Topik Terkait: Sifat Lemah Lembut

  • Berlemah Lemah Lembut Kepada Perempuan adalah Akhlak yang Mulia
    Muslimah
    Selasa, 05 Januari 2021 - 09:00 WIB
    Termasuk akhlak yang dipuji Rasulullah Shallahu alaihi wa aallam adalah akhlak sesorang laki-laki kepada perempuan. Rasulullah senantiasa memberikan wasiat agar berbuat baik kepada kaum perempuan.
  • Asbabun Nuzul Surat Ali Imran Ayat 159 Terkait Perang Uhud
    Hikmah
    Senin, 20 Februari 2023 - 21:16 WIB
    Surat Ali Imran ayat 159 memiliki Asbabun Nuzul atau sebab turunnya ayat tersebut. Dalam ayat ini, Allah memberi tuntunan secara khusus kepada Nabi Muhammad SAW usai Perang Uhud.
  • Allah Perintahkan Musa Bicara Lemah Lembut kepada Firaun yang Sombong
    Tausyiah
    Senin, 22 November 2021 - 18:40 WIB
    Allah SWT memerintahkan Nabi Musa dan Nabi Harun untuk mendatangi Firaun dan berbicara dengan kata-kata yang lemah lembut. Firaun adalah raja yang sangat pongah, sombong, dan sangat kejam.
  • Pengertian Tahawwur, Sifat Tercela yang Harus Dihindari
    Tausyiah
    Jum'at, 17 Maret 2023 - 23:11 WIB
    Pengertian Tahawwur, sifat tercela yang harus dihindari kaum muslim karena dampaknya yang merusak. Tahawwur termasuk penyakit hati yang sering tidak disadari manusia.
  • Waspadai Sifat yang Paling Dibanggakan Iblis Ini
    Muslimah
    Rabu, 01 September 2021 - 14:29 WIB
    Salah satu sifat iblis yang dibanggakan dan banyak hinggap pada manusia adalah sifat sombong. Karena itu, umat Islam harus menjauhi sifat ini, dan harus bersikap tawadhu.
  • Meneladani Sifat Allah: Menghadirkan Tuhan dalam Kesadaran
    Tausyiah
    Senin, 18 Maret 2024 - 04:00 WIB
    Al-Quran juga memerintahkan Nabi SAW untuk menyampaikan, Apakah aku jadikan pelindung selain Allah yang menjadikan langit dan bumi padahal Dia memberi makan dan tidak diberi makan...? (QS Al-Anam 6: 14).
  • Sifat Mukmin Sejati : Bisa Menjaga Amanah
    Hikmah
    Rabu, 14 Februari 2024 - 09:50 WIB
    Menunaikan amanah itu berat, akan tetapi mengerjakannya dengan sebaik-baiknya merupakan amal saleh dan sifat orang-orang mukmin sejati
  • Mengenal Sifat Allah sebagai al-Mujib
    Muslimah
    Kamis, 03 Desember 2020 - 16:11 WIB
    Apabila kita mengenal Allah dengan baik, kita pasti tidak akan protes kepada-Nya atas apa pun yang telah ditetapkan untuk kita. Karena Allah Taala adalah pencipta kita, Allah yang memiliki diri kita, dan Allah Mahatahu segala permasalahan dan keperluan kita.
  • Dakwah Muslimah Harus Lemah Lembut, Begini Penjelasannya
    Muslimah
    Senin, 15 April 2024 - 11:12 WIB
    Beberapa hari terakhir, cara berdakwah seorang muslimah tengah disorot masyarakat. Sebenarnya, bagaimana cara dakwah terbaik muslimah ini?
  • Al-Mujib, Sifat Allah yang Maha Mengabulkan Permohonan
    Hikmah
    Sabtu, 06 Januari 2024 - 10:26 WIB
    Salah satu sifat Allah Subhanahu wa taala yakni Al-Mujib, sesungguhnya Allah itu Maha Pemalu lagi Mahamulia. Bagi seorang Hamba, sifat Allah SWT ini perlu dikenali dengan sebaik-baiknya.
