Kumpulan Artikel: Bani Israil (halaman 4)
Hikmah
Senin, 06 Desember 2021 - 05:15 WIB
Ada yang mengatakan bahwa ia adalah Nabi Khidir, sebagaimana diriwayatkan oleh Adh-Dhahhak dari Ibnu Abbas. Namun riwayat ini aneh dan tidak benar, tulis Ibnu Katsir.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 14:22 WIB
Bani Israil dikenal sebagai kaum yang sadis. Mereka tak segan-segan membunuh para nabi yang mengajak mereka dalam jalan Allah. Nabi yang dibunuh antara lain adalah Nabi Yesaya.
Hikmah
Rabu, 01 Desember 2021 - 05:15 WIB
Tatkala Uzia sakit parah dan mendekati ajal, Allah menyampaikan kepada Nabi Yesaya tentang kematian Uzia yang sudah dekat. Namun Allah kemudian menunda kematian itu berkat doa-doa Uzia.
Hikmah
Selasa, 16 November 2021 - 19:52 WIB
Nasib Bani Israil memasuki babak baru pascakehancuran Firaun dan bala tentaranya. Mereka dijanjikan akan mewarisi berbagai kemuliaan,yang sebelumnya dimiliki Firaun jika mematuhi perintah Allah SWT
Hikmah
Sabtu, 09 Oktober 2021 - 17:37 WIB
Beberapa orang dari Bani Israil datang menemui Nabi Musa as dan berkata, Wahai Musa, bukankah kau bisa bicara dengan Tuhan? Tolong sampaikan pada-Nya, kami ingin mengundang-Nya makan malam.
Hikmah
Kamis, 27 Mei 2021 - 05:00 WIB
Istilah Yahudi, Israel dan Zionis kini ramai diperbincangkan. Agar tidak gagal paham, ada baiknya kita mengetahui perbedaan antara ketiganya. Yuk simak penjelasan berikut.
Dunia Islam
Kamis, 20 Mei 2021 - 11:54 WIB
Di Thaif bermukim orang-orang Yahudi yang telah mengenal praktik-praktik riba, sehingga keberadaan mereka di sana menumbuhsuburkan praktik tersebut.
Dunia Islam
Rabu, 19 Mei 2021 - 05:00 WIB
Bani Israil kembali terusir dari Tanah Suci. Dan, tak seperti pengusiran pertama yang terkonsentrasi di Babilonia, pengusiran kedua ini membuat Bani Israil terpencar dalam diaspora.
Dunia Islam
Selasa, 18 Mei 2021 - 05:00 WIB
Nama Israel atau Bani Israil dikenal juga dengan Ibrani dan Yahudi. Sebutan Israel, adalah sebutan yang dinisbatkan kepada nama bapak mereka, yaitu Yaqub ibn Ishaq ibn Ibrahim AS.
Tausyiah
Sabtu, 15 Mei 2021 - 20:49 WIB
Di dalam Al-Quran, istilah Yahudi tidaklah disebutkan selain dalam konteks kecaman atau sejarah keburukan dan pembangkangan anak keturunan Israel atau Yahudza ini.
Tausyiah
Sabtu, 06 Maret 2021 - 16:58 WIB
Kisah seorang Bani Israel dimasukkan ke dalam neraka selama 100 tahun patut kita jadikan ibrah bahwa Allah ternyata Maha Pengasih. Berikut kisahnya.
Hikmah
Selasa, 20 Oktober 2020 - 12:50 WIB
Hingga ketika batu itu sampai di permukaan Bani Israil, mereka melihat Musa yang sehat dan sempurna, tanpa cacat. Luruhlah kebohongan yang dihembuskan oleh orang-orang bodoh.
Hikmah
Sabtu, 05 September 2020 - 21:05 WIB
Dikisahkan, Nabi Yahya mengumpulkan Bani Israel di Baitul Maqdis untuk menyampaikan lima perintah Allah itu hingga masjid penuh sesak. Berikut 5 perintah Allah untuk Bani Israel.
Hikmah
Senin, 06 Juli 2020 - 05:00 WIB
Biang kerok itu bernama Samiri. Dialah yang menyebabkan umat Nabi Musa dihukum untuk saling membunuh antarsesama. Akibatnya, 70 orang tewas dalam kasus tersebut.