Salah satu keutamaan besar didapat dari tiga ayat terakhir, dimana jika tiga ayat tersebut rutin dibacakan setiap malam menjelang tidur maka rumah orang yang membaca tidak akan didekati setan.
Hikmah
Jum'at, 24 November 2023 - 17:39 WIB
Apa keistimewaan surat Al Baqarah ayat 285 dan 286? Di dalam ayat Al Quran ada banyak surat-surat yang memiliki keistimewaan, salah satunya surat Al Baqarah tersebut.
Hikmah
Rabu, 27 September 2023 - 21:31 WIB
Tadabbur ayat kali ini mengulas tentang kebenaran Kitab Al-Quran dalam Surat Al-Baqarah ayat 2. Allah menegaskan bahwa Al-Quran merupakan kitab sempurna dan tidak ada keraguan padanya.
Tips
Rabu, 16 Agustus 2023 - 18:12 WIB
Terdapat sejumlah hukum tajwid Surat Al Baqarah ayat 155 yang perlu diketahui dan dipahami oleh setiap muslim, supaya benar dalam membaca dan tidak menimbulkan kesalahan makna.
Hikmah
Minggu, 07 Agustus 2022 - 23:33 WIB
Surat Al-Baqarah Ayat 207 bercerita tentang orang yang mengorbankan dirinya untuk mencari keridhoan Allah. Berikut sebab turunnya (asbabun nuzul) ayat ini.