  • 6 Cara Agar Terhindar dari Sifat Sombong
    Tips
    Rabu, 05 Januari 2022 - 23:05 WIB
    Sifat sombong merupakan warisan Iblis yang wajib kita jauhi. Abah Guru Sekumpul (KH Muhammad Zaini Abdul Ghani Al-Banjari) memberi tips agar terhindar dari sifat sombong.
  • Waspada, 7 Sifat Setan Ini Paling Banyak Ditiru dalam Kehidupan Sehari-hari
    Muslimah
    Senin, 30 Mei 2022 - 15:09 WIB
    Disadari atau tidak, ada sifat-sifat setan yang sering ditiru manusia dalam kesehariannya. Sifat-sifat setan ini, membuat manusia terjerumus dan akan mendapat murka Allah Subhanahu wa taala.
  • Iffah, Sifat yang Harus Dijaga Kaum Muslimah
    Muslimah
    Kamis, 09 Desember 2021 - 06:54 WIB
    Seorang muslimah dituntut untuk memiliki iffah, sebab, akhlak yang satu ini merupakan akhlak yang tinggi, mulia, dan dicintai oleh Allah Taala. Bahkan, akhlak ini merupakan sifat hamba-hamba Allah yang saleh.
  • 4 Sifat Buruk yang Sering Diabaikan Manusia
    Muslimah
    Jum'at, 22 Oktober 2021 - 08:21 WIB
    Selain berisi panduan, Al-Quran juga berisi peringatan. Di antaranya adalah peringatan atas sifat negatif atau sifat buruk yang ada dalam diri manusia. Sifat apa sajakah itu?
  • 10 Sifat Istri yang Mendatangkan Banyak Rezeki, Nomor Terakhir Rajin Melayani Suami
    Muslimah
    Selasa, 07 Juni 2022 - 13:33 WIB
    Sifat dan doa istri, ternyata bisa menjadi penolong seorang suami ketika mengalami kesulitan. Bahkan karena sifat dan amal perbuatan istri ini pula yang bisa mendatangkan banyak rezeki bagi para suaminya. Sifat istri seperti apa?
  • 5 Sifat-Sifat Istri yang Mesti Dicari Menurut Imam Ghazali
    Tausyiah
    Sabtu, 28 Mei 2022 - 18:58 WIB
    Imam al-Ghazali memberi resep tentang sifat-sifat yang mesti dicari dalam diri seorang calon istri. Dia menyebut yang pertama dan paling penting di antaranya, adalah kesucian akhlak.
  • Sifat Malu yang Sebenarnya
    Muslimah
    Kamis, 11 Februari 2021 - 09:00 WIB
    Salah satu ciri kemuliaan perempuan terletak pada sifat malu yang menebal dalam dirinya. Apa itu malu? Dan bagaimana menempatkan sifat malu ini pada tempatnya yang benar?
  • Kenikmatan Sifat Qanaah yang Perlu Diketahui Seorang Muslimah
    Muslimah
    Jum'at, 02 September 2022 - 14:47 WIB
    Qanaah adalah ridho dengan ketetapan Allah Taala dan berserah diri pada keputusan-Nya yaitu segala yang dari Allah itulah yang terbaik. Sebagai muslimah, tentu dianjurkan memiliki sifat qanaah ini.
  • Sifat dan Karakteristik Ibad ar-Rahman (2): Berjalan di Muka Bumi dengan Rendah Hati
    Tausyiah
    Rabu, 23 Agustus 2023 - 13:50 WIB
    Berikut lanjutan deskripsi hamba-hamba Yang Maha Penyayang. Sifat atau karakteristik yang kedua adalah mereka yang berjalan di muka bumi ini dengan rendah hati.
  • 6 Sifat yang Harus Dijauhi Muslimah Menurut Penjelasan Imam Al Ghazali
    Muslimah
    Minggu, 03 April 2022 - 05:40 WIB
    Imam Al-Ghazali mengingatkan kaum perempuan agar menjauhi 6 sifat ini, serta menganjurkan para lelaki agar tidak mempersuntingnya sebagai istri.