Kumpulan Artikel: Jelang Ajal
Tausyiah
Minggu, 06 Oktober 2024 - 05:15 WIB
Datangnya ajal murni rahasia Allah Subhanahu wa taala, namun, orang yang beriman mengetahui bahwa kematian akan mengikuti kebiasaan saat hidupnya di dunia.
Hikmah
Rabu, 20 Desember 2023 - 14:59 WIB
Umar berkata: Dengan hak yang ada pada saya atas engkau saya ingin melarangmu meratapi saya lagi, sesudah sekali ini. Tidak baik meratapi mayat yang hanya akan membawa kebencian para malaikat.
Hikmah
Rabu, 20 Desember 2023 - 11:40 WIB
Menjelang kematiannya, Umar berkata: Kalau saya mati, mintakanlah izin kepadanya, kalau tidak diizinkan biarlah, sebab saya khawatir dia mengizinkan hanya karena kedudukan saya.
Hikmah
Selasa, 12 Desember 2023 - 08:46 WIB
Saudara-saudara! Saya bermimpi, yang menurut hemat saya menandakan ajal saya sudah dekat. Saya bermimpi melihat seekor ayam jantan mematuk saya dua kali.
Tips
Kamis, 06 Januari 2022 - 07:19 WIB
Kapan kematian itu akan datang? Tidak ada yang bisa memastikan, karena itu rahasia Allah Taala. Kendati demikian, ada beberapa hal yang mungkin bisa kita jadikan tanda ajal akan menjemput.
Tausyiah
Sabtu, 20 Maret 2021 - 15:41 WIB
Kematian adalah sesuatu yang pasti dan semua makhluk bernyawa pasti mengalaminya. Namun, tak seorangpun yang dapat mengetahui kapan dan di bumi mana ia akan mati.
Tausyiah
Jum'at, 12 Februari 2021 - 07:58 WIB
Anakku, demi Allah, seakan-akan bagian sampingku berada di ranjang, seakan-akan aku bernafas dari jarum beracun, seakan-akan duri pohon ditarik dari tapak kakiku sampai kepala.
Hikmah
Rabu, 16 Desember 2020 - 21:13 WIB
Para khalifah dan orang-orang saleh terdahulu ketika menjelang wafatnya masing-masing berbicara sesuai keadaannya. Apapun keadaannya, yang mereka ucapkan itu benar.
Hikmah
Selasa, 15 Desember 2020 - 07:30 WIB
Ketika Abu Sulaiman ad-Darani mendekati ajal, sahabatnya datang menjenguknya dan berkata: Berbahagialah, karena engkau akan menghadap Tuhan yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.
Hikmah
Senin, 14 Desember 2020 - 22:15 WIB
Saat Dzun Nun hendak mengembuskan nafas terakhir, ia ditanya, Apa yang engkau inginkan? Ia menjawab, Aku ingin mengenal-Nya barang sebentar sebelum aku mati.
Hikmah
Sabtu, 12 Desember 2020 - 07:30 WIB
Menjelang kematiannya, Khalifah Harun Al-Rasyid (Bani Abbasiyyah) tampak sedang memilih kain kafannya sendiri. Berikut lanjutan kisahnya dari buku Dibalik Tabir Kematian.
Hikmah
Kamis, 10 Desember 2020 - 17:43 WIB
Berikut lanjutan kisah para khalifah dan orang-orang saleh saat menghadapi kematian (Al-Maut) yang bersumber dari Dibalik Tabir Kematian karya Imam Al-Ghazali.
Hikmah
Rabu, 09 Desember 2020 - 05:00 WIB
Kematian (ajal) adalah sesuatu yang pasti. Berikut ucapan para khalifah dan orang-orang saleh terdahulu ketika menjelang ajalnya yang bersumber dari karya Imam Al-Ghazali.
Tausyiah
Senin, 07 September 2020 - 05:00 WIB
Apabila ia sudah mengucapkan kalimah syahadat satu kali, maka hal itu sudah cukup dan tidak perlu diulang, kecuali jika ia mengucapkan perkataan lain sesudah itu